Pepe Reina Rela Dijadikan yang Kedua  

Reporter

Editor

Irfan Budiman

Jumat, 8 Agustus 2014 05:09 WIB

Pepe Reina. Independent.co.uk

TEMPO.CO, Portland - Langkah penjaga gawang Liverpool, Pepe Reina, menuju Allianz Arena kian dekat. Presiden Bayern Muenchen Karl-Heinz Rummenigge memastikan Reina akan resmi berseragam Muenchen dalam beberapa hari ke depan.

"Reina dijadwalkan menjalani tes medis dan mendatangani kontrak dalam beberapa hari lagi," kata Rummenigge di Portland, Amerika Serikat, kemarin. "Ini akan menjadi tantangan baru untuknya, karena dia belum pernah bermain di Jerman."

Reina memang sudah lama disebut-sebut bakal hengkang ke Bayern Muenchen. Liverpool kabarnya telah menerima pinangan Muenchen setelah klub raksasa Jerman tesebut menggelontorkan dana 2,5 juta pound sterling atau sekitar Rp 39 miliar.

Kedatangan Reina di Allianz Arena, ujar Rummingge, tidak akan menggusur posisi Manuel Neuer dari kiper utama. Sebab, Reina untuk sementara ini hanya akan diposisikan sebagai pelapis Neuer. "Dia tetap akan datang, meskipun tahu masih ada Manuel Neuer di depannya."

Rummenigge menuturkan, meskipun sudah memiliki Neuer, Muenchen perlu mendatangkan Reina karena padatnya jadwal klubnya musim ini. Tanpa pelapis, bisa-bisa Neuer kehabisan napas.

"Sebagai pelapis, Reina sudah sangat mapan. Dia sangat berpengalaman dan memenuhi semua ekspektasi kami terhadap seorang penjaga gawang," kata Rummenigge.

Reina sendiri belum memberikan komentar. Namun legenda Liverpool, Jamie Carragher, sudah menyiratkan kepindahannya ke Muenchen. Carragher bahkan sudah mendoakannya. Lewat Twitter, dia menulis, "Semoga beruntung @PReina25. Kiper dan pria hebat!"

BILD | REUTERS | AGUSTIAR


Terpopuler
Tak Bawa Uang, Bek MU Ini Ngutang kepada Pelatihnya
AFF Cup di Vietnam, Garuda Bisa Sepi Pendukung
Hasil Pramusim Buruk, AC Milan Dikepung Keraguan
Juventus Ungguli ISL Stars 5-1 di Babak Pertama
Ibrahimovic Ingin Balik ke Juventus
Manquillo Tinggalkan Atletico ke Liverpool
Juventus Menang 8-1 atas ISL All-Stars










Berita terkait

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

6 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

6 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

6 hari lalu

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

Pelatih Feyenoord Arne Slot dikabarkan akan menjadi pengganti Jurgen Klopp di Liverpool untuk musim depan.

Baca Selengkapnya

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

8 hari lalu

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp

Baca Selengkapnya

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

8 hari lalu

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.

Baca Selengkapnya

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

8 hari lalu

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

8 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

9 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

9 hari lalu

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.

Baca Selengkapnya