Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Setelah Mourinho, PSG Kini Disebut Dekati Conte

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Pelatih Manchester United Jose Mourinho dan Pelatih Chelsea Antonio Conte. Reuters/John Sibley
Pelatih Manchester United Jose Mourinho dan Pelatih Chelsea Antonio Conte. Reuters/John Sibley
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Klub kaya asal Paris, Paris Saint-Germaine (PSG), kian gencar disebut akan mencari pengganti pelatih Unai Emery pada akhir musim nanti. Hal tersebut tak lepas dari langkah PSG mendekati sejumlah pelatih top di dunia.

Setelah sebelumnya disebut mendekati Jose Mourinho, PSG kini disebut melakukan pendekatan terhadap Pelatih Chelsea, Antonio Conte. Media Prancis Le Parisien, menuliskan bahwa PSG tak akan memperpanjang kontrak Emery jika dia gagal membawa PSG melaju ke babak semi final Liga Champions.

Conte sendiri saat ini sedang menghadapi masa sulit di Chelsea. Dia disebut kecewa dengan pembelian pemain Chelsea pada bursa transfer lalu.

Hal itu berdampak pada performa The Blues yang menurun pada awal musim ini. Chelsea yang musim lalu menjuarai Liga Inggris kini hanya menduduki peringkat ke-4, tertinggal 9 angka dari pemuncak klasemen sementara Manchester City.

Michael Emenalo, Direktur Teknik Chelsea, telah menjadi korban dari masalah itu. Dia memutuskan mundur dari jabatannya setelah disebut sempat bersitegang dengan Conte.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sejumlah petinggi Chelsea juga disebut tak senang dengan gaya kepemimpinan pria asal Italia itu. Conte disebut kerap berseteru dengan para pemainnya. Hengkangnya Diego Costa ke Atletico Madrid merupakan bukti nyata sikap keras Conte.

Saat ini, Conte pun dikabarkan sedang berseteru dengan bek David Luiz. Dia sempat membangkucadangkan Luiz saat Chelsea menumbangkan Manchester United pekan lalu.

Kondisi itu membuat PSG berani mendekati Conte. Mereka bahkan disebut telah siap menyodorkan kontrak dengan eks pelatih Juventus tersebut.

THE SUN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

3 hari lalu

Pemain Paris St Germain Kylian Mbappe melakukan selebrasi usai mengalahkan Barcelona pada leg kedua perempat final Liga Champions, 17 April 2024. REUTERS/Juan Medina
Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

Kylian Mbappe mencetak dua gol saat PSG meraih kemenangan comeback atas Barcelona 4-1 di leg kedua untuk memastikan lolos ke semifinal Liga Champions.


Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

3 hari lalu

Pemain Paris St Germain Ousmane Dembele membobol gawang Barcelona yang dikawal Marc-Andre ter Stegen dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Estadi Olimpic Lluis Companys, Barcelona, 17 April 2024. REUTERS/Albert Gea
Bawa PSG Lolos Semifinal Liga Champions Usai Kalahkan Barcelona, Ousmane Dembele Ungkap Kunci Kemenangan

Ousmane Dembele menyebut salah satu kunci kemenangan PSG atas Barcelona di Liga Champions ini adalah taktik pelatihnya yang sempurna.


Luis Enrique Sering Ganti Kylian Mbappe Saat PSG Main, Apakah Keduanya Tak Akur?

17 hari lalu

Pemain dan pelatih PSG, Kylian Mbappe dan Luis Enrique. REUTERS/Vincent West
Luis Enrique Sering Ganti Kylian Mbappe Saat PSG Main, Apakah Keduanya Tak Akur?

Pelatih PSG Luis Enrique ditanya soal hubungannya dengan Kylian Mbappe setelah beberapa kali mengganti pemain tersebut.


Hasil Liga Prancis Pekan Ke-27: PSG Kalahkan Marseille 2-0, Unggul 12 Poin di Puncak Klasemen

19 hari lalu

Para pemain PSG berselebrasi. REUTERS/Stephane Mahe
Hasil Liga Prancis Pekan Ke-27: PSG Kalahkan Marseille 2-0, Unggul 12 Poin di Puncak Klasemen

PSG yang bermain dengan 10 orang sukses mengamankan kemenangan 2-0 atas Marseille pada pekan ke-27 Liga Prancis.


Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

25 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

Mahamadou Diawara meninggalkan timnas U-19 Prancis, karena ia tidak diperbolehkan berpuasa selama latihan


Diganti Saat Turun Minum, Kylian Mbappe Tonton Sisa Laga AS Monaco vs PSG dari Tribun Penonton

49 hari lalu

Pemain PSG,Kylian Mbappe. REUTERS/Christian Hartmann
Diganti Saat Turun Minum, Kylian Mbappe Tonton Sisa Laga AS Monaco vs PSG dari Tribun Penonton

Kylian Mbappe keluar dari ruang ganti dengan pakaian serba hitam dan duduk di tribune penonton untuk menyaksikan laga babak kedua Monaco vs PSG.


Kepergian Kylian Mbappe Paksa PSG Susun Rencana Baru, Incar Victor Osimhen hingga Mo Salah

57 hari lalu

Pemain  Paris St Germain Kylian Mbappe usai pertandingan melawan Real Sociedad. REUTERS/Sarah Meyssonnier
Kepergian Kylian Mbappe Paksa PSG Susun Rencana Baru, Incar Victor Osimhen hingga Mo Salah

Kepergian Kylian Mbappe membuat Paris Saint-Germain (PSG) harus menyiapkan skenario baru untuk menghadapi kompetisi musim depan.


3 Pelatih Beken yang Dirumorkan Jadi Pengganti Xavi Hernandez di Barcelona

20 Februari 2024

Pelatih sepak bola nasional Jerman Joachim Loew (kiri) mendengarkan saran asisten pelatih Hansi Flick saat sesi latihan di St Leonhard, Italia (22/5). REUTERS/Ina Fassbender
3 Pelatih Beken yang Dirumorkan Jadi Pengganti Xavi Hernandez di Barcelona

Sejak Xavi Hernandez mengumumkan mundur dari Barcelona, sejumlah nama pelatih tekenal dirumorkan menggantikan posisinya.


PSG vs Real Sociedad 2-0 di Liga Champions, Luis Enrique Sempat Pesimis Timnya Bisa Menang

15 Februari 2024

Pelatih Paris St Germain Luis Enrique. REUTERS/Stephanie Lecocq
PSG vs Real Sociedad 2-0 di Liga Champions, Luis Enrique Sempat Pesimis Timnya Bisa Menang

Pelatih PSG Luis Enrique menilai Real Sociedad tampil spektakuler di babak pertama, namun timnya bermain lebih baik di babak kedua.


Barcelona Pertimbangkan Antonio Conte sebagai Calon Pengganti Xavi Hernandez

7 Februari 2024

Antonio Conte. REUTERS/Hannah McKay
Barcelona Pertimbangkan Antonio Conte sebagai Calon Pengganti Xavi Hernandez

Antonio Conte, salah satu pelatih incaran Barcelona, menganggur sejak meninggalkan Tottenham Hotspur pada akhir Maret 2023.