Ada Amad Diallo, Manchester United Incar Erling Haaland Ketimbang Jadon Sancho

Senin, 22 Februari 2021 22:02 WIB

Amad Diallo. Twitter/ManUtd

TEMPO.CO, Jakarta - Manajer Manchester United Ole Gunnar Solskjaer dikabarkan sudah tak berminat lagi untuk mendatangkan pemain Borussia Dortmund Jadon Sancho. Sebab, kini Solskjaer memiliki Amad Diallo yang tampil meyakinkan di posisi yang sama.

Dikutip dari Mirror, Sancho menjadi bidikan utama Setan Merah pada bursa transfer musim panas lalu. Namun, Setan Merah dikabarkan sudah mengalihkan perhatian untuk kembali membidik incaran awal mereka, Erling Haaland, yang juga pemain Dortmund.

Solskjaer tadinya sudah meyakinkan bos United Ed Woodward bahwa Sancho akan membentuk kuartet maut dalam barisan serang bersama Marcus Rashford, Mason Greenwood dan Anthony Martial. Namun, pada akhirnya United hanya bisa mendatangkan Edinson Cavani yang bergabung ketika berstatus bebas transfer dari Paris Saint-Germain.

Erling Haaland dan Jadon Sancho. bundesliga.com

Baca juga : 5 Berita Terkini Bursa Transfer: Donnarumma, Harry Kane, Vinicius Jr, De Bruyne

Di sisi lain, pada Januari lalu, Setan Merah kedatangan Amad Diallo. Pemain berusia 18 tahun itu sudah mengesankan banyak orang di MU, termasuk saat debutnya bersama tim senior kala menggebuk Real Sociedad 4-0 dalam pertandingan leg pertama 32 besar Liga Europa.

Gara-gara penampilan meyakinkan Amad ini, United mendadak tak bergairah lagi mengincar Sancho. Gegara Amad, United bisa berfokus untuk mendatangkan bomber Dortmund, Erling Haaland.

Solskjaer dan Manchester United tetap meminati pemain Norwegia ini sekalipun tawarannya dianggap angin lalu oleh Haaland pada Januari 2020. Solskjaer baru-baru ini memuji Haaland dengan berkata, "Sudah pasti Erling bakal memiliki karir yang fantastis. Saya mengikuti Erling. Saya selalu bilang begitu. Dia bermain luar biasa hebat untuk Dortmund."

Advertising
Advertising

Berita terkait

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

32 menit lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

51 menit lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

1 hari lalu

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

3 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya

Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

6 hari lalu

Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

Manchester United (MU) melaju ke final Piala FA seusai menyingkirkan Coventry City lewat drama adu penalti.

Baca Selengkapnya

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

6 hari lalu

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

Menjelang laga semifinal Manchester United melawan Coventry City di semifinal Piala FA, Erik ten Hag mengungkapkan pengakuan mengejutkan.

Baca Selengkapnya

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

6 hari lalu

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

Pemenang duel Coventry City vs Manchester United ini akan berhadapan dengan Manchester City yang sudah memastikan lolos final Piala FA.

Baca Selengkapnya

Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

7 hari lalu

Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

Klub Liga 1 Persebaya Surabaya memperpanjang kontrak pemain asingnya, Bruno Moreira selama dua tahun.

Baca Selengkapnya

Coventry City vs Manchester United, Erik Ten Hag Akui Bakal Jadi Laga Berat di Piala FA

7 hari lalu

Coventry City vs Manchester United, Erik Ten Hag Akui Bakal Jadi Laga Berat di Piala FA

Manchester United membidik trofi Piala FA untuk mengobati kekecewaan buruknya penampilan tim di Liga Inggris musim ini.

Baca Selengkapnya

Laga Conventry City vs Manchester United di Piala FA, Pelatih Mark Robins Ingin Pemain Tampil Lepas

7 hari lalu

Laga Conventry City vs Manchester United di Piala FA, Pelatih Mark Robins Ingin Pemain Tampil Lepas

Coventry City akan menghadapi Manchester United pada babak semifinal Piala FA di Wembley Stadium pada Minggu, 21 April 2024.

Baca Selengkapnya