Prediksi Persiraja Banda Aceh vs Borneo FC di Liga 1 Ahad 5 Desember

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurdin Saleh

Minggu, 5 Desember 2021 11:13 WIB

Borneo FC. Instagram/borneofc.id

TEMPO.CO, Jakarta - Pertandingan Persiraja Banda Aceh vs Borneo FC akan hadir pada pekan ke-15 Liga 1 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Ahad, 5 Desember 2021. Laga ini akan berlangsung mulai 18.00 WIB dengan disiarkan Indosiar.

Performa Terkini

Persiraja Banda Aceh masih terpuruk di dasar klasemen. Mereka baru meraih satu kemenangan dari 14 laga yang dijalaninya dan kini mengemas nilai 5.

Borneo FC justru tengah menanjak. Mereka menang dalam empat laga sebelumnya dan kini ada di posisi ketujuh klasemen dengan nilai 22 .

Kabar Terkini Kedua Tim

Advertising
Advertising

Pelatih Persiraja Banda Aceh, Akhyar Ilyas, akan berusaha membangkitkan kepercayaan diri pemainnya. Posisi tim yang terpuruk dengan hanya merasakan satu kemenangan dari 14 laga jelas akan berpenaruh pada moril skuad.

Persiraja sedikit diuntungkan karena sejumlah pemain Borneo FC akan absen. Pelatih Borneo FC Risto Vidakovic mengakui banyaknya pemain yang absen menjadikan laga kontra Laskar Rencong bukan pertandingan yang mudah.

"Kami mempunyai banyak pemain yang akan absen. Sihran, Jonathan, Rifad, dan pemain yang saat ini bermain di timnas (Marco)," kata Risto, dikutip dari laman resmi klub, Sabtu.

"Bukan hal yang aneh jika ada pemain yang tak bisa bermain karena akumulasi atau alasan lainnya. Kami harus fokus pada pertandingan. Semua pemain yang akan bermain nanti harus memberikan 100 persen."

"Ini akan menjadi laga yang berat karena kami baru kembali setelah pertandingan besar. Banyak pemain yang juga tak bisa bermain dan butuh adanya motivasi ke pemain setelah laga kemarin," ujar pelatih kebangsaan Bosnia itu.

Perkiraan Susunan Pemain

Persiraja: Fakhrurazi Quba; Mohammad Rifaldi, Muhammad Roby, Leo Lelis, Iftiqar Rizal; M Nadhiif Rizqi, Vanja Markovic, Muhammad Isa, Supriyadi; Defri Rizki, Al Fasyimi.
Pelatih: Akhyar Ilyas.

Borneo FC: Gianluca Pandeynuwu; Rifad Marasabessy, Javlon Guseynov, Wildansyah, Leo Guntara; Hendri Siswanto, Wahyudi Hamisi; Terens Puhiri, Jonathan Bustos, Muhammad Sihran; Francisco Torres.
Pelatih: Risto Vidakovic.

Prediksi Persiraja Banda Aceh vs Borneo FC

Menilik performa terkini dan posisi kedua tim dalam klasemen, Borneo FC sangat diunggulkan untuk memenangi pertandingan ini.

ANTARA, LIGA INDONESIA BARU

Baca Juga: Prediksi Arema FC vs Bali United di Liga 1 Malam Ini

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

19 jam lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

1 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

1 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

1 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

1 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Jepang vs Irak di Semifinal Piala Asia U-23 2024

2 hari lalu

Preview Timnas U-23 Jepang vs Irak di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Jepang vs Irak akan tersaji pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad, Doha, Qatar pada Selasa dinihari.

Baca Selengkapnya

Head-to-Head Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan, Skuad Garuda Dihantui Catatan Buruk

2 hari lalu

Head-to-Head Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan, Skuad Garuda Dihantui Catatan Buruk

Timnas U-23 Indonesia tidak pernah menang atas Uzbekistan baik di level U-23 maupun senior. Bagaimana catatan pertemuannya?

Baca Selengkapnya

Prediksi Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

2 hari lalu

Prediksi Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan bakal tersaji pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

3 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

3 hari lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya