Ingin Ganti Mason Mount dan Sofyan Amrabat, Manchester United Ramaikan Jendela Transfer Januari

Reporter

Editor

Sapto Yunus

Rabu, 29 November 2023 12:49 WIB

Pemain Manchester United, Mason Mount menendang bola di titik pojok saat bertanding melawang Tottenham Hotspur dalam Liga Premier Inggris di Tottenham Hotspur Stadium, London, Inggris, 19 Agustus 2023. Reuters/Andrew Couldridge

TEMPO.CO, Jakarta - Manchester United bersiap untuk menggantikan pemain baru Mason Mount dan Sofyan Amrabat karena mereka menargetkan empat wajah baru pada jendela transfer Januari nanti. Hal itu diungkap dalam laporan The Sun pada Selasa, 28 November 2023.

Mount, 24 tahun, dan Amrabat, 27 tahun, gagal tampil mengesankan sejak pindah ke Old Trafford pada jendela transfer musim panas lalu, dan keduanya terus-menerus mendapat kritik dari para pendukung. Laporan itu menyebutkan manajer Setan Merah Erik ten Hag setuju, karena ia sudah siap untuk menggantikan mereka dalam upaya memulai paruh kedua musim ini.

Pemain Manchester United Sofyan Amrabat berduel dengan pemain Brentford Vitaly Janelt dalam pertandingan Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 7 Oktober 2023. Action Images via Reuters/Jason Cairnduff

Ten Hag berpendapat masalah cedera telah mengganggu Mount musim ini, yang membuat mantan pemain Chelsea itu harus absen lagi setelah kembali mengalami kemunduran dalam latihan. Namun Ten Hag telah bersiap meninggalkan Mount dan sibuk di bursa transfer pada Januari nanti dalam upaya untuk membangun lima kemenangan baru-baru ini— meskipun jauh dari meyakinkan—dalam enam pertandingan.

Laporan menyatakan bahwa MU tertarik pada penyerang RB Leipzig Timo Werner serta bek Nice Jean-Clair Todibo. Setan Merah juga dikaitkan dengan pemain Benfica Antonio Silva dan gelandang AS Monaco Youssouf Fofana.

Advertising
Advertising

Dari para pemain incaran tersebut, Silva bisa menjadi yang paling sulit, karena Benfica menyatakan mereka tidak mau berpisah dengan bintang Portugal itu dan memasang banderol minimal 100 juta euro atau Rp 1,69 triliun.

Permasalahan ini mungkin akan menghantui Mason Mount kurang dari enam bulan setelah kepindahannya ke Manchester United. Mount bergabung dengan MU dengan harga Rp 1,17 triliun. Sedangkan Sofyan Amrabat dipinjam selama satu musim dari Fiorentina dengan biaya Rp 169,2 miliar.

ESPN

Pilihan editor: Piala Dunia U-17 2023: Striker Jerman Max Moerstedt Tersanjung dengan Keramahan Orang Indonesia

Berita terkait

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

2 hari lalu

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

Jadon Sancho diharapkan kembali tampil gemilang pada laga leg kedua Liga Champions antara PSG vs Borussia Dortmund.

Baca Selengkapnya

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

2 hari lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

2 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

2 hari lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

2 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

3 hari lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

3 hari lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

11 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

11 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

13 hari lalu

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya