Hasil Bola Selasa Dinihari: Belanda 3-0 Portugal, Uruguay Menang

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 27 Maret 2018 05:01 WIB

Pemain Portugal, Cristiano Ronaldo. (reuters)

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil bola pada Selasa dinihari WIB, 27 Maret 2018, antar alain menampilkan rangkaian hasil laga persahabatan atau uji coba menjelang Piala Dunia 2018.

Ada kejutan yang terjadi, yakni Portugal yang dikalahkan Belanda. Pada laga lainnya, Wales juga ditekuk Uruguay.

Berikut hasil selengkapnya:

Portugal 0-3 Belanda
Gol-gol Belanda dicetak Memphis Depay, Ryan Babel, dan Virgil van Dijk di babak pertama. Cristiano Ronaldo jadi starter dan bermain selama 65 menit. Pemain Portugal Joao Cancelo mendapat kartu merah.

Baca: Hasil Bola: Ronaldo Mandul, Portugal Ditekuk Belanda 0-3

Wales 0-1 Uruguay
Gareth Bale dan Luis Suarez tampil, tapi sama-sama gagal mencetak gol. Keunggulan Uruguay dicetak Edinson Cavani (49).

Baca: Cavani Cetak Gol di Laga Ke-100, Uruguay Juara di Cina

Cina 1-4 Republik Cek
Gol Cina dicetak Fan Xiaodong (5). Gol Cek diceplokan Tomas Kalas (58), Patrik Schick (59), Michael Krmencik (62), Pavel Kaderabek (78).

Hasil lainnya:
Bulgaria 2-1 Kazakhstan
Finlandia 5-0 Malta
Albania 0-1 Norwegia.

Baca: Jadwal Bola Hari Ini: Jerman Vs Brasil, Spanyol Vs Argentina

REUTERS FIFA

Berita terkait

Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

5 hari lalu

Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

Kemenangan dramatis 4-1 atas Fiorentina mengantarkan Atalanta ke final Piala Italia (Coppa Italia) untuk menghadapi Juventus.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

12 hari lalu

Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023-2024 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City lewat adu penalti.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil Liga Conference Jumat Dinihari 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa Menang

18 hari lalu

Rekap Hasil Liga Conference Jumat Dinihari 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa Menang

Hasil Liga Conference pada Jumat dinihari, 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa sama-sama menang.

Baca Selengkapnya

Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

18 hari lalu

Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

Atalanta mengalahkan tuan rumah Liverpool dengan skor 3-0, pada pertandingan leg pertama perempat final Liga Europa.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-30: Barcelona Kalahkan Las Palmas 1-0 Berkat Gol Raphinha

30 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-30: Barcelona Kalahkan Las Palmas 1-0 Berkat Gol Raphinha

Barcelona menang 1-0 atas Las Palmas dalam pertandingan Liga Spanyol pekan ke-30 berkat gol Raphinha. Simak klasemen dan top skor terkini.

Baca Selengkapnya

Hasil Uji Coba Timnas U-20 Indonesia vs Cina Berakhir Imbang 1-1, Ji Da Bin Cetak Gol Penyeimbang

35 hari lalu

Hasil Uji Coba Timnas U-20 Indonesia vs Cina Berakhir Imbang 1-1, Ji Da Bin Cetak Gol Penyeimbang

Timnas Indonesia U-20 atau Timnas U-20 kembali bermain imbang dalam laga uji coba melawan Cina di Stadion Madya, Senayan.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

37 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

38 hari lalu

Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

Timnas Argentina berhasil mengalahkan El Salvador pada uji coba internasional di Stadion Lincoln Financial Field, Sabtu, 23 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Tanpa Cristiano Ronaldo, Timnas Portugal Hajar Swedia 5-2

39 hari lalu

Tanpa Cristiano Ronaldo, Timnas Portugal Hajar Swedia 5-2

Selain Cristiano Ronaldo, sejumlah pemain inti tidak bermain saat timnas Portugal mengalahkan Swedia di laga persahabatan ini.

Baca Selengkapnya

Hasil Playoff Kualifikasi Euro 2024: 6 Tim Lolos ke Babak Final, Termasuk Timnas Polandia

39 hari lalu

Hasil Playoff Kualifikasi Euro 2024: 6 Tim Lolos ke Babak Final, Termasuk Timnas Polandia

Enam tim sudah lolos ke babak final Playoff Kualifikasi Euro 2024, termasuk Timnas Polandia. Berebut tiga tiket putaarn final.

Baca Selengkapnya