Jadwal Siaran Langsung Liga Champions Pekan Ketiga dan Klasemen

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Rabu, 9 Oktober 2019 12:24 WIB

Logo Liga Champions. (sporting tribun)

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Liga Champions pekan ketiga akan bergulir pada Oktober ini. Sejumlah laga menarik akan tersaji.

Real Madrid, yang akan menghadapi Galatasaray, akan menjadi sorotan karena sejauh ini belum bisa menang dari dua laga yang dijalaninya. Tim asuhan Zinedine Zidane itu takluk 0-3 dari PSG kemudian ditahan Club Brugge 2-2.

Kini tim asal Spanyol itu hanya menempati posisi terbawah klasemen Grup A dengan nilai 1. Mereka mengumpulkan nilai sama dengan Galatasaray yang akan menjadi lawannya.

Di Grup ini, PSG merajai klasemen dengan nilai 6, unggul 4 poin dari Club Brugge yang akan menjadi lawannya.

Partai-partai menarik lain dari pekan ketiga nanti antara lain: Ajax vs Chelsea, Inter Milan vs Dortmund, Slavia Praha vs Barcelona.

Advertising
Advertising

Jadwal Liga Champions pekan ketiga

Selasa, 22 Oktober 2019
Shakhtar Donetsk vs Dinamo Zagreb | 23:55 WIB
Atletico Madird vs Leverkusen | 23:55 WIB (SCTV)

Rabu, 23 Oktober 2019
Club Brugge vs PSG | 02:00 WIB
Galatasaray vs Real Madrid | 02:00 WIB (SCTV)
Olympicos vs Bayern Munchen | 02:00 WIB
Tottenham vs Crvena Zvezda| 02:00 WIB
Manchester City vs Atalanta | 02:00 WIB
Juventus vs Lokomotiv Moskow | 02:00 WIB
Leipzig vs Zenit | 23:55 WIB
Ajax vs Chelsea | 23:55 WIB (SCTV)

Kamis, 24 Oktober 2019
Salzburg vs Napoli | 02:00 WIB
Genk vs Liverpool | 02:00 WIB
Inter Milan vs Dortmund | 02:00 WIB
Slavia Praha vs Barcelona | 02:00 WIB (SCTV)
Benfica vs Lyon | 02:00 WIB
Lille vs Valencia | 02:00 WIB

Selanjutnya: Hasil Liga Champions pekan pertama dan kedua
<!--more-->

Hasil Liga Champions pekan pertama
Inter Milan vs Slavia Praha 1-1
Lyon vs Zenit 1-1
Napoli vs Liverpool 2-0
Salzburg vs Genk 6-2
Dortmund vs Barcelona 0-0
Benfica vs Leipzig 1-2
Chelsea vs Valencia 0-1
Ajax vs Lille 3-0
Club Brugge vs Galatasaray 0-0
Olympiacos vs Tottenham 2-2
PSG vs Real Madrid 3-0
Bayern Munchen vs Crvena Zvezda 3-0
Dinamo Zagreb vs Atalanta 4-0
Shakhtar Donetsk vs Man City 0-3
Leverkusen vs Lokomotiv Moskow 1-2
Atletico Madrid vs Juventus 2-2.

Hasil Liga Champions pekan kedua
Real Madrid 2 - 2 Club Brugge
Galatasaray 0 - 1 Paris Saint-Germain.
Crvena Zvezda 3 - 1 Olympiacos
Tottenham Hotspur 2 - 7 FC Bayern Munchen.
Atalanta 1 - 2 Shakhtar Donetsk
Manchester City 2 - 0 Dinamo Zagreb.
Juventus 3 - 0 Bayer Leverkusen
Lokomotiv Moscow 0 - 2 Atletico Madrid.
Genk 0 - 0 Napoli
Liverpool 4 - 3 Salzburg.
Slavia Prague 0 - 2 Borussia Dortmund
Barcelona 2 - 1 Inter.
Leipzig 0 - 2 Lyon
Zenit St. Petersburg 3 - 1 Benfica.
Lille 1 - 2 Chelsea
Valencia 0 - 3 Ajax.

