Ini Kelebihan Chelsea Dibanding Manchester City

Reporter

Jumat, 5 Desember 2014 07:43 WIB

Pemain Chelsea, Loic Remy (kedua kiri), berselebrasi usai mencetak gol ketiga bersama rekannya, Cesc Fabregas, Eden Hazard dan Cesar Azpilicueta dalam pertandingan Liga Primer Inggris di Stamford Bridge, London, 3 Desember 2014. Paul Gilham/Getty Images

TEMPO.CO, Jakarta - Chelsea kini bersaing dengan Manchester City dalam perebutan gelar juara Liga Primer Inggris. Chelsea masih unggul enam poin atas tim juara bertahan itu.

Steve Howey, mantan pemain Manchester City dan timnas Inggris, menilai Chelsea memang memiliki kelebihan ketimbang City pada musim ini. Ia lantas menyebut dua kelebihan itu, yakni pertahanan yang lebih solid dan skuad yang lebih besar.

"Untuk menjadi juara, Anda harus jadi tim yang terbaik atau setidaknya terbaik kedua dalam hal pertahanan," ujar pria yang pernah memperkuat City pada 2000-2003 tersebut.

Chelsea justru sudah membuktikan diri memiliki pertahanan kukuh. Tim asuhan Jose Mourinho itu tak terkalahkan dalam 14 laga dan disebut-sebut bisa menyamai rekor tak terkalahkan Arsenal pada 2003/2004. (Baca: Senjata Man City Kejar Chelsea: Sergio Aguero)

Menurut Howey, City justru tampak agak lemah di sektor ini karena tak memiliki pemain pelapis yang mumpuni. Ketika Vincent Kompany cedera, pelatih Manuel Pellegrini kesulitan menemukan pengganti yang sepadan.

"Bila Anda mengambil Kompany dari pertahanan Manchester City, saya pikir mereka tak lagi ideal," tutur pria 43 tahun ini. "Sedangkan di Chelsea, Anda bisa mengambil satu pemain dan mereka masih akan memiliki penggantinya, karena skuad mereka kuat."

MIRROR | ORANGE | NURDIN




Berita Lain
Persib Cari Pelatih Khusus untuk Liga Champions
Rooney Pamer Kebolehan Menyanyi di Pesta Natal
Solusi Liverpool Atasi Cedera Kambuhan Sturridge
Kejar 5 Pemain Bintang, MU Siapkan Rp 2,8 Triliun






Berita terkait

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

14 menit lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

22 menit lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

33 menit lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

4 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

Sheffield United dipastikan menjadi tim pertama yang terdegradasi dari Liga Inggris (Premier League) musim 2023/24.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

8 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

16 jam lalu

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

Pelatih Feyenoord Arne Slot dikabarkan akan menjadi pengganti Jurgen Klopp di Liverpool untuk musim depan.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

2 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

Manchester City menang telak 4-0 saat bertandang ke Brighton dalam laga tunda pekan ke-29 Liga Inggris. Simak klasemen dan top skor terkini.

Baca Selengkapnya

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

2 hari lalu

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.

Baca Selengkapnya

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

2 hari lalu

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

2 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.

Baca Selengkapnya