Pirlo Optimistis Italia Juara Piala Eropa 2016  

Reporter

Minggu, 12 Oktober 2014 13:29 WIB

Pemain tengah Italia Andrea Pirlo melakukan tendangan yang menghasilkan gol ke gawang Kroasia pada pertandingan Grup C Euro 2012 di Stadion kota Poznan, Polandia (14/6). REUTERS/Dominic Ebenbichler

TEMPO.CO, Roma - Pemain gelandang tim nasional Italia, Andrea Pirlo, optimistis timnya bisa memenangi Piala Eropa 2016. Pirlo menilai Italia telah mengalami perkembangan cukup pesat.

"Memenangi Piala Eropa di Prancis? Kenapa tidak?" katanya seperti dikutip dari Football Italia, Ahad, 12 Oktober 2014.

Italia saat ini berada pada puncak klasemen Grup H dengan enam poin. Mereka menekuk Norwegia 2-0 dan Azerbaijan 2-1 pada dua laga pertama.

Selasa dinihari nanti, Italia akan menghadapi Malta dalam laga ketiga kualifikasi Piala Eropa 2016.

FOOTBALL ITALIA | DWI AGUSTIAR




Berita lain
Jadwal dan Siaran Bola Akhir Minggu Ini
Hasil Kualifikasi Piala Eropa 2016 Sabtu Dinihari
Belgia Gunduli Andorra 6-0
Ungguli Azerbaijan, Conte Soroti Kelemahan Italia

Berita terkait

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

38 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

41 hari lalu

Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

Fase grup babak kualifikasi Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 telah berakhir.

Baca Selengkapnya

Jadwal Timnas Italia vs Venezuela di Laga Uji Coba: Luciano Spalletti Akan Uji Taktik Baru

42 hari lalu

Jadwal Timnas Italia vs Venezuela di Laga Uji Coba: Luciano Spalletti Akan Uji Taktik Baru

Pelatih Timnas Italia Luciano Spalletti akan menguji taktik baru ketika menghadapi Venezuela dalam laga uji coba, Jumat dinihari, 22 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Pemain Inter Milan Francesco Acerbi Dicoret dari Timnas Italia karena Dugaan Sikap Rasis

43 hari lalu

Pemain Inter Milan Francesco Acerbi Dicoret dari Timnas Italia karena Dugaan Sikap Rasis

Francesco Acerbi dicoret dari daftar skuad Timnas Italia menjelang dua laga persahabatan melawan Venezuela dan Ekuador karena sikap rasis.

Baca Selengkapnya

Profil Simon Tahamata, Legenda Klub Ajax Amsterdam Keturunan Maluku

56 hari lalu

Profil Simon Tahamata, Legenda Klub Ajax Amsterdam Keturunan Maluku

Fans Ajax Amsterdam melepas salah seorang legenda klubnya, Simon Tahamata yang keturunan Maluku. "Oom Simon Terima Kasih" tulisan di spanduk.

Baca Selengkapnya

Hasil Undian UEFA Nations League 2024/2025: Timnas Italia, Belgia, dan Prancis Tergabung di Grup Neraka

9 Februari 2024

Hasil Undian UEFA Nations League 2024/2025: Timnas Italia, Belgia, dan Prancis Tergabung di Grup Neraka

Hasil undian UEFA Nations League musim 2024/2025, Kamis, 8 Februari 2024, menempatkan Timnas Italia, Belgia, dan Prancis tergabung di grup neraka.

Baca Selengkapnya

Top Skor Timnas Italia Sepanjang Masa, Gigi Riva, Berpulang

23 Januari 2024

Top Skor Timnas Italia Sepanjang Masa, Gigi Riva, Berpulang

Legenda sepak bola Italia yang juga pencetak gol terbanyak sepanjang sejarah timnas negara itu, Gigi Riva, meninggal dunia.

Baca Selengkapnya

Daniele De Rossi Jadi Pelatih AS Roma, Berikut Profilnya

17 Januari 2024

Daniele De Rossi Jadi Pelatih AS Roma, Berikut Profilnya

Legenda sepak bola Italia, Daniele De Rossi kembali ke pangkuan AS Roma sebagai pelatih utama menggantikan Jose Mourinho .

Baca Selengkapnya

Mantan Bek Juventus Leonardo Bonucci Gabung dengan Fenerbahce Hingga Akhir Musim

12 Januari 2024

Mantan Bek Juventus Leonardo Bonucci Gabung dengan Fenerbahce Hingga Akhir Musim

Leonardo Bonucci meninggalkan Juventus pada musim panas dan bergabung dengan Union Berlin musim panas lalu, tapi kini pindah ke Fenerbahce.

Baca Selengkapnya

Galatasaray dan Klub Arab Saudi Berminat Rekrut Bek AS Roma Leonardo Spinazzola

30 Desember 2023

Galatasaray dan Klub Arab Saudi Berminat Rekrut Bek AS Roma Leonardo Spinazzola

Bek AS Roma Leonardo Spinazzola adalah salah satu pemain terbaik Italia saat menjuarai Euro 2020

Baca Selengkapnya