Turun Minum, Barcelona vs Celtic 1-1

Reporter

Rabu, 24 Oktober 2012 03:04 WIB

Pesepakbloa Barcelona Andres Iniesta merayakan gol saat berhadapan dengan Athletic Bilbao dalam pertandingan La Liga di stadion Camp Nou, Barcelona, Spanyol, Minggu (1/4). REUTERS/Albert Gea

TEMPO.CO, Barcelona - Pertandingan babak pertama antara Barcelona dan Celtic FC, dalam penyisihan fase Grup G Liga Champions, Rabu, 24 Oktober 2012, telah berakhir. Hingga turun minum skor kedua tim masih imbang 1-1.

Tampil di markas sendiri, Camp Nou, membuat Barcelona langsung mengambil inisiatif serangan. Beragam gelombang serangan pun dilancarkan Barcelona dari berbagai sisi sehingga mereka mendapatkan sejumlah peluang emas.

Laga baru berjalan dua menit, Barcelona nyaris membobol Celtic. Andai saja Alexis Sanchez lebih tenang dalam menyelesaikan umpan terobosan dari Xavi Hernandez. Sepakan pemain asal Chile ini berada tipis di sisi kanan gawang tim tamu.

Setelah Alexis, kini giliran Lionel Messi yang mencoba peruntungannya. Di menit ke-16, Messi hampir saja mengoyak jala Celtic apabila sundulannya yang menyambut umpan silang Andres Iniesta tak mampu diantisipasi Fraser Forster.

Keasyikan menyerang Barcelona justru tertinggal lebih dulu dari Celtic. Tim tamu membuka keunggulan lewat sundulan Georgios Samaras pada menit ke-18. Ia menaklukan Victor Valdes usai memanfaatkan tendangan bebas Charlie Mulgrew.

Tertinggal dari Celtic membuat Barcelona begitu bersemangat untuk menyamakan kedudukan. Namun usaha yang mereka lancarkan sampai menit ke-44 tak juga membuahkan hasil manis, sehingga para permain El Barca terlihat frustrasi.

Namun di penghujung paruh pertama senyuman mulai mengembang di wajah pasukan Tito Vilanova setelah Iniesta berhasil membawa Barcelona menyamakan kedudukan dengan Celtic. Ia mempecundangi Forster usai mengkonversikan umpan Xavi.

Susunan Pemain:

Barcelona: Valdes; Mascherano, Batra, Jordi Alba, Adriano: Xavi, Iniesta, Song; Sanchez, Messi, Rodriguez.

Celtic: Forster; Lustig, Wilson, izaguirre, Ambrose; Mulgrew, Brown, Ledley, Wanyama, Samaras; Hooper.

UEFA | SINGGIH SOARES TONCE

Berita Terpopuler:
Van Persie dan Rooney Kian Lengket

Tunggu Kelahiran Bayi, Messi Tetap Perkuat Barca

Inter Milan Kini Tampil dengan Gaya Baru

Sriwijaya Tak Targetkan Jadi Juara di Celebes Cup

Podolski: Arsenal Harus Waspadai Schalke

Berita terkait

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

18 jam lalu

Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

Borussia Dortmund telah mengumumkan bahwa Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

2 hari lalu

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

Paris Saint-Germain (PSG) kalah 0-1 dalam leg pertama semifinal Liga Champions. Luis Enrique masih optimistis bisa lolos.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

2 hari lalu

Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

Pelatih Borussia Dortmund Edin Terzic tetap waspada setelah timnya mengalahkan PSG 1-0 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

2 hari lalu

Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

Borussia Dortmund menang tipis 1-0 atas Paris Saint-Germain (PSG) dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions 2023/24.

Baca Selengkapnya

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

3 hari lalu

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, mengungkapkan kekecewaannya setelah timnya hanya bermain imbang di leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

3 hari lalu

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

Duel Borussia Dortmund vs PSG di leg pertama semifinal Liga Champions pada malam ini diperkirakan bakal menghibur dengan kedua tim bermain menyerang.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

3 hari lalu

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

Real Madrid mampu menahan imbang Bayern Munchen dengan skor 2-2 leg pertama semifinal Liga Champions. Carlo Ancelotti kecewa dengan permainan timnya.

Baca Selengkapnya

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

3 hari lalu

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

Bayern Munchen menjadi korban dari efisiensi mematikan Real Madrid dalam hasil imbang 2-2 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

3 hari lalu

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

Real Madrid menahan Bayern Munchen dengan skor 2-2 pada leg pertama semifinal Liga Champions. Simak penilaian empat komentartor Eropa.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

3 hari lalu

Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

Harry Kane menjaga harapan untuk meraih trofi di musim pertamanya bersama Bayern Munchen setelah membawa timnya bermain 2-2 saat menjamu Real Madrid.

Baca Selengkapnya