Kaget Dipanggil Timnas Indonesia, Osas Saha Janjikan yang Terbaik

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurdin Saleh

Kamis, 15 Agustus 2019 13:37 WIB

Pemain Tira Persikbao, Osas Saha (tengah). foto: liga-indonesia.id

TEMPO.CO, Jakarta - Penyerang andalan Tira Persikabo, Osas Saha, tak menyangka namanya masuk dalam daftar 24 pemain Timnas Indonesia yang mengikuti persiapan menghadapi kualifikasi kedua Piala Dunia 2022.

Ini merupakan panggilan pertama bagi Osas yang menyandang status warga negara Indonesia (WNI) sejak Mei 2018 silam. Pemain 32 tahun itu menjadi salah satu dari lima pemain naturalisasi yang dipanggil pelatih Simon McMenemy.

"Saya berterima kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia. Khususnya kepada pelatih, yang sudah percaya kepada saya. Saya janji akan tampil all-out, semoga saya bisa memberikan yang terbaik," kata Osas, seperti dikutip laman Liga Indonesia.

Pemain kelahiran Nigeria itu melanjutkan, "Sebenarnya tidak (menyangka), tapi bagi Tuhan tidak ada yang tidak mungkin. Waktu membela klub di Indonesia bisa membanggakan klub yang saya bela, dan hari ini bisa lebih baik lagi."

Osas menepikan persaingan di sektor depan timnas yang dihuni pemain gaek Alberto 'Beto' Goncalves dan Ferdinand Sinaga. Ia juga antusias untuk mengikuti latihan perdana guna mendalami gaya melatih Simon.

Advertising
Advertising

"Kita tidak ada persaingan karena kita berada dalam satu negara. Jadi kita semua adalah satu. Jadi siapapun yang main kita semua satu, tidak ada lawan atau bersaing," kata Osas. "Ya nanti kita ikuti instruksi dia (Simon), bagaimana dia melatih."

Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk kualifikasi Piala Dunia 2022:

Penjaga Gawang:
Andritany Ardhiyasa
Awan Setho
Angga Saputra

Pemain Belakang:
Ricky Fajrin
Hansamu Yama
Otavio Dutra
Yanto Basna
Yustinus Paew
Johan Alfarizi
Andika Wijaya
Victor Igbonefo

Pemain Tengah:
Andik Vermansah
Evan Dimas
Febri Hariyadi
Manahati Lestusen
Rizky Pellu
Stefano Lilipaly
Zulfiandi
Irfan Jaya
Irfan Bachdim
Greg Nwokolo

Pemain Depan:
Ferdinand Sinaga
Beto Goncalves
Osas Saha.

Berita terkait

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

3 jam lalu

Piala Asia U-23 2024 Berakhir, Ini Kata Menpora, Erick Thohir, hingga Shin Tae-yong Usai Laga Indonesia vs Irak

Sejumlah pihak mengomentari hasil pertandingan Timnas Indonesia vs Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 lalu.

Baca Selengkapnya

Fakta Menarik Timnas Indonesia Vs Irak di Laga Terakhir Piala Asia U-23 2024

4 jam lalu

Fakta Menarik Timnas Indonesia Vs Irak di Laga Terakhir Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia menutup Piala Asia U-23 2024 dengan menempati posisi keempat. Berikut beberapa fakta menarik Indoneisa Vs Irak.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nur Alim Jabrik, Legenda Sepak Bola Indonesia yang Memuji Timnas U-23

14 jam lalu

Mengenal Nur Alim Jabrik, Legenda Sepak Bola Indonesia yang Memuji Timnas U-23

Nur Alim legenda sepak bola Indonesia asal Bekasi memuji performa Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23

Baca Selengkapnya

Pelatih Radhi Shenaishil: Timnas Irak U-23 Layak Tampil di Olimpiade Paris 2024

15 jam lalu

Pelatih Radhi Shenaishil: Timnas Irak U-23 Layak Tampil di Olimpiade Paris 2024

Setelah mengalahkan Timnas Indonesia, pelatih Irak U-23 Radhi Shenaishil menilai bahwa timnya layak melaju ke Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Striker Irak Ali Jasim Berharap Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

16 jam lalu

Striker Irak Ali Jasim Berharap Timnas Indonesia Bisa Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Penyerang Irak U-23 Ali Jasim mendoakan Timnas Indonesia menyusul negaranya, Jepang, dan Uzbekistan, berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

17 jam lalu

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan menjadi sorotan di media sosial usai timnas Indonesia u-23 dikalahkan Irak 1-2 di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Guinea pada 9 Mei, Ini yang Akan Dilakukan Shin Tae-yong untuk Persiapan

19 jam lalu

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Guinea pada 9 Mei, Ini yang Akan Dilakukan Shin Tae-yong untuk Persiapan

Shin Tae-yong mengungkapkan apa saja yang akan dilakukannya untuk persiapan laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea setelah kekalahan atas Irak.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

21 jam lalu

Shin Tae-yong Bicara Peluang Panggil Elkan Baggott untuk Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Elkan Baggott berpeluang dipanggil Shin Tae-yong untuk laga playoff Olimpiade Paris 2024 Timnas U-23 Indonesia vs Guinea.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

21 jam lalu

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

Setelah kalah melawan Irak, timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff untuk mengejar tiket berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Timnas Indonesia U-23 Vs Irak, Tanggapan STY hingga Peluang Olimpiade

1 hari lalu

Serba-serbi Timnas Indonesia U-23 Vs Irak, Tanggapan STY hingga Peluang Olimpiade

Timnas Indonesia U-23 kalah dari Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 pada Kamis, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya