Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PSSI Panggil 30 Pemain Untuk Pelatnas Timnas Indonesia U-16

Reporter

Editor

Febriyan

Hamsa Lestaluhu, yang memperkuat Timnas Indonesia U-16 menjadi salah satu pemain yang memiliki peran saat menjuarai turnamen Tien Phong Plastic Cup di Da Nang, Vietnam. Keberhasilan Timnas Indonesia U-16 itu juga ditandai dengan terpilihnya gelandang Hamsa Lestaluhu sebagai pemain terbaik pada laga itu. instagram.com
Hamsa Lestaluhu, yang memperkuat Timnas Indonesia U-16 menjadi salah satu pemain yang memiliki peran saat menjuarai turnamen Tien Phong Plastic Cup di Da Nang, Vietnam. Keberhasilan Timnas Indonesia U-16 itu juga ditandai dengan terpilihnya gelandang Hamsa Lestaluhu sebagai pemain terbaik pada laga itu. instagram.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas Indonesia U-16 telah memanggil 30 pemain untuk menjalani pemusatan latihan yang dilaksanakan di Stadion Atang Sutresna, Kompleks Kopassus, Cijantung, Jakarta Timur, pada Kamis, 18 Januari 2018. Dari 30 pemain, 23 pemain di antaranya merupakan pemain yang sebelumnya dipanggil Pelatih Fakhri Husaini di ajang kualifikasi Piala Asia U-16 di Thailand tahun lalu. 

"Ya, saya kembali memanggil beberapa pemain terakhir yang mengikuti piala AFC 2017 di Bangkok kemarin, ditambah tujuh orang pemain baru. Saya ingin adanya persaingan di antara mereka untuk menjadi yang terbaik sehingga nantinya layak saya pilih saat seleksi pemain,” kata Fakhri seperti dikutip dari laman resmi Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI). 

Tujuh pemain baru ini, kata Fakhri, merupakan hasil dari pemantauan dari turnamen Piala Soeratin dan beberapa kompetisi lainnya. Tujuh pemain itu adalah kiper Resky Ardiansyah, tiga pemain bertahan yakni I Made Riswanda Verdinan Danu, Achmat Fahrul Aditia, dan Rachmat Hidayat, serta tiga gelandang, Moh. Arya Salim, M. Tolohu, dan Muhammad Fajar Firdaus.

Timnas U-16 direncanakan akan menjalani jadwal padat di tahun ini. Ada Turnamen Jenesys di Jepang yang rencananya akan digelar pada tanggal 6 – 15 Maret 2018, yang merupakan undangan dari negara Jepang. Turnamen ini diikuti oleh tuan rumah Jepang serta 10 negara Asia Tenggara lainnya seperti Brunei Darussalam, Malaysia, Filipina, Singapura, Timor Leste, Kamboja, Laos, Myanmar Thailand dan Vietnam. 

Kemudian ada Piala AFF U-16 2018 yang digelar 30 Juli – 11 Agustus 2018  di mana Indonesia sebagai tuan rumah.  Terakhir ada piala AFC U-16 2018 di Malaysia tanggal 20 – 30 September 2018.

Berikut 30 pemain Timnas Indonesia U-16 yang akan mengikuti pelatnas:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kiper:
1. Ahluzd Dzikri Fikri
2. Ernando Ari Sutaryadi
3. Muhammad Risky Sudirman
4. Resky Ardiansyah (Benteng Muda Tangerang)

Belakang:
5. Mochmad Yudha Febrian
6. Liba Valentino
7. Ahmad Rusadi
8. Muhammad Reza Fauzan
9. Miftakhul Septa Anjar Pradika
10. Amiruddin Bagas Kaffa Arrizqi
11. I Made Riswanda Verdinan Danu (Bali)
12. Achmat Fahrul Aditia (Jatim)
13. Rachmat Hidayat (Jabar)

Tengah:
14. Hamsa Medari Lestaluhu
15. David Maulana
16. Brylian Negietha Aldama
17. Fadilah Nur Rahman
18. Andre Oktaviansyah
19. Komang Teguh
20. Fatah Aji Pratama
21. M. Salman
22. Moh. Arya Salim (Maluku)
23. M. Tolohu (Jabar)
24. Muhammad Fajar Firdaus (Bina Taruna)

Depan:
25. Sutan Diego Armando Zico
26. Rendy Juliansyah
27. Amirudin Bagus Kahfi Fikri
28. Miftahul Husyen Rahmatullah
29. Mochammad Supriadi
30. Amanar Abdilah

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Ji Da-bin Mengidolakan Legenda Brasil Roberto Carlos karena Dua Hal Ini

3 jam lalu

Bima Sakti dan Roberto Carlos memberikan arahan kepada peserta FORFEO Tournament BRImo Futre Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Randy
Ji Da-bin Mengidolakan Legenda Brasil Roberto Carlos karena Dua Hal Ini

Ji Da-bin menjadi salah satu peserta yang dilatih Roberto Carlos di program BRImo Future Garuda.


Bima Sakti Ungkap Komentar Roberto Carlos Soal Kekurangan Pemain Muda Indonesia

5 jam lalu

Juan Sebastian Veron, Roberto Carlos, Giorgos Karagounis dalam acara FORFEO Tournament BRImo Future Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Randy
Bima Sakti Ungkap Komentar Roberto Carlos Soal Kekurangan Pemain Muda Indonesia

Mantan pemain Real Madrid dan Inter Milan, Roberto Carlos, memberikan catatan pemain muda Indonesia masih kurang sabar saat bermain.


PSSI Ingin Berangkatkan Pemain U-16 Indonesia ke Qatar, Bima Sakti Sebut 30 Orang sudah Siap

7 jam lalu

Bima Sakti dan Roberto Carlos memberikan arahan kepada peserta FORFEO Tournament BRImo Futre Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Randy
PSSI Ingin Berangkatkan Pemain U-16 Indonesia ke Qatar, Bima Sakti Sebut 30 Orang sudah Siap

Bima sakti mengungkapkan BRImo Future Garuda menjadi bagian dari tahapan seleksi pemain U-16 untuk berangkat ke Qatar oleh PSSI.


Juan Sebastian Veron: Indonesia Tak Kekurangan Talenta Muda, Butuh Kompetisi yang Baik

7 jam lalu

Indriyanto Nugroho dan Juan Sebastian Verom memberikan arahan kepada peserta FORFEO Tournament BRImo Futre Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Randy
Juan Sebastian Veron: Indonesia Tak Kekurangan Talenta Muda, Butuh Kompetisi yang Baik

Legenda sepak bola dunia Juan Sebastian Veron menilai Indonesia tidak kekurangan pemain muda berbakat.


Profil Roberto Carlos, Mantan Pesepak Bola Brasil yang Bertemu Timnas U-16 Indonesia

8 jam lalu

Roberto Carlos. AP/Anja Niedringhaus
Profil Roberto Carlos, Mantan Pesepak Bola Brasil yang Bertemu Timnas U-16 Indonesia

Roberto Carlos legenda sepak bola Brasil dan Real Madrid menyempatkan berpesan untuk timnas U-16 Indonesia


Momen Lucu Juan Sebastian Veron Main Tanpa Sepatu di Fun Football BRImo Future Garuda

9 jam lalu

Momen Juan Sebastian Veron bermain tanpa sepatu dalam pertandingan fun football BRImo Future Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Randy
Momen Lucu Juan Sebastian Veron Main Tanpa Sepatu di Fun Football BRImo Future Garuda

Juan Sebastian Veron menjadi salah satu dari empat legenda sepak bola dunia yang hadir dalam Fourfeo Tournament BRImo Future Garuda.


Motivasi Eric Abidal ke Pemain U-16 Indonesia: Kalian Bisa Berkarier di Eropa

10 jam lalu

Eric Abidal dalam acara FORFEO Tournament BRImo Futre Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Randy
Motivasi Eric Abidal ke Pemain U-16 Indonesia: Kalian Bisa Berkarier di Eropa

Eric Abidal menjadi salah satu pelatih untuk pemain U-16 Indonesia dalam acara Fourfeo Tournament BRImo Future Garuda, Kamis, 1 Juni 2023.


Mengenal Marco Materazzi, Legenda Inter Milan yang Berpesan untuk Timnas U-16 Indonesia

10 jam lalu

Mantan Bek tim nasional sepak bola Italia, Marco Materazzi, saat konfrensi pers dalam acara STARBOL Friendly 2012, di Grand Hyatt, Thamrin, Jakarta, Kamis (23/2). Pertandingan Starbol tersebut akan melibatkan pemain Tim nasional Indonesia seperti, Firman Utina, purnaryo astaman, Kurniawan Dwi Yulianto, Ferry Rotinsulu. TEMPO/Aditia Noviansyah
Mengenal Marco Materazzi, Legenda Inter Milan yang Berpesan untuk Timnas U-16 Indonesia

Marco Materazzi legenda sepak bola Inter Milan datang ke Indonesia


Roberto Carlos Cs Jadi Pelatih Pemain U-16 di Fourfeo Tournament BRImo Future Garuda

12 jam lalu

Juan Sebastian Veron, Roberto Carlos, Giorgos Karagounis dalam acara FORFEO Tournament BRImo Future Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Kamis, 1 Juni 2023. TEMPO/Randy
Roberto Carlos Cs Jadi Pelatih Pemain U-16 di Fourfeo Tournament BRImo Future Garuda

Roberto Carlos, Juan Sebastian Veron, Eric Abidal, dan Giorgos Karagounis, masing-masing menangani tim U-16 di pertandingan ini.


Presiden Madura United Kritik Format Baru Kompetisi Liga 1 2023-2024, Ada Untung dan Ruginya

19 jam lalu

Logo BRI Liga 1.
Presiden Madura United Kritik Format Baru Kompetisi Liga 1 2023-2024, Ada Untung dan Ruginya

Presiden Madura United FC Achsanul Qosasi mengkritik format kompetisi Liga 1 2023-2024 buatan PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (PT LIB).