Rekap Hasil dan Klasemen Liga Prancis Pekan Pertama

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Senin, 9 Agustus 2021 06:42 WIB

Pemain PSG. (foto: en.psg.fr)

TEMPO.CO, Jakarta - Tim debutan Clermont menciptakan kejutan dengan menempati dua besar klasemen sementara Liga Prancis selepas rangkaian pekan pembuka musim 2021/22 rampung digelar Senin dini hari WIB.

Melakoni debut kasta tertinggi sepak bola Prancis di markas Bordeaux pada Minggu malam tadi, Clermont memetik kemenangan 2-0 berkat dua gol larut yang dicetak Mohamed Bayo dan Jodel Dossou.

Clermont menjadi satu dari hanya empat tim yang membuka musim ini dengan kemenangan dan seturut laman resmi Liga Prancis mereka bercokol di puncak klasemen.

Liga Prancis 2021/22 dibuka dengan laga antara AS Monaco kontra Nantes di Stadion Louis II yang berkedudukan akhir 1-1 pada Sabtu dini hari WIB.

Lantas klub patron nan kaya raya, Paris Saint-Germain (PSG) yang tengah santer dikabarkan bakal jadi pelabuhan berikutnya megabintang Lionel Messi mengawali musim mereka dengan kemenangan 2-1 di markas tim promosi Troyes, yang diwarnai gol rekrutan anyar Achraf Hakimi pada Minggu dini hari WIB.

Sementara itu juara bertahan Lille membutuhkan sebuah gol injury time dari penyerang gaeknya, Burak Yilmaz, untuk meraih hasil imbang 3-3 di markas Metz pada Minggu malam.

Rangkaian pertandingan pekan pembuka diakhiri dengan lakon kebangkitan Marseille yang sukses membalikkan ketertinggalan dua gol jadi kemenangan 3-2 atas Montpellier pada Senin dini hari ini.

Berikut hasil lengkap pertandingan pekan pembuka Liga Prancis 2021/22 (dalam WIB, tuan rumah disebut pertama):

Rekap hasil Liga Prancis

AS Monaco 1 - Nantes 1 (Gelson Martins 14'; Jean-Charles Castelletto 42')


Olympique Lyon 1 - Brest 1 (Islam Slimani 62'; Irvin Cardona 43')


Troyes 1 - Paris Saint-Germain 2 (Oualid El Hajjam 9'; Achraf Hakimi 19', Mauro Icardi 21')


Rennes 1 - RC Lens 1 (Kamal Sulemana 14'; Seko Fofana 19')

Bordeaux 0 - Clermont 2 (Mohamed Bayo 82', Jodel Dossou 90+3'


Strasbourg 0 - Angers 2 (Ismael Traore 57', Stephane Bahoken 81')


AS Saint-Etienne 1 - Lorient 1 (Wahbi Khazri p-70'; Vincent Le Goff 52')


OGC Nice 0 - Reims 0


Metz 3 - Lille 3 (Fabien Centonze 31', 52', Matthieu Udol 41'; Sven Botman 23', Jonathan Ikone 81', Burak Yilmaz 90+7')


Montpellier 2 - Marseille 3 (Luan Peres bd-30', Gaetan Laborde 34'; Cengiz Under 68', Dimitri Payet 75', 80').

Klasemen Liga Prancis

No Tim Main Gol Poin
1Angers123
2Clermont Foot 123
3Marseille113
4PSG113
5Lille101
6Metz101
7Brest101
8Lens101
9Lorient101
10Nantes101
11Lyon101
12Monaco101
13Rennes101
14Saint-Etienne101
15Nice101
16Reims101
17Montpellier1-10
18Troyes1-10
19Bordeaux1-20
20Strasbourg1-20

Berita terkait

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

2 hari lalu

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

Paris Saint-Germain (PSG) kalah 0-1 dalam leg pertama semifinal Liga Champions. Luis Enrique masih optimistis bisa lolos.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

2 hari lalu

Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

Pelatih Borussia Dortmund Edin Terzic tetap waspada setelah timnya mengalahkan PSG 1-0 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

2 hari lalu

Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

Borussia Dortmund menang tipis 1-0 atas Paris Saint-Germain (PSG) dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions 2023/24.

Baca Selengkapnya

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

3 hari lalu

Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

Duel Borussia Dortmund vs PSG di leg pertama semifinal Liga Champions pada malam ini diperkirakan bakal menghibur dengan kedua tim bermain menyerang.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Prancis: AS Monaco Kalah, PSG Menjadi Juara

5 hari lalu

Hasil Liga Prancis: AS Monaco Kalah, PSG Menjadi Juara

Paris Saint-Germain (PSG) dipastikan menjadi juara Liga Prancis 2023/2024 setelah pesaing terdekat mereka, AS Monaco, kalah.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Prancis: PSG Ditahan Le Havre, Masih Mungkin Menjadi Juara Minggu Malam Ini

6 hari lalu

Klasemen Liga Prancis: PSG Ditahan Le Havre, Masih Mungkin Menjadi Juara Minggu Malam Ini

Paris Saint-Germain (PSG) kembali harus menunda perayaan juara Liga Prancis 2023/24 setelah bermain 3-3 saat menjamu Le Havre pada pekan ke-31.

Baca Selengkapnya

Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

9 hari lalu

Hasil Coppa Italia 2023-2024: Singkirkan Fiorentina, Atalanta Susul Juventus ke Final

Kemenangan dramatis 4-1 atas Fiorentina mengantarkan Atalanta ke final Piala Italia (Coppa Italia) untuk menghadapi Juventus.

Baca Selengkapnya

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

11 hari lalu

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

PSG unggul 11 poin dari tim di bawahnya dengan lima laga tersisa Ligue 1 Prancis yang belum dimainkan musim ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

12 hari lalu

Jadwal Semifinal Liga Champions 2023-2024 dan Rekor Head to Head Kedua Laga

Jadwal Liga Champions 2023-2024 akan memasuki babak semifinal, melibatkan Borussia Dortmund, Paris Saint-Germain, Bayern Munchen, dan Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

15 hari lalu

Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

Empat klub telah berhasil meraih tiket ke semifinal Liga Champions 2023-2024. Bagaimana peluang setiap tim?

Baca Selengkapnya