Ada Pemain Berdarah Indonesia, Zidane Iqbal, di Man United U-18

Reporter

Indosport

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 2 Juli 2019 05:45 WIB

Zidane Iqbal (kiri) saat beraksi bersama tim Manchester United junior. (newsletter.co.uk)

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain keturunan Indonesia, Zidane Iqbal, resmi bergabung bersama skuat Manchester United U-18 di kompetisi Liga Inggris musim depan.

Kabar bergabungnya Zidane ke skuat Manchester United U-18 diketahui dari unggahan akun Twitter dengan akun @NewManUtdNews, disebutkan jika pemain kelahiran 27 April 2003 tersebut naik kelas dari tim U-16.

"Resmi: Berikut nama 15 pemain yang dipastikan bakal bergabung dengan tim U-18 untuk musim 2019/20. 15 pemain yang berwarna hijau telah menandatangani kontrak," tulis akun tersebut. Dari 15 nama yang disebutkan dan ditulis, Zidane Iqbal termasuk di delamnya.

Lalu, siapa Iqbal Zidane? Menurut situs football-wonderkids.co.uk Zidane merupakan pemain kelahiran 27 April 2003 dan berposisi sebagai gelandang serang. Ia adalah pemain Inggris yang memiliki darah Indonesia yang berasal dari orang tua atau keluarga besarnya. Laman itu menyebut dia bisa membela Inggris serta Indonesia.

Dengan bergabung ke skuat Manchester United U-18, pemain berusia 15 tahun ini berpotensi bisa mengikuti jejak Marcus Rashford, Jesse Lingard, serta Scott McTominay yang berhasil masuk ke skuat utama Manchester United usai tampil gemilang di tim akademi.

INDOSPORT

Advertising
Advertising

Berita terkait

Kemenangan di Piala Carabao Tak Membuat Pemain Manchester United Lepas dari Tekanan

15 jam lalu

Kemenangan di Piala Carabao Tak Membuat Pemain Manchester United Lepas dari Tekanan

Usai pemecatan Erik Ten Hag, Manchester United menang besar 5-2 atas Leicester City di Piala Carabao. Ruben Amorim santer disebut menjadi pengganti.

Baca Selengkapnya

Ruud van Nistelrooy Puji Performa Casemiro saat Bantu Manchester United Menang 5-2 atas Leicester City

16 jam lalu

Ruud van Nistelrooy Puji Performa Casemiro saat Bantu Manchester United Menang 5-2 atas Leicester City

Pelatih sementara Manchester United Ruud van Nistelrooy memuji penampilan gelandang Casemiro yang buat dua gol saat mengalahkan Leicester City.

Baca Selengkapnya

Ruud van Nistelrooy Berharap Tetap di Manchester United setelah Penunjukkan Pelatih Permanen Nanti

19 jam lalu

Ruud van Nistelrooy Berharap Tetap di Manchester United setelah Penunjukkan Pelatih Permanen Nanti

Ruud van Nistelrooy mengaku perasaannya campur aduk dan sedih melihat kepergian Erik ten Hag dari Manchester United.

Baca Selengkapnya

Manchester United Bakal Dilatih Ruben Amorim Mulai 10 November, Begini Komentar Bruno Fernandes

21 jam lalu

Manchester United Bakal Dilatih Ruben Amorim Mulai 10 November, Begini Komentar Bruno Fernandes

Manchester United, Sporting CP, dan Ruben Amorim, dilaporkan telah mencapai kesepakatan untuk kepindahan pelatih asal Portugal itu ke Old Trafford.

Baca Selengkapnya

Ruben Amorim Baru Gabung 10 November, Ruud Nistelrooy Masih Akan Pimpin 3 Pertandingan Manchester United dan Ingin Terus Bertahan

1 hari lalu

Ruben Amorim Baru Gabung 10 November, Ruud Nistelrooy Masih Akan Pimpin 3 Pertandingan Manchester United dan Ingin Terus Bertahan

Ruben Amorim hampir ditunjuk sebagai pelatih baru Manchester United. Ia akan dikontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan setahun.

Baca Selengkapnya

Manchester United vs Leicester City 5-2, Ruud van Nistelrooy Singgung Faktor Keberuntungan dan Puji Casemiro

1 hari lalu

Manchester United vs Leicester City 5-2, Ruud van Nistelrooy Singgung Faktor Keberuntungan dan Puji Casemiro

Ruud van Nistelrooy memulai periodenya sebagai pelatih sementara Manchester United dengan sempurna. MU menang 5-2 saat menjamu Leicester City.

Baca Selengkapnya

Kemenangan Manchester United atas Leicester City 5-2 di Carabao Cup Menandai Era Baru setelah Kepergian Erik ten Hag

1 hari lalu

Kemenangan Manchester United atas Leicester City 5-2 di Carabao Cup Menandai Era Baru setelah Kepergian Erik ten Hag

Ruud van Nistelrooy mencatatkan kemenangan pertamanya sebagai manajer sementara Manchester United di Carabao Cup.

Baca Selengkapnya

Ruud van Nistelrooy Lakukan Debut Manis, Manchester United Kalahkan Leicester City 5-2 di Carabao Cup

1 hari lalu

Ruud van Nistelrooy Lakukan Debut Manis, Manchester United Kalahkan Leicester City 5-2 di Carabao Cup

Manchester United meraih kemenangan meyakinkan dalam laga pertama setelah ditinggal Erik ten Hag. Mereka menang 5-2 saat menjamu Leicester City.

Baca Selengkapnya

Hasil Carabao Cup: Manchester United, Liverpool, dan Arsenal Lolos ke Perempat Final; Newcastle Kalahkan Chelsea, Tottenham Singkirkan Manchester City

1 hari lalu

Hasil Carabao Cup: Manchester United, Liverpool, dan Arsenal Lolos ke Perempat Final; Newcastle Kalahkan Chelsea, Tottenham Singkirkan Manchester City

Hasil Carabao Cup: Manchester United, Liverpool, dan Arsenal menang, Newcastle mengalahkan Chelsea, Tottenham menyingkirkan Manchester City.

Baca Selengkapnya

Ruben Amorim Dilaporkan Akan Tetap di Sporting CP hingga Jeda Internasional sebelum Pindah ke Manchester United

1 hari lalu

Ruben Amorim Dilaporkan Akan Tetap di Sporting CP hingga Jeda Internasional sebelum Pindah ke Manchester United

Ada tiga pertandingan Sporting CP yang akan ditangani Ruben Amorim sebelum pindah ke Manchester United.

Baca Selengkapnya