Dominic Calvert-Lewin, Si Puncak Pohon Cemara Carlo Ancelotti di Everton

Reporter

Terjemahan

Editor

Febriyan

Jumat, 9 Oktober 2020 13:59 WIB

Penyerang Everton Dominic Calvert-Lewin.Pool via REUTERS/Alex Livesey

Lahir dan besar di Sheffield, Inggris, Dominic Calvert-Lewin bergabung dengan akademi sepak bola Sheffield United sejak masih berusia 8 tahun.

Dia mulai mencuri perhatian saat Sheffield United menjuarai kompetisi liga anak-anak Inggris pada 2007. Salah satu performa terbaiknya adalah ketika dia mencetak empat gol dalam sepuluh menit pada salah satu laga.

Neil Collins, mantan pemain Sheffield United yang kini menjadi manajer klub Liga Amerika Serikat Tampa Bay Rowdies, ingat benar bagaimana Dominic Calvert-Lewin kecil berlatih saat itu. Kerja keras, menurut dia, membuat si pemain mampu bersaing dengan pemain yang berusia dia atasnya.

"Sikapnya luar biasa dan dia memiilki kemampuan untuk menandingi itu (para pemain yang lebih senior). Dia bekerja sangat keras di balik layar untuk meningkatkan permainannya dan juga untuk kemampuan fisiknya," kata Collins dalam wawancara dengan media Inggris The Star 2017 lalu.

"Dia nyaris seperti pesepakbola modern yang sempurna soal kemampuan fisiknya. Dia cepat, kuat, bersih dan bisa bermain di posisi apa pun di depan."

"Secara fisik, dia mengingatkan saya terhadap Cristiano Ronaldo muda dan dia ketika dia tumbuh dewasa dia akan menjadi luar biasa."

Kemampuan Calvert-Lewin muda sempat menarik perhatian banyak klub besar Inggris saat itu. Arsenal, Liverpool, Manchester United disebut sempat tertarik memboyong si pemain ke akademi mereka.

Tetapi Sheffield United bergerak cepat. Mereka langsung memberikan Calvert-Lewin beasiswa yang membuat dia bertahan di klub itu hingga menembus tim senior pada usia 17 tahun.

Sempat dipinjamkan ke dua klub berbeda pada dua musim perdananya sebagai pemain Sheffield United, Dominic Calvert-Lewin akhirnya memutuskan hengkang ke Everton pada 2016.

Berita terkait

Kembali Lolos ke Final, Kenapa Real Madrid Disebut Memiliki Daya Magis di Liga Champions?

14 jam lalu

Kembali Lolos ke Final, Kenapa Real Madrid Disebut Memiliki Daya Magis di Liga Champions?

Real Madrid kembali menunjukkan "daya magis" atau "keajaiban" mereka saat lolos ke final Liga Champions 2023/2024.

Baca Selengkapnya

6 Hal yang Dikatakan Carlo Ancelotti setelah Bawa Real Madrid ke Final Liga Champions 2023/2024 dengan Depak Bayern Munchen

23 jam lalu

6 Hal yang Dikatakan Carlo Ancelotti setelah Bawa Real Madrid ke Final Liga Champions 2023/2024 dengan Depak Bayern Munchen

Carlo Ancelotti mengantar Real Madrid lolos ke final Liga Champions 2023/2024. Simak komentar dia seusai laga, termasuk soal Joselu dan Vinicius Jr.

Baca Selengkapnya

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen, Simak Head-to-head dan Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen, Simak Head-to-head dan Perkiraan Formasi

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen akan tersaji pada laga kedua semifinal Liga Champions 2023-2024. Carlo Ancelotti punya rekor bagus.

Baca Selengkapnya

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions, Ini Siasat Carlo Ancelotti untuk Kalahkan Die Roten

1 hari lalu

Duel Real Madrid vs Bayern Munchen di Liga Champions, Ini Siasat Carlo Ancelotti untuk Kalahkan Die Roten

Real Madrid akan menjamu Bayern Munchen pada leg kedua Liga Champions di Estadion Santiago Bernabeu pada Kamis dinihari, 9 Mei 2024 pukul 02.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

1 hari lalu

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

Simak kabar kedua tim, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan Real Madrid vs Bayern Munchen di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

4 hari lalu

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

8 hari lalu

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

Real Madrid mampu menahan imbang Bayern Munchen dengan skor 2-2 leg pertama semifinal Liga Champions. Carlo Ancelotti kecewa dengan permainan timnya.

Baca Selengkapnya

Bayern Munchen vs Real Madrid, Carlo Ancelotti Ogah Remehkan Die Roten

9 hari lalu

Bayern Munchen vs Real Madrid, Carlo Ancelotti Ogah Remehkan Die Roten

Bayern Munchen vs Real Madrid akan tersaji pada leg pertama babak semifinal Liga Champions di Allianz Arena pada Rabu dinihari.

Baca Selengkapnya

Prediksi Bayern Munchen vs Real Madrid di Semifinal Liga Champions: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

9 hari lalu

Prediksi Bayern Munchen vs Real Madrid di Semifinal Liga Champions: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Duel Bayern Munchen vs Real Madrid akan tersaji pada leg pertama babak semifinal Liga Champions 2023-2024. Mengapa Real Madrid lebih diunggulkan?

Baca Selengkapnya

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

12 hari lalu

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

Real Madrid selangkah lagi menjadi juara Liga Spanyol 2023-2024. Pelatih Carlo Ancelotti segera bisa melewati catatan prestasi Zinedine Zidane.

Baca Selengkapnya