Thailand Tersingkir, Malaysia Lolos ke Final Piala AFF 2018

Reporter

Antara

Editor

Hari Prasetyo

Rabu, 5 Desember 2018 22:34 WIB

Pesepak bola Indonesia Riko Simanjuntak (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Thailand Thitiphan Puangjan (kiri) dalam laga lanjutan Piala AFF 2018 di Stadion Nasional Rajamangala, Bangkok, Thailand, Sabtu, 17 November 2018. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Tim nasional Malaysia lolos ke babak final kejuaraan sepak bola antarbangsa Asia Tenggara Piala AFF 2018 setelah pada pertandingan semifinal pertemuan kedua, Rabu, 5 Desember 2018, bermain imbang 2-2 melawan tuan rumah Thailand.

Sebelumnya pada semifinal pertemuan pertama 1 Desember di Kuala Lumpur, Malaysia, pertandingan berakhir 0-0. Dengan demikian, Malaysia berhak lolos karena lebih produktif di kandang lawan.

Pada babak final, tim Malaysia akan menghadapi pemenang antara Filipina dan Vietnam, yang akan memainkan pertandingan pertemuan kedua Kamis, 6 Desember 2018.

Dalam pertandingan di Stadion Rajamangala, tuan rumah Thailand yang mendapat dukungan dari penontonnya unggul lebih dulu pada menit ke-21 ketika pemain Malaysia Irvan Zakaria melakukan gol bunuh diri.

Namun, Malaysia dapat menyamakan kedudukan melalui Syami Safari setelah pemain klub Selangor tersebut menerima umpan dari Syamer Kutti Abba dari lapangan tengah dan menerobos ke lini depan untuk melepaskan tembakan keras yang tidak terhadap kiper Thailand Chathchai Budprom pada menit ke-28.

Advertising
Advertising

Pada babak kedua Thailand kembali unggul setelah Pansa Hemviboon mencetak gol pada menit 63.

Hanya berselang delapan menit, Malaysia kembali membuat gol balasan. Kali ini melalui Norsharul Indlan Talaha.

Kedudukan 2-2 bertahan hingga bertandingan berakhir, sekaligus menghentikan upaya juara bertahan Thailand untuk mempertahankan Piala AFF tersebut.

Berita terkait

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

5 jam lalu

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

Cuaca yang terik membuat warga Thailand, terutama warga lanjut usia, enggan bepergian.

Baca Selengkapnya

Microsoft Tanamkan Investasi 2,2 Milyar Dolar AS di Malaysia, Apa yang Dibidik?

9 jam lalu

Microsoft Tanamkan Investasi 2,2 Milyar Dolar AS di Malaysia, Apa yang Dibidik?

Microsoft juga akan bekerja sama dengan pemerintah Malaysia untuk mendirikan Pusat Keunggulan AI Nasional dan meningkatkan kemampuan keamanan siber.

Baca Selengkapnya

Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

9 jam lalu

Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

Sejumlah negara Asia Tenggara, termasuk Thailand, mengalami panas ekstrem beberapa pekan ini. Suhu 40 derajat Celcius terasa 52 derajat Celcius.

Baca Selengkapnya

Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

1 hari lalu

Gelombang Panas Serbu India sampai Filipina: Luasan, Penyebab, dan Durasi

Daratan Asia berpeluh deras. Gelombang panas menyemai rekor suhu panas yang luas di wilayah ini, dari India sampai Filipina.

Baca Selengkapnya

5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

2 hari lalu

5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

Sejumlah negara sedang mengalami cuaca panas ekstrem. Mana saja yang sebaiknya tak dikunjungi?

Baca Selengkapnya

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

2 hari lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

3 hari lalu

Cuaca Panas Ekstrem Melanda Asia, Myanmar Tembus 48,2 Derajat Celcius

Asia alamai dampak krisis perubahan iklim. Beberapa negara dilanda cuaca panas ekstrem. Ada yang mencapai 48,2 derajat celcius.

Baca Selengkapnya

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

4 hari lalu

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

KFC menutup 100 gerainya di Malaysia. Perusahaan mengaku karena ekonomi sulit. Media lokal menyebut karena terdampak boikot pro-Israel.

Baca Selengkapnya

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

5 hari lalu

5 Negara Asia Tenggara Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Diserang DBD

Negara-negara Asia Tenggara tengah berjuang melawan gelombang panas yang mematikan tahun ini.

Baca Selengkapnya

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

5 hari lalu

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

Saat melancong ke Malaysia, jangan lupa membeli oleh-oleh khas Malaysia yang kekinian dan murah. Berikut ini rekomendasinya.

Baca Selengkapnya