Usai Livorno, Juventus Fokus Hadapi Lyon  

Reporter

Selasa, 8 April 2014 07:39 WIB

Para pemain Juventus Turin berselebrasi atas kemenangan mereka usai pertandingan perempat final Liga Europa leg pertama melawan Lyon di stadion Gerland, Lyon, Prancis (3/4). (AP Photo/Laurent Cipriani).

TEMPO.CO, Lyon - Setelah sukses mengamankan keunggulan delapan poin di puncak klasemen sementara Seri A Liga Italia, Juventus kini kembali fokus ke Liga Europa. Bianconeri akan menjamu Olympique Lyonnais dalam leg kedua babak perempat final di Juventus Stadium, Jumat dinihari, 11 April 2014.

Juventus memang berhasil menang 0-1 di kandang Lyon, Stade der Gerland, pada pekan lalu. Namun catatan itu tidak bisa menjadi jaminan Juventus untuk lolos ke semifinal. Pelatih Antonio Conte meminta pemainnya untuk tampil konsisten seperti ketika mengalahkan Livorno. "Kami tidak boleh melepas pedal gas," ujar Conte.

Menghadapi Lyon, Juventus dalam keadaan keletihan. Sebab, dalam dua pekan terakhir, Juventus memainkan enam pertandingan dengan hampir susunan pemain yang sama. Namun, kata Conte, tekad bisa mengalahkan faktor kelelahan. "Dalam tiga hari ke depan, kami kembali bermain lagi," kata pelatih 44 tahun itu.

"Kami ingin tiket ke semifinal akan menjadi catatan besar untuk mencapai empat besar, khususnya untuk sepak bola Italia dan Juve. Lyon memiliki beberapa pemain bagus, sehingga untuk mendapatkan tiket semifinal masih belum pasti," Conte menambahkan.

Pada leg kedua, Juventus akan bermain di hadapan ribuan pendukungnya. Conte pun berharap para Juventini--pendukung Juventus--bisa memenuhi Juventus Stadium, serta memberikan semangat kepada Gianluigi Buffon dan kawan-kawan. "Saya berharap stadion akan penuh sesak dan fan membuat suara mereka didengar untuk menyemangati pemain," kata Conte.

FOOTBALL ITALIA | JOKO

Baca Juga:
Liga Indonesia | Liga Inggris | Liga Spanyol | Liga Italia | Liga Champions | Piala Dunia 2014 | Transfer Pemain

Berita Terpopuler:
Neymar: Kamar Ganti Barca Mirip Video Game
Cruyff: Mourinho Kehilangan Respek di Chelsea
Kostum CR7 Paling Laku Terjual
Ronaldo Bangunkan Seorang Anak Polandia dari Koma
Muenchen Terima Permohonan Maaf Tabloid The Sun

Berita terkait

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

7 hari lalu

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

Juventus lolos ke final Copa Italia 2023/2024 meski kalah 1-2 oleh Lazio dalam laga semifinal leg kedua. Melaju dengan agregat 3-2.

Baca Selengkapnya

Bayer Leverkusen Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan saat Lolos ke Semifinal Liga Europa, Lewati Catatan Juventus

12 hari lalu

Bayer Leverkusen Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan saat Lolos ke Semifinal Liga Europa, Lewati Catatan Juventus

Bayer Leverkusen menorehkan rekor sebagai tim dari lima liga top Eropa yang terlama menggenggam status tak terkalahkan.

Baca Selengkapnya

Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Europa 2023-2024

12 hari lalu

Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Europa 2023-2024

Rangkaian pertandingan perempat final Liga Europa 2023-2024 sudah tuntas digelar. Ini daftar empat tim sudah lolos ke semifinal dan jadwalnya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

12 hari lalu

Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

AS Roma lolos ke semifinal Liga Europa 2023/24 setelah menang 2-1 lawan AC Milan dan secara agregat unggul 3-1.

Baca Selengkapnya

Profil Emilio Audero Mulyadi, Pemain Keturunan Indonesia yang Bertemu Ketua Umum PSSI Erick Thohir

18 hari lalu

Profil Emilio Audero Mulyadi, Pemain Keturunan Indonesia yang Bertemu Ketua Umum PSSI Erick Thohir

Kabar naturalisasi Emilio Audero Mulyadi kembali mencuat usai bertemu dengan Ketua Umum PSSI Erick Thohir.

Baca Selengkapnya

Prediksi Torino vs Juventus di Liga Italia Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim Terkini, Perkiraan Formasi

18 hari lalu

Prediksi Torino vs Juventus di Liga Italia Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim Terkini, Perkiraan Formasi

Juventus akan menjalani laga besar melawan tim sekota, Torino, oada pekan ke-32 Liga Italia Serie A di Stadioin Olimpico.

Baca Selengkapnya

Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

19 hari lalu

Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

Atalanta mengalahkan tuan rumah Liverpool dengan skor 3-0, pada pertandingan leg pertama perempat final Liga Europa.

Baca Selengkapnya

Berita Bursa Transfer Liga Italia: Juventus Incar Victor Boniface, Siap Jual Dusan Vlahovic

23 hari lalu

Berita Bursa Transfer Liga Italia: Juventus Incar Victor Boniface, Siap Jual Dusan Vlahovic

Klub Liga Italia Juventus dilaporkan siap memboyong pemain sayap Victor Boniface dari Bayer Leverkusen.

Baca Selengkapnya

Allegri: Juventus Bekerja Keras untuk Bersaing di Liga Italia

23 hari lalu

Allegri: Juventus Bekerja Keras untuk Bersaing di Liga Italia

Pelatih Juventus Massimiliano Allegri menyebut timnya bekerja keras untuk terus bersaing di Liga Italia atau Serie A.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Italia Pekan Ke-31: Juventus Kalahkan Fiorentina 1-0, Gol Federico Gatti Jadi Pembeda

23 hari lalu

Hasil Liga Italia Pekan Ke-31: Juventus Kalahkan Fiorentina 1-0, Gol Federico Gatti Jadi Pembeda

Pemain bertahan Federico Gatti mengantar Juventus menang 1-0 atas Fiorentina pada pertandingan Liga Italia.

Baca Selengkapnya