Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Uruguay Lolos ke Piala Dunia 2018, Suarez Samai Rekor Messi

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Pesepakbola Lionel Messi berbincang dengan rekannya, Luis Suarez disela-sela mengikuti latihan perdana Barcelona pra-musim di St Georges Park, Burton upon Trent, Inggris, 26 Juli 2016. Mike Egerton/PA via AP
Pesepakbola Lionel Messi berbincang dengan rekannya, Luis Suarez disela-sela mengikuti latihan perdana Barcelona pra-musim di St Georges Park, Burton upon Trent, Inggris, 26 Juli 2016. Mike Egerton/PA via AP
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penyerang Uruguay, Luis Suarez, mencetak dua gol kemenangan timnya ke gawang Bolivia pada laga kualifikasi Piala Dunia 2018. Uruguay menang 4-2 untuk memastikan satu tiket ke putaran final dan Suarez pun menyamai rekor Lionel Messi.

Rekor yang dimaksud adalah sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa di ajang kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Amerika Selatan. Sebelum pertandingan Uruguay kontra Kolombia dan laga Argentina versus Ekuador dimulai, Suarez memimpin daftar itu bersama penyerang Argentina, Hernan Crespo, dengan 19 gol. Lionel Messi berada di tempat kedua dengan 18 gol.

Messi berhasil menyamai rekor Suarez lebih dulu setelah mencetak gol penyeimbang bagi Argentina pada menit ke-12. Sepuluh menit berselang, Messi melampaui rekan setimnya di Barcelona itu setelah membawa Argentina unggul 2-1.

Pada babak kedua, Messi semakin menjauh dari Suarez setelah mencetak hat-trick pada menit ke-62. Namun Suarez juga mencetak dua gol pada babak kedua itu dan membuat perolehan kedua pemain imbang menjadi 21 gol.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dengan kemenangan 4-2 itu, Uruguay mengunci satu tiket Piala Dunia 2018. Uruguay berhasil meraih posisi kedua zona Amerika Selatan di bawah Brasil. Sedangkan Argentina berhak meraih posisi ketiga berkat hat-trick Messi tersebut.

ESPNFC

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lazio Batal Rekrut Hugo Lloris, Capai Kesepakatan dengan Salernitana untuk Luigi Sepe

24 Agustus 2023

Penjaga gawang Tottenham Hotspur, Hugo Lloris. REUTERS/Scott Heppell
Lazio Batal Rekrut Hugo Lloris, Capai Kesepakatan dengan Salernitana untuk Luigi Sepe

Lazio mencari alternatif untuk Hugo Lloris karena pembicaraan dengan Tottenham Hotspur tak menemui kemajuan.


Mengenal Antoine Griezmann, Andalan Timnas Prancis Menjuarai Piala Dunia 2018

22 Maret 2023

Pemain Maroko Azzedine Ounahi berduel dengan pemain Prancis Antoine Griezmann pada laga Semi Final Piala Dunia 2022 antara Prancis vs Maroko di Stadion Al Bayt, Al Khor, Qatar, 14 Desember 2022. REUTERS/Hannah Mckay
Mengenal Antoine Griezmann, Andalan Timnas Prancis Menjuarai Piala Dunia 2018

Antoine Griezmann merupakan salah satu pahlawan di Timnas Prancis di Piala Dunia 2018. Berulang tahun ke 32 kemarin, simak kilas balik berikut.


Meski Bermasalah dengan Cedera, Paul Pogba Tak Akan Dilepas oleh Juventus

17 Maret 2023

Pemain Juventus, Paul Pogba. REUTERS/Massimo Pinca
Meski Bermasalah dengan Cedera, Paul Pogba Tak Akan Dilepas oleh Juventus

Paul Pogba bergabung dengan Juventus pada 2012 dan memenangi empat gelar Serie A dan dua Piala Italia.


Kawanan Belalang Menyerbu Tribun Saat Cristiano Ronaldo Memborong 4 Gol untuk Al Nassr. Pertanda Aneh?

11 Februari 2023

Pemain Al Nassr Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
Kawanan Belalang Menyerbu Tribun Saat Cristiano Ronaldo Memborong 4 Gol untuk Al Nassr. Pertanda Aneh?

Cristiano Ronaldo melakukan penampilan hebat pertamanya bersama Al Nassr.


Serba Serbi Piala Dunia: Ada Robbie Williams dan Srigala Zabivaka di Piala Dunia 2018 Rusia

18 Juli 2022

Yekaterina Bocharova dan hasil kreasinya, Zabivaka, maskot Piala Dunia 2018. (moscow times)
Serba Serbi Piala Dunia: Ada Robbie Williams dan Srigala Zabivaka di Piala Dunia 2018 Rusia

Piala Dunia 2018 Rusia mempertemukan final Prancis dan Kroasia. Beberapa hal menarik Piala Dunia ke-21 ini, antara lain terdapat srigala Zabivaka.


Fakta-fakta Menarik Timnas Italia Lolos ke Babak Semifinal Euro 2020

6 Juli 2021

Timnas Italia lolos ke semifinal Piala Eropa (Euro 2020) berkat kemenangan tipis melawan Belgia. Mereka akan memperebutkan tiket final dengan melawan Spanyol di babak semifinal. Duel Italia vs Spanyol adalah pertemuan klasik dua tim besar yang kerap terjadi di babak-babak akhir Euro. Pool via REUTERS/Christof Stache
Fakta-fakta Menarik Timnas Italia Lolos ke Babak Semifinal Euro 2020

Timnas Italia menorehkan fakta-fakta menarik di Euro 2020. Salah satunya belum terkalahkan sejak fase grup.


Pengobat Kecewa Lionel Messi: Gelar Top Skor dan Sebuah Rekor

20 Juli 2020

Lionel Messi. REUTERS/Marcelo Del Pozo
Pengobat Kecewa Lionel Messi: Gelar Top Skor dan Sebuah Rekor

Megabintang Barcelona Lionel Messi memastikan diri menjadi top skor La Liga Spanyol 2019/20.


Top Skor La Liga 2019/20: Messi Tertajam Sekaligus Bikin Rekor

20 Juli 2020

Lionel Messi. REUTERS/Marcelo Del Pozo
Top Skor La Liga 2019/20: Messi Tertajam Sekaligus Bikin Rekor

Lionel Messi memastikan diri menjadi top skor La Liga Spanyol musim 2019/20 yang baru berakhir.


Messi Mengkritik Permainan Barcelona, Setien Tak Merasa Tersindir

18 Juli 2020

Lionel Messi. REUTERS/Marcelo Del Pozo
Messi Mengkritik Permainan Barcelona, Setien Tak Merasa Tersindir

Pelatih Quique Setien tidak merasa tersindir atau diserang oleh pernyataan Lionel Messi soal permainan Barcelona.


Ketika Messi Jengkel dan Menyebut Musim Penuh Bencana Barcelona

18 Juli 2020

Pemain Barcelona Lionel Messi. Reuters
Ketika Messi Jengkel dan Menyebut Musim Penuh Bencana Barcelona

Lionel Messi menyebut tahun ini sebagai akhir musim penuh bencana bagi Barcelona setelah gagal merebut gelar La Liga