Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Messi Tanggapi Tudingan Ikut Tentukan Skuad Timnas Argentina

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Ekspresi kekecewaan penyerang Argentina Lionel Messi, setelah ditahan imbang 0-0 oleh Peru pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2017 di  stadion La Bombonera, Buenos Aires, Argentina, 6 Oktober 2017. AP
Ekspresi kekecewaan penyerang Argentina Lionel Messi, setelah ditahan imbang 0-0 oleh Peru pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2017 di stadion La Bombonera, Buenos Aires, Argentina, 6 Oktober 2017. AP
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Lionel Messi membantah tudingan bahwa dia memegang kendali atas keputusan pelatih dalam pemilihan pemain Timnas Argentina. Menjelang laga persahabatan melawan Rusia, yang akan berlangsung Sabtu pagi WIB, Messi menegaskan bahwa tudingan itu merupakan kebohongan besar.

Bintang Barcelona itu menjadi penentu lolosnya Argentina pada kualifikasi Piala Dunia berkat hat-tricknya atas Ekuador bulan lalu. Hasil itu memastikan timnya berada di Rusia tahun depan.

Walau penjadi penentu saat bermain, Messi memastikan ia sama sekali tak punya suara dan pengaruh dalam menentukan siapa yang berhak tampil bagi Argentina. Ia sekaligus membantah tudingan telah menghalangi kapten Inter Milan, Mauro Icardi, dipanggil kembali masuk Tim Tango.

"Dikatakan bahwa saya tidak ingin Icardi masuk ke timnas, tapi saya tak pernah memutuskan soal pemain datang atau tidak," kata Messi kepada TyC Sports. Icardi sendiri sudah dipanggil pelatih Jorge Sampaoli untuk laga melawan Rusia.

"Sekarang bahwa semua yang dikatakan itu bohong," kata Messi. "Saya tidak pernah mengatakan bahwa saya tidak menginginkan Icardi di tim nasional, dan saya juga tidak membuat pemain lainnya tersingkir. Menuduh pemain hebat masuk ke timnas karena mereka adalah teman dekat Messi merupakan suatu penghinaan. Ini juga kebohongan penuh karena saya tidak menangani tim nasional."

Striker Inter Milan, Mauro Icardi telah dipanggil oleh Sampaoli. Namun, striker Juventus, Gonzalo Higuain, tak masuk dalam daftar skuad menghadapi Rusia walau ia tampil bagus di Liga Italia.

Messi membela Higuain yang dikritik telah gagal tampil bagus untuk Argentina dalam pertandingan penting, seperti kekalahan terakhir Piala Dunia 2014 lawan Jerman dan kekalahan Copa America atas Chili pada 2015 dan 2016.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kenyataan itu memang terasa sakit atas semua yang dikatakan," kata Messi. "Kami memainkan final Piala Dunia, dua final Copa America, setidaknya dua dari tiga turnamen itu harus kami juara."

"Higuan saat ini mengalami situasi yang sulit namun ia hadapi dan melawannya," kata Messi lagi.

Messi juga membantah memiliki masalah dengan rekan setim Juve lainnya, Paulo Dybala, yang mengatakan bahwa dia merasa sulit bermain dengan pemain berusia 30 tahun itu, karena mereka menempati posisi serupa di lapangan. 

"Tidak ada yang perlu diperjelas dengan Dybala," kata Messi. "Aku tahu apa maksudnya sejak awal."

SOCCER WAY | RAMADHAN L.Q.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kandas di Perempat Final Liga Champions, Mengapa Atletico Madrid Bisa Lolos ke FIFA Club World Cup 2025?

1 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund Julian Brandt mencetak gol ke gawang Atletico Madrid dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, 16 April 2024. REUTERS/Wolfgang Rattay
Kandas di Perempat Final Liga Champions, Mengapa Atletico Madrid Bisa Lolos ke FIFA Club World Cup 2025?

Klub Spanyol, Atletico Madrid, berhasil mengamankan tempat di Piala Dunia Antar Klub atau FIFA Club World Cup edisi 2025.


Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

1 hari lalu

Pemain Paris St Germain Kylian Mbappe melakukan selebrasi usai mengalahkan Barcelona pada leg kedua perempat final Liga Champions, 17 April 2024. REUTERS/Juan Medina
Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

Kylian Mbappe mencetak dua gol saat PSG meraih kemenangan comeback atas Barcelona 4-1 di leg kedua untuk memastikan lolos ke semifinal Liga Champions.


Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

2 hari lalu

Pemain Paris St Germain Ousmane Dembele membobol gawang Barcelona yang dikawal Marc-Andre ter Stegen dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Estadi Olimpic Lluis Companys, Barcelona, 17 April 2024. REUTERS/Albert Gea
Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

Ousmane Dembele menyebut salah satu kunci kemenangan PSG atas Barcelona di Liga Champions ini adalah taktik pelatihnya yang sempurna.


Barcelona Kena 'Comeback' dan Disingkirkan PSG di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Xavi Hernandez?

2 hari lalu

Xavi Hernandez. REUTERS
Barcelona Kena 'Comeback' dan Disingkirkan PSG di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Xavi Hernandez?

Barcelona kena comeback dan disingkirkan PSG di perempat final Liga Champions. Simak komentar Xavi Hernandez.


PSG Lakukan Comeback Epik atas Barcelona di Liga Champions, Luis Enrique Bicara Perasaan Singkirkan Mantan Klub, Juga Puji Mbappe

2 hari lalu

Pelatih Paris St Germain Luis Enrique. REUTERS/Stephanie Lecocq
PSG Lakukan Comeback Epik atas Barcelona di Liga Champions, Luis Enrique Bicara Perasaan Singkirkan Mantan Klub, Juga Puji Mbappe

PSG berhasil melakukan comeback yang luar biasa di perempat final Liga Champions, dengan menyingkirkan Barcelona. Simak komentar Luis Enrique.


Rekap Hasil Liga Champions: Sama-sama Comeback, PSG Singkirkan Barcelona dan Lolos ke Semifinal, Dortmund Depak Atletico Madrid

2 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Rekap Hasil Liga Champions: Sama-sama Comeback, PSG Singkirkan Barcelona dan Lolos ke Semifinal, Dortmund Depak Atletico Madrid

Hasil Liga Champions: PSG lolos ke semifinal dengan menyingkirkan Barcelona, sedangkan Dortmund melaju dengan membalikkan keadaan atas Atletico.


Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

2 hari lalu

Kiper Paris St Germain Gianluigi Donnarumma berduel dengan pemain Barcelona Raphinha  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Stephanie Lecocq
Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Barcelona vs PSG (Paris Saint-Germain) akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Champions. Bagaimana H2H dan berita terkini tim?


Barcelona vs PSG di Liga Champions, Luis Enrique: Kami Akan Menyerang sejak Menit Pertama

3 hari lalu

Pemain dan pelatih PSG, Kylian Mbappe dan Luis Enrique. REUTERS/Vincent West
Barcelona vs PSG di Liga Champions, Luis Enrique: Kami Akan Menyerang sejak Menit Pertama

Manajer Paris Saint-Germain (PSG) Luis Enrique yakin bisa mengalahkan Barcelona dan lolos ke babak semifinal Liga Champions 2023-2024.


Jadwal Liga Champions Rabu Dinihari 17 April 2024: 2 Laga Perempat Final, Barcelona vs PSG Live di SCTV

3 hari lalu

Kiper Paris St Germain Gianluigi Donnarumma berduel dengan pemain Barcelona Raphinha  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Stephanie Lecocq
Jadwal Liga Champions Rabu Dinihari 17 April 2024: 2 Laga Perempat Final, Barcelona vs PSG Live di SCTV

Jadwal Liga Champions malam ini akan menampilkan dua laga leg kedua perempat final: Barcelona vs PSG dan Dortmund vs Atletico Madrid.


Duel Barcelona vs PSG di Liga Champions, Xavi Hernandez: Para Pemain Siap Menderita Agar Bisa Lolos

3 hari lalu

Pemain FC Barcelona Raphinha membobol gawang Paris St Germain yang dikawal Gianluigi Donnarumma  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Sarah Meyssonnier
Duel Barcelona vs PSG di Liga Champions, Xavi Hernandez: Para Pemain Siap Menderita Agar Bisa Lolos

Duel Barcelona vs PSG (Paris Saint-Germain) akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Champions.