Buntut Kegagalan Spanyol di Piala Dunia 2022, Pelatih Luis Enrique Dipecat

Reporter

Editor

Sapto Yunus

Kamis, 8 Desember 2022 21:00 WIB

Luis Enrique. REUTERS/Pedro Nunes

TEMPO.CO, Jakarta - Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) memecat Luis Enrique sebagai pelatih timnas Spanyol pada Kamis, 8 Desember 2022, setelah Spanyol tersingkir di babak 16 besar Piala Dunia 2022. RFEF menunjuk manajer timnas Spanyol U-21 Luis de la Fuente sebagai penggantinya.

Baca: Federasi Sepak Bola Portugal Menepis Kabar Ronaldo Mengancam Tinggalkan Tim Nasional

Spanyol dikalahkan oleh Maroko melalui adu penalti setelah bermain imbang tanpa gol pada Selasa, 6 Desember 2022. Spanyol gagak memanfaatkan dominasi serangan menjadi kemenangan.

"RFEF telah memilih Luis de la Fuente sebagai pelatih baru (Spanyol)," kata RFEF dalam sebuah pernyataan.

RFEF telah menyampaikan laporan kepada presiden federasi yang menetapkan bahwa proyek baru harus dimulai untuk tim nasional Spanyol, dengan tujuan melanjutkan pertumbuhan yang dicapai dalam beberapa tahun terakhir berkat pekerjaan yang dilakukan oleh Luis Enrique dan stafnya.

Advertising
Advertising

"Baik Presiden RFEF Luis Rubiales dan Direktur Olahraga Jose Francisco Molina telah memberi tahu Luis Enrique tentang keputusan tersebut. RFEF ingin berterima kasih kepada Luis Enrique dan seluruh staf kepelatihannya atas pekerjaan yang dilakukan dalam beberapa tahun terakhir.”

Pelatih berusia 52 tahun itu mengatakan setelah pertandingan melawan Maroko bahwa dia yang harus disalahkan atas kekalahan tersebut. Luis Enrique yang pertama kali ditunjuk sebagai pelatih Spanyol pada 2018 memiliki kontrak hingga akhir tahun.

Dia adalah manajer keempat yang dipecat setelah Tim Matador tersingkir di Piala Dunia 2022.

De la Fuente, 61 tahun, bergabung dengan RFEF pada 2013 sebagai manajer U-15 yang telah bekerja dengan pemain seperti Marco Asensio, penjaga gawang Unai Simon, Eric Garcia, Pau Torres, Pedri, Carlos Soler, dan Dani Olmo ketika mereka masih muda.

Baca: Raheem Sterling Akan Bergabung Kembali dengan Timnas Inggris sebelum Melawan Prancis

REUTERS

Berita terkait

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

2 hari lalu

Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

Paris Saint-Germain (PSG) kalah 0-1 dalam leg pertama semifinal Liga Champions. Luis Enrique masih optimistis bisa lolos.

Baca Selengkapnya

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

12 hari lalu

PSG Makin Dekat dengan Gelar Ligue 1 Prancis Usai Kalahkan Lyon 4-1, Setelah Pastikan Maju ke Semifinal Liga Champions

PSG unggul 11 poin dari tim di bawahnya dengan lima laga tersisa Ligue 1 Prancis yang belum dimainkan musim ini.

Baca Selengkapnya

6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

16 hari lalu

6 Pelatih Hebat yang Pernah Melatih Xabi Alonso

Saat masih aktif bermain, Xabi Alonso pernah ditangani sejumlah pelatih hebat. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya

Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

17 hari lalu

Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

Kylian Mbappe mencetak dua gol saat PSG meraih kemenangan comeback atas Barcelona 4-1 di leg kedua untuk memastikan lolos ke semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

17 hari lalu

Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

Ousmane Dembele menyebut salah satu kunci kemenangan PSG atas Barcelona di Liga Champions ini adalah taktik pelatihnya yang sempurna.

Baca Selengkapnya

PSG Lakukan Comeback Epik atas Barcelona di Liga Champions, Luis Enrique Bicara Perasaan Singkirkan Mantan Klub, Juga Puji Mbappe

17 hari lalu

PSG Lakukan Comeback Epik atas Barcelona di Liga Champions, Luis Enrique Bicara Perasaan Singkirkan Mantan Klub, Juga Puji Mbappe

PSG berhasil melakukan comeback yang luar biasa di perempat final Liga Champions, dengan menyingkirkan Barcelona. Simak komentar Luis Enrique.

Baca Selengkapnya

Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

18 hari lalu

Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Barcelona vs PSG (Paris Saint-Germain) akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Champions. Bagaimana H2H dan berita terkini tim?

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Rabu Dinihari 17 April 2024: 2 Laga Perempat Final, Barcelona vs PSG Live di SCTV

18 hari lalu

Jadwal Liga Champions Rabu Dinihari 17 April 2024: 2 Laga Perempat Final, Barcelona vs PSG Live di SCTV

Jadwal Liga Champions malam ini akan menampilkan dua laga leg kedua perempat final: Barcelona vs PSG dan Dortmund vs Atletico Madrid.

Baca Selengkapnya

Liga Champions: PSG Keok 2-3 dari Barcelona di Leg Pertama, Luis Enrique Masih Yakin Bisa Lolos

23 hari lalu

Liga Champions: PSG Keok 2-3 dari Barcelona di Leg Pertama, Luis Enrique Masih Yakin Bisa Lolos

Pelatih PSG, Luis Enrique, masih yakin timnya bisa lolos meski dari Barcelona dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Duel PSG vs Barcelona di Liga Champions, Simak Lagi Kisah Comeback Sempurna Barca di Camp Nou

23 hari lalu

Duel PSG vs Barcelona di Liga Champions, Simak Lagi Kisah Comeback Sempurna Barca di Camp Nou

Salah satu pertandingan babak perempat final Liga Champions 2023-2024 mempertemukan duel antara Paris Saint-Germain atau PSG menghadapi Barcelona.

Baca Selengkapnya