Piala Indonesia, Riko: Persija Tak Ciut Lawan Bali United

Reporter

Tempo.co

Editor

Hari Prasetyo

Minggu, 5 Mei 2019 07:04 WIB

Pesepakbola Persija, Riko Simanjuntak (kiri) berebut bola atas dengan pesepakbola Ceres Negros dalam laga lanjutan grup G AFC Cup 2019 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, 23 April 2019. Gol Persija datang pada menit 49 dan menit 57, yang dicetak Sandi Sute dan Bruno Matos. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Penyerang sayap Persija Jakarta, Riko Simanjuntak, menegaskan timnya tidak ciut nyali menghadapi Bali United pada laga pertemuan kedua Piala Indonesia 2018 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, hari ini, Minggu 5 Mei 2019. Walau pada laga itu, Persija dipastikan tampil dengan beberapa pemain teras yang terpaksa absen.

“Lawan Bali United tentunya harus kita manfaatkan menang untuk lolos ke semifinal. Meskipun banyak yang absen karena tidak terdaftar, tapi saya percaya kami bisa menang pada laga nanti. Sebagai pemain harus yakin,” kata Riko, Sabtu lalu.

Pemain asal Sumatra Utara ini menegaskan wajib timnya untuk bangkit dan harus segera melupakan kekalahan lima kali beruntun pada lima laga terakhir Macan Kemayoran.

“Ini adalah situasi sepak bola, ada menang ada kalah. Ini bukan akhir dari segalanya, karena kompetisi belum mulai. Semoga bisa lebih baik lagi di Liga nanti dan bisa juara lagi,” Riko menambahkan.

Apalagi diyakininya kemenangan dari Bali United akan meningkatkan rasa percaya diri timnya. “Semoga bisa naikan percaya diri kita bahwa kita bisa lalui ini semua dan kita bisa menang lawan Bali,” kata Riko Simanjuntak.

Advertising
Advertising

PERSIJA.ID

Berita terkait

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

1 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

Anggota timnas Indonesia U-23 Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya merupakan anggota aktif Polri. Ini wilayah dinas dan pangkatnya.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

1 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

7 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

Bali United menjadi tim ketiga yang lolos babak Championship Series alias empat besar Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

7 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

Duel Persebaya Surabaya vs Bali United akan menjadi laga pembuka pekan ke-33 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

9 hari lalu

Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

Borneo FC akan bertarung dengan tiga tim papan atas Reguler Series untuk perebutan gelar juara Liga 1 musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Kalahkan PSS Sleman 3-2, Bali United vs Bhayangkara FC 2-1

11 hari lalu

Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Kalahkan PSS Sleman 3-2, Bali United vs Bhayangkara FC 2-1

Dewa United mengalahkan PSS Sleman pada pertandingan pekan ke-23 Liga 1 2023-2024. Bali United menang dramatis atas Bhayangkara FC.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

11 hari lalu

Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

Jadwal Liga 1 pada Sabtu, 20 April 2024, akan menampilkan satu laga penting: Bali United vs Bhayangkara FC. Penentuan nasib kedua tim.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Menang Dramatis atas Bali United, Skor 3-2

16 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Menang Dramatis atas Bali United, Skor 3-2

Bali United menelan kekalahan dari Persikabo 1973 pada pertandingan pekan ke-31 BRI Liga 1 di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Senin, 15 April 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga 1 Pekan 31 pada Senin 15 April 2024: Persib Bandung, Bali United dan Arema FC Main Tandang

17 hari lalu

Jadwal Liga 1 Pekan 31 pada Senin 15 April 2024: Persib Bandung, Bali United dan Arema FC Main Tandang

Jadwal Liga 1 pekan ke-31 sempat ditunda karena alasan dukungan untuk timnas U-23 Indonesia yang bersiap tampil di Piala Asia U-23 2024 Qatar.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga 1: Bali United Bawa 21 Pemain untuk Hadapi Persikabo 1973

17 hari lalu

Jadwal Liga 1: Bali United Bawa 21 Pemain untuk Hadapi Persikabo 1973

Bali United membawa 21 pemain untuk menghadapi tuan rumah Persikabo 1973 pada laga ke-31 Liga 1 Indonesia 2023/2024.

Baca Selengkapnya