Selanjutnya: Klasemen Liga Champions
<!--more-->

Klasemen Liga Champions

Grup A

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

PSG

2

+4

6

2

Club Brugge

2

0

2

3

Galatasaray

2

−1

1

4

Real Madrid

2

−3

1

Grup B

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

Bayern Munchen

2

+8

6

2

Red Star Belgrade

2

−1

3

3

Tottenham

2

−5

1

4

Olympiacos

2

−2

1

Grup C

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

Manchester City

2

+5

6

2

Dinamo Zagreb

2

+2

3

3

Shakhtar Donetsk

2

−2

3

4

Atalanta

2

−5

0

Grup D

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

Juventus

2

+3

4

2

Atlético Madrid

2

+2

4

3

Lokomotiv

2

−1

3

4

Leverkusen

2

−4

0

Grup E

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

Napoli

2

+2

4

2

Salzburg

2

+3

3

3

Liverpool

2

−1

3

4

Genk

2

−4

1

Grup F

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

Dortmund

2

+2

4

2

Barcelona

2

+1

4

3

Slavia Prague

2

−2

1

4

Inter Milan

2

−1

1

Grup G

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

Zenit

2

+2

4

2

Lyon

2

+2

4

3

RB Leipzig

2

−1

3

4

Benfica

2

−3

0

Grup H

No

Tim

Main

Gol

Poin

1

Ajax

2

+6

6

2

Valencia

2

−2

3

3

Chelsea

2

0

3

4

Lille

2

−4

0

Berita terkait

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

48 menit lalu

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

Real Madrid mampu menahan imbang Bayern Munchen dengan skor 2-2 leg pertama semifinal Liga Champions. Carlo Ancelotti kecewa dengan permainan timnya.

Baca Selengkapnya

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

1 jam lalu

Hasil 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions Dianggap Menguntungkan Real Madrid, Apa Kata Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel?

Bayern Munchen menjadi korban dari efisiensi mematikan Real Madrid dalam hasil imbang 2-2 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

1 jam lalu

Hasil Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid Berakhir 2-2, Simak Komentar 4 Pundit Eropa, Termasuk Glenn Hoddle dan Michael Owen

Real Madrid menahan Bayern Munchen dengan skor 2-2 pada leg pertama semifinal Liga Champions. Simak penilaian empat komentartor Eropa.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

1 jam lalu

Liga Champions: Bayern Munchen Tahan Real Madrid 2-2, Begini Kata Harry Kane setelah Cetak Gol dan Jaga Harapan Raih Trofi

Harry Kane menjaga harapan untuk meraih trofi di musim pertamanya bersama Bayern Munchen setelah membawa timnya bermain 2-2 saat menjamu Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

2 jam lalu

Hasil Liga Champions Leg Pertama Semifinal: Bayern Munchen vs Real Madrid 2-2, Vinicius Jr Bikin Brace

Pertandingan Bayern Munchen vs Real Madrid tersaji pada leg pertama semifinal Liga Champions berakhir imbang 2-2.

Baca Selengkapnya

Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions, Thomas Tuchel Berharap Terbantu Atmosfer Allianz Arena

16 jam lalu

Bayern Munchen vs Real Madrid di Liga Champions, Thomas Tuchel Berharap Terbantu Atmosfer Allianz Arena

Manajer Bayern Munchen Thomas Tuchel berharap dukungan total pendukung Die Roten saat menjamu Real Madrid di semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Bayern Munchen vs Real Madrid, Carlo Ancelotti Ogah Remehkan Die Roten

16 jam lalu

Bayern Munchen vs Real Madrid, Carlo Ancelotti Ogah Remehkan Die Roten

Bayern Munchen vs Real Madrid akan tersaji pada leg pertama babak semifinal Liga Champions di Allianz Arena pada Rabu dinihari.

Baca Selengkapnya

3 Fakta Menarik Semifinal Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid, Borussia Dortmund vs PSG

19 jam lalu

3 Fakta Menarik Semifinal Liga Champions: Bayern Munchen vs Real Madrid, Borussia Dortmund vs PSG

Pertandingan leg pertama babak semifinal Liga Champions antara Bayern Munchen vs Real Madrid akan digelar di Stadion Allianz Arena, Rabu dinihari.

Baca Selengkapnya

Prediksi Bayern Munchen vs Real Madrid di Semifinal Liga Champions: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

20 jam lalu

Prediksi Bayern Munchen vs Real Madrid di Semifinal Liga Champions: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Duel Bayern Munchen vs Real Madrid akan tersaji pada leg pertama babak semifinal Liga Champions 2023-2024. Mengapa Real Madrid lebih diunggulkan?

Baca Selengkapnya

Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

1 hari lalu

Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

Timnas Jepang U-23 akan menghadapi Uzbekistan di final Piala Asia U-23 2024. Sedangkan Timnas U-23 Indonesia akan berebut posisi ketiga dengan Irak.

Baca Selengkapnya