Gerrard Bongkar Rahasia di Balik Prestasi Buruk Liverpool  

Reporter

Senin, 14 September 2015 13:58 WIB

Steven Gerrard, mendapatkan tepuk tangan dari para penonton, usai laga Barclays Premier League. Antara Stoke City melawan Liverpool, yang berlangsung di Britannia Stadium. Stoke, Inggris, 24 Mei 2015. Getty Images

TEMPO.CO, Jakarta - Bekas kapten Liverpool, Steven Gerrard, masih menyesali keputusan klubnya melepas Xabi Alonso ke Real Madrid. Bagi Gerrard, Alonso, Fernando Torres, dan Luis Suarez merupakan tiga rekan bermain terhebat selama di Liverpool. Cerita itu ia kupas dalam otobiografi keduanya berjudul My Story yang akan diluncurkan pada 24 September 2015.

Gerrard mengatakan Alonso gelandang tengah terbaik yang pernah bermain bersamanya. "Rafa Benitez, yang sangat cerdas membelinya dulu, melakukan tindakan bodoh dengan menjualnya ke Real Madrid lima tahun kemudian," tulis Gerrard, seperti dikutip Daily Mail. Ia menambahkan, Liverpool menjual Alonso terlalu murah dengan nilai hanya 30 juta pound sterling atau Rp 659 miliar.

Menurut Gerrard, Alonso terbukti menorehkan prestasi cemerlang di Real Madrid dan Bayern Munich. Alonso juga berhasil membawa tim nasional Spanyol menjadi juara Piala Dunia dan Euro. "Alonso masih bisa bermain selama enam atau tujuh tahun untuk Liverpool jika tidak pindah pada 2009," ujarnya.

Ia menambahkan, Liverpool juga kehilangan pemain cemerlang seperti Torres dan Suarez akibat melakukan kesalahan dalam bursa transfer. "Suarez berlari, menekan dan berebut bola, dan berlari lagi. Ia melakukan gerak dan gol luar biasa. Bermain bersama Suarez seperti berada di bawah mantra ajaib," Gerrard mengenang.

Baginya, Fernando Tores juga memiliki kemampuan luar biasa seperti Suarez. "Saya bermain dua tahun bersama Fernando ketika ia membuat saya merasa tak terkalahkan. Saya selalu tahu ia di mana atau ke mana ia akan bergerak," tulis Gerrard.

Gerrard menyebutkan Liverpool tidak pernah melakukan pembelian yang cukup baik untuk menggantikan tiga pemain tersebut. "Saya banyak berpikir, kami kehilangan pemain istimewa: Alonso, Torres, dan Suarez," tulis Gerrard.

DAILY MAIL | GURUH RIYANTO


Berita terkait

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

6 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

7 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

7 hari lalu

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

Pelatih Feyenoord Arne Slot dikabarkan akan menjadi pengganti Jurgen Klopp di Liverpool untuk musim depan.

Baca Selengkapnya

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

9 hari lalu

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp

Baca Selengkapnya

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

9 hari lalu

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.

Baca Selengkapnya

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

9 hari lalu

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

9 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

9 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

10 hari lalu

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.

Baca Selengkapnya