Real Madrid: Kroos Perpanjang Kontrak, Bale Hampir Pasti Pergi

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Senin, 20 Mei 2019 17:04 WIB

Pemain Real Madrid, Toni Kroos. REUTERS/Javier Barbancho

TEMPO.CO, Jakarta - Toni Kroos dan Gareth Bale oleh media Spanyol sama-sama dikategorikan sebagai pemain yang masa depannya tak jelas di bawah arahan Zinedine Zidane. Namun, perkembangan terkini nasib keduanya ternyata berbeda: Kroos pasti bertahan, sedangkan Bale hampir pasti akan pergi.

Kroos telah menyetujui untuk memperpanjang kontraknya dengan Real Madrid hingga 2023. Hal itu sudah dikonfirmasi oleh Real Madrid.

Pemain berusia 29 tahun itu, yang bergabung dari Bayern Munich pada 2014, sebenarnya baru akan habis kontraknya pada 2022. Namun, ia kini menyetujui perpanjangan kontraknya itu.
Musim ini, ia tampil dalam 28 pertandingan La Liga. Pada musim sebelumnya, ia berperan besar ikut membantu pasukan Zidane tiga gelar Liga Champions berturut-turut.

Bale juga berperan besar ikut mengantar Madrid merebut tiga gelar juara Liga Champions itu. Tapi, ia tampaknya sudah tak lagi mendapat tempat di hati Zidane.

Mantan Presiden Real Madrid, Ramon Calderon, bahkan menyebut peluang Bale untuk bertahan pada musim depan hampir mustahil. "Zidane tak berminat padanya. Hubungan mereka akan segera berakhir," kata dia seperti dikutup BBC Sport.

Calderon juga menyebut, tak akan mudah bagi Madrid untk menjual Bale karena harga dan gajinya yang selangit. "Mungkin dia akan dipinjamkan," kata dia.

Advertising
Advertising

Selain Bale, pemain lain yang gencar dikabarkan akan hengkang adalah Keylor Navas, Marcelo, dan Isco. Real Madrid juga disebut-sebut tengah menguncar bintang Paris Saint-Germain Kylian Mbappe yang mengisyaratkan akan hengkang.

MARCA | FOOTBALL ESPANA

Berita terkait

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

5 jam lalu

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

Real Madrid selangkah lagi menjadi juara Liga Spanyol 2023-2024. Pelatih Carlo Ancelotti segera bisa melewati catatan prestasi Zinedine Zidane.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

21 jam lalu

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

Real Madrid kian kokoh di puncak klasemen Liga Spanyol setelah mengalahkan Real Sociedad 1-0 pada pekan ke-33. Simak skenario juara dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cinta Victoria Beckham dan David Beckham, Posh Spice dan Si Bola Emas

4 hari lalu

Perjalanan Cinta Victoria Beckham dan David Beckham, Posh Spice dan Si Bola Emas

Victoria Beckham dan David Beckham telah menjalin kisah cinta selama lebih dari 2 dekade. Ini kisah perjalanan cinta Posh Spice dan Si Bola Emas.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.

Baca Selengkapnya

Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

6 hari lalu

Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

Jadwal Liga Champions 2023-2024 akan memasuki babak semifinal, melibatkan Borussia Dortmund, Paris Saint-Germain, Bayern Munchen, dan Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

6 hari lalu

Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

6 hari lalu

Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.

Baca Selengkapnya

Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

7 hari lalu

Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

Klub Liga 1 Persebaya Surabaya memperpanjang kontrak pemain asingnya, Bruno Moreira selama dua tahun.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nacho yang Dikabarkan akan Hengkang dari Real Madrid

7 hari lalu

Mengenal Nacho yang Dikabarkan akan Hengkang dari Real Madrid

Nacho Fernandez dikabarkan akan meninggalkan Real Madrid pada akhir musim 2023-2024

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

7 hari lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.

Baca Selengkapnya