Juventus Kalahkan AC Milan 1-0

Reporter

Minggu, 21 September 2014 04:41 WIB

Pemain A-League All Stars Marcelo Carrusca (kiri), cetak gol ke gawang Gianluigi Buffon di pertandingan eksibisi di Sydney, Australia, 10 Agustus 2014. Di pertandingan itu Juventus melawan para pemain terbaik liga Australia yang tergabung dalam A-League All Stars. (AP/Rick Rycroft)

TEMPO.CO, Milan -Juventus akhirnya keluar sebagai pemenang dalam pertarungan sengit melawan AC Milan di San Siro, pada liga Italia Seri A, Minggu, 21 September 2014. Gol tunggal Juventus diciptakan oleh Carlos Teves. Kemenangan ini, mengantarkan tim asuhan Massimiliano Allegri merebut posisi puncak klasemen sementara.

Pertandingan dua klub raksasa di Italia itu berjalan sengit sejak menit-menit awal. Juventus sebagai tim tamu bermain agresif. Teves dan rekan-rekannya berulang kali melepaskan tendangan ke arah gawang AC Milan tetapi hingga babak pertama berakhir, upaya yang mereka lakukan belum membuahkan hasil.

Tim tuan rumah AC Milan pun tak mau tinggal diam. Bermain di hadapan pendukungnya, mereka juga bermain ngotot. Striker AC Milan, Honda sempat mengancam gawang yang Juventus yang dijaga Gianluigi Buffon di menit 27. Tetapi, kiper asal Italia itu berhasil menepisnya.

Memasuki babak kedua, Juventus lebih mendominasi serangan. Namun, Teves dan rekan-rekannya tetap kesulitan menembus rapatnya pertahanan AC Milan. Gol Juventus baru tercipa pada menit ke-71 melalui Teves yang memanfaatkan umpan dari Paul Pogba.

Tertinggal 1-0, pelatih AC Milan Fillipo Inzaghi mencoba meningkatkan serangan dengan masukkan striker asal Spanyol
Fernando Torres pada menit ke-76. Akan tetapi, upaya Inzaghi tidak membuahkan hasil maksimal,
Kedudukan 1--0 untuk Juventus berahan hingga wasit Wasit Rizzoli meniup peluit panjang tanda pertandingan usai.

Poin penuh yang didapatkan Juventus membuat posisinya naik ke puncak klasemen sementara Liga Italia Seri A dengan sembilan poin. Sedangkan Milan harus turun di posisi ketiga dengan enam poin.

RINA WIDIASTUTI | BBC


Berita terkait


Asian Games 2018, Ahok: Jokowi Jadi Sukarno Kedua


Lawan Manchester City, Mourinho Tampilkan Costa


Pellegrini Bela Toure karena Dihujani Kritik


Advertising
Advertising








Berita terkait

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

2 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes mencetak dua gol saat timnya, Venezia, kalah 2-3 dari Catanzaro dalam pertandingan Serie B Liga Italia.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

5 hari lalu

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.

Baca Selengkapnya

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

10 hari lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.

Baca Selengkapnya

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

10 hari lalu

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

Juventus lolos ke final Copa Italia 2023/2024 meski kalah 1-2 oleh Lazio dalam laga semifinal leg kedua. Melaju dengan agregat 3-2.

Baca Selengkapnya

Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

11 hari lalu

Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga Italia setelah menang 2-1 dalam laga derby lawan AC Milan. Simak komentar Simone Inzaghi.

Baca Selengkapnya

Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

11 hari lalu

Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

Inter meraih gelar juara Liga Italia ke-20 setelah menang dalam laga derby lawan AC Milan 2-1.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

11 hari lalu

Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

Persaingan berebut gelar juara Liga Italia musim 2023-2024 sudah berakhir. Inter Milan menjadi juara ketika masih menyisakan lima pertandingan.

Baca Selengkapnya

Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

11 hari lalu

Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga italia musim 2023/2024 setelah memenangi laga derby lawan AC Milan 2-1.

Baca Selengkapnya

Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

12 hari lalu

Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Derby Milan antara AC Milan vs Inter Milan akan tersaji pada giornata ke-33 Liga Italia Serie A 2023-2024. Inter bisa mengunci gelar.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-33: Napoli Ditekuk Empoli, Harapan ke Liga Champions Memudar

13 hari lalu

Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-33: Napoli Ditekuk Empoli, Harapan ke Liga Champions Memudar

Napoli menelan kekalahan 0-1 di kandang Empoli dalam lanjutan pekan ke-33 Serie A Liga Italia.

Baca Selengkapnya