Seorang Penonton Ditangkap saat Final Piala FA Man City vs Man United, Bawa Slogan 97

Reporter

Minggu, 4 Juni 2023 08:08 WIB

Trofi Piala FA. Dok. FA Cup

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang penggemar sepak bola ditangkap pada babak final Piala FA antara Manchester City vs Manchester United di Wembley Stadium pada Sabtu, 3 Juni 2023. Ia ditangkap setelah muncul kekhawatiran soal slogan yang tertulis di bagian belakang pakaiannya.

Sebuah foto penggemar dengan nomor 97 di bagian belakang kemeja putihnya, di bawah tulisan 'Not Enough', tersebar secara luas di Twitter. Slogan itu, menurut beberapa pengguna Twitter, merujuk pada angka korban pendukung Liverpool yang tewas akibat tragedi Hillsborough di semifinal Piala FA 1989.

Polisi Metropolitan menyatakan bahwa pendukung telah ditahan karena dicurigai melakukan pelanggaran ketertiban umum. Berbagi tweet oleh akun penggemar Liverpool FC yang disebut Kop Watch, mengatakan, "Kami mengetahui hal ini dan telah bekerja secara proaktif dengan pejabat di @wembleystadium untuk mengidentifikasi individu tersebut."

"Dia telah ditangkap karena dicurigai melakukan pelanggaran ketertiban umum dan ditahan," kata kepolisian setempat menambahkan.

Mantan pemain Liverpool Stan Collymore mempertanyakan alasan seorang penonton tersebut menggunakan pakaian dengan angka 97. "Berjuang untuk menemukan mengapa seseorang membeli kaus, kemudian mencetak angka dan kata-kata di atasnya untuk kemudian memajangnya di pertandingan sepak bola. Siapa yang mencetaknya?"

"Ini bukan fandom partisan. Ini usaha merayakan tragedi yang sekarang dianggap sangat menyakitkan banyak orang," ujar Collymore.

Advertising
Advertising

Polisi juga mengatakan mereka sedang melihat rekaman CCTV setelah sebuah benda dilemparkan ke arah pemain Manchester United di paruh pertama pertandingan. Penyelidikan masih berlanjut.

Adapaun Manchester City berhasil keluar sebagai juara Piala FA 2022-2023. Juara Liga Premier tersebut berhasil memenangkan laga final melawan Manchester United dengan skor 2-1.

Para pemain Manchester City merayakan kemenangan pada final Piala FA di Stadion Wembley, London, Inggris, 3 Juni 2023. REUTERS/Carl Recine

REUTERS

Pilihan Editor: Daftar Juara Piala FA Sepanjang Masa setelah Manchester City Tekuk Manchester United di Final Edisi 2022-2023

Berita terkait

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

9 jam lalu

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Manchester City akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Etihad pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

5 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

5 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

6 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

6 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

8 hari lalu

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

8 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

Manchester City menang telak 4-0 saat bertandang ke Brighton dalam laga tunda pekan ke-29 Liga Inggris. Simak klasemen dan top skor terkini.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

9 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya

Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

12 hari lalu

Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

Manchester United (MU) melaju ke final Piala FA seusai menyingkirkan Coventry City lewat drama adu penalti.

Baca Selengkapnya