Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pellegrini Minta Malaga Lupakan Liga Champions

image-gnews
Manuel Pellegrini. AP/Antonio Calanni
Manuel Pellegrini. AP/Antonio Calanni
Iklan

TEMPO.CO, Malaga - Pelatih Malaga, Manuel Pellegrini, meminta anak asuhnya untuk tidak terlalu memikirkan laga melawan Borussia Dortmund di perempat final Liga Champions. Pellegrini ingin timnya fokus ke pertandingan melawan Espanyol di Primera La Liga Spanyol.

"Meraih kemenangan di Liga Champions pastinya sangat penting," ucap juru taktik yang sempat melatih Real Madrid itu dalam konferensi pers, Sabtu 16 Maret 2013. "Tapi, tirai harus ditutup dan lampu mesti dimatikan untuk saat ini."

Laga melawan Espanyol, kata Pellegrini, adalah pertandingan yang sulit meskipun performa anak asuh Javier Aguirre itu sedang tak stabil. Espanyol kini berada di urutan ke-13 pada klasemen sementara. Sejauh ini, mereka baru meraih delapan kemenangan.

"Kami memiliki pertandingan melawan Espanyol dan mereka akan menjadi lawan yang tangguh," ucap pemilik nama lengkap Manuel Luis Pellegrini Ripamonti itu. "Mereka memiliki grafik yang tak teratur, namun di bawah Aguirre mereka sangat bagus."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Aguirre pun berharap performa klubnya semakin membaik. "Kami harus mencoba untuk keluar dari situasi ini," ucap pelatih berkewarganegaraan Meksiko itu. "Kami harus kembali ke standar, lebih terorganisir, intens, dan agresif sebagai tim."

Pertandingan akan digelar di markas Malaga, La Rosaleda, Minggu nanti, 17 Maret 2013. Saat ini, Malaga berada sembilan tingkat di atas Espanyol. Dari 27 pertandingan yang telah dilewati, Javier Saviola dkk sudah mengumpulkan 44 poin.

FOOTBALL ESPANA | SINGGH SOARES TONCE

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

14 jam lalu

Xavi Hernandez. REUTERS
Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

Xavi Hernandez berubah pikiran dan memutuskan untuk tetap menjadi pelatih Barcelona pada musim depan.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

3 hari lalu

Pemain Real Madrid, Jude Bellingham berselebrasi. REUTERS/Albert Gea
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.


Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

4 hari lalu

Para pemain Real Madrid melakukan selebrasi usai menang adu penalti atas Manchester City dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. Real Madrid lolos ke semifinal setelah menang adu penalti atas Manchester City dengan skor 4-3. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.


Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

4 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.


5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

5 hari lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

5 hari lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona dalam pertandingan final Piala Super Spanyol di Stadion Al-Awwal, Riyadh, Arab Saudi, 14 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.


Bursa Pelatih: Barcelona Siapkan Rafael Marquez Jadi Pengganti Xavi Hernandez, Niko Kovac Dilirik Liverpool

9 hari lalu

Pelatih Barcelona Xavi Hernandez bersama para pemain selama latihan di Ciutat Esportiva Joan Gamper, Barcelona, Spanyol, 3 November 2023. REUTERS/Albert Gea
Bursa Pelatih: Barcelona Siapkan Rafael Marquez Jadi Pengganti Xavi Hernandez, Niko Kovac Dilirik Liverpool

Barcelona dikabarkan siap mempromosikan Rafael Marquez untuk menjadi pelatih tim utama. Niko Kovac menjadi kandidat pelatih Liverpool.


Hasil dan Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-31: Mallorca vs Real Madrid 0-1, Cadiz vs Barcelona 0-1

11 hari lalu

Logo La Liga Spanyol. (Reuters/Tempo)
Hasil dan Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-31: Mallorca vs Real Madrid 0-1, Cadiz vs Barcelona 0-1

Hasil Liga Spanyol pekan ke-31: Mallorca vs Real Madrid 0-1 dan Cadiz vs Barcelona 0-1. Simak klasemen terkini.


Hasil Liga Spanyol Pekan Ke-31: Antoine Griezmann Bikin Brace saat Atletico Madrid Kalahkan Girona 3-1

11 hari lalu

Pemain Atletico Madrid Antoine Griezmann. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Spanyol Pekan Ke-31: Antoine Griezmann Bikin Brace saat Atletico Madrid Kalahkan Girona 3-1

Atletico Madrid berhasil melakukan comeback dan menang 3-1 saat menjamu Girona dalam pertandingan pekan ke-31 Liga Spanyol.


Prediksi Atletico Madrid vs Girona di Liga Spanyol Pekan Ke-31: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

12 hari lalu

Prediksi Atletico Madrid vs Girona di Liga Spanyol Pekan Ke-31: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Atletico Madrid yang punya catatan apik di kandang diprediksi menang tipis atas Girona dalam lanjutan pekan ke-31 Liga Spanyol.