Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dikalahkan Lyon, Bintang PSG Ini Cari Hiburan di Acara Mode

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

Dani Alves, dan istrinya, model asal Spanyol, Joana Sanz, dalam acara mode. dailymail.co.uk
Dani Alves, dan istrinya, model asal Spanyol, Joana Sanz, dalam acara mode. dailymail.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bintang Paris Saint-Germain (PSG) asal Brasil, Dani Alves, berusaha melupakan kekalahan PSG dan kartu merah yang diterimanya dengan menghadiri acara mode.

Hal itu terlihat ketika Alves mendampingi istrinya yang juga model, Joana Sanz, dalam acara peragaan busana Paris Haute Couture Fashion Week, Senin, 22 Januari 2018.

Mantan bek Barcelona itu mengenakan baju jaket (blazer) Versace seharga 1.100 pound sterling atau sekitar Rp 20,5 juta.

Bek kanan PSG itu melupakan kartu merah yang diterimanya dalam pertandingan Liga 1 melawan Lyon, Minggu, 21 Januari 2018,  dengan menghadiri acara peragaan busana keesokan harinya di ibu kota Prancis tersebut.

Kehadiran Alves bersama Sanz menjadi pusat perhatian pada acara pameran busana tersebut.

Namun Alves bukan bintang PSG pertama yang menghadiri acara pameran busana. Rekan senegaranya, Neymar, lebih dulu hadir di panggung catwalk koleksi Louis Vuitton di Paris pekan lalu. Pertemuan Neymar dengan David Beckham, mantan ikon sepak bola Inggris, dalam acara itu pun menjadi pusat perhatian.

Alves menikahi model asal Spanyol, Sanz, di Kepulauan Ibiza dalam sebuah upacara untuk kalangan terbatas pada musim panas lalu, Juli 2017. Ia menunjukkan dukungan yang tinggi kepada kegiatan istrinya itu di bidang adibusana.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun, bicara sepak bola, Alves tampaknya tak ingin terlalu dikecewakan dengan kekalahan PSG asuhan pelatih Unai Emery di kandang musuh bebuyutannya di Liga 1 Prancis, Lyon, dengan skor 1-2.

Gol Nabil Fekir dan Memphis Depay dari Lyon menggagalkan gol keunggulan dari pemain PSG, Larvin Kurzawa. Neymar, pemain termahal di dunia saat ini, absen dalam laga tersebut setelah pekan lalu tampil di acara mode di Paris.

Adapun Alves dalam pertandingan itu mendapat kartu kuning setelah berusaha merebut bola dari kaki lawan dengan cara kasar. Ia kemudian berteriak di depan wajah wasit sehingga mendapat kartu kuning kedua, yang otomatis diikuti dengan kartu merah.

Beruntung, ulah Dani Alves dan absennya Neymar belum membuat PSG goyah. Tim itu masih kukuh di puncak klasemen Liga 1 Prancis dengan keunggulan 8 poin setelah menjalani 22 pertandingan.

DAILY MAIL | SKY SPORTS | HARI PRASETYO

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Julian Nagelsmann Disebut Akan Jadi Pelatih Baru PSG

13 menit lalu

Julian Nagelsmann. REUTERS
Julian Nagelsmann Disebut Akan Jadi Pelatih Baru PSG

Julian Nagelsmann mengungguli Luis Enrique yang sebelumnya disebut akan melatih PSG.


Lionel Messi Hengkang, PSG Kehilangan Satu Juta Followers Instagram

7 jam lalu

Pemain PSG Lionel Messi. REUTERS/Christian Hartmann
Lionel Messi Hengkang, PSG Kehilangan Satu Juta Followers Instagram

Lionel Messi telah memainkan laga terakhirnya bersama PSG saat melawan Clermont di Liga Prancis pada Minggu, 4 Juni 2023.


PSG Umumkan Lionel Messi Akan Tinggalkan Klub pada Akhir Musim

1 hari lalu

Pemain PSG Lionel Messi. REUTERS/Christian Hartmann
PSG Umumkan Lionel Messi Akan Tinggalkan Klub pada Akhir Musim

Lionel Messi dikaitkan dengan kepindahan ke Barcelona, Al Hilal, dan Inter Miami.


Kontrak Tak Diperpanjang, Sergio Ramos Tinggalkan PSG

2 hari lalu

Bek PSG Sergio Ramos dalam pertandingan babak 16 besar Piala Prancis melawan Olympique de Marseille di Orange Velodrome, Marseille, 8 Februari 2023. REUTERS/Eric Gaillard
Kontrak Tak Diperpanjang, Sergio Ramos Tinggalkan PSG

Pemain belakang Paris Saint Germain (PSG) Sergio Ramos memutuskan meninggalkan klub di akhir musim ini.


Begini Karier Sepak Bola Mauricio Pochettino Pelatih Baru Chelsea

3 hari lalu

Mauricio Pochettino, REUTERS
Begini Karier Sepak Bola Mauricio Pochettino Pelatih Baru Chelsea

Mauricio Pochettino menjadi pelatih baru Chelsea. Sebelumnya, ia pernah menjadi pelatih Tottenham Hotspur dan PSG. Ini kariernya sebagai pesepak bola.


Lionel Messi Dipastikan Hengkang dari PSG, Minggu Nanti Pertandingan Terakhirnya

3 hari lalu

Pemain PSG, Lionel Messi saat sesi latihan di Ooredoo Training Centre, Saint-Germain-en-Laye, Perancis, 1 Juni 2023. REUTERS/Christian Hartmann
Lionel Messi Dipastikan Hengkang dari PSG, Minggu Nanti Pertandingan Terakhirnya

Pelatih PSG Christophe Galtier meminta penggemar menyambut hangat Lionel Messi di Parc des Princes, Ahad nanti.


Inter Miami dan Barcelona Disebut Berkolaborasi untuk Gagalkan Kepindahan Lionel Messi ke Al Hilal

5 hari lalu

Pemain PSG, Lionel Messi bereaksi saat betanding melawan AC Ajaccio dalam Liga Perancis di Parc des Princes, Paris, Perancis, 13 Mei 2023. REUTERS/Christian Hartmann
Inter Miami dan Barcelona Disebut Berkolaborasi untuk Gagalkan Kepindahan Lionel Messi ke Al Hilal

Kemitraan itu mengusulkan Inter Miami mengontrak Messi sebelum meminjamkannya dengan segera ke Barcelona.


Pemecatan Oliver Kahn dan Hasan Salihamidzic Dapat Picu Eksodus Pemain Bayern Munchen

5 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Sadio Mane bersama dengan chief executive officer Oliver Kahn selama konferensi pers di Allianz Arena, Munich, 22 Juni 2022. Pemain berusia 30 tahun itu meninggalkan Anfield setelah 269 penampilan, setelah mencetak 120 gol di semua kompetisi. REUTERS/Andreas Gebert
Pemecatan Oliver Kahn dan Hasan Salihamidzic Dapat Picu Eksodus Pemain Bayern Munchen

Sejumlah pemain Bayern Munchen dikabarkan akan hengkang, termasuk Sadio Mane dan Thomas Mueller.


Sedang Rombak Lini Tengah, PSG Incar Gelandang Arsenal Martin Odegaard

5 hari lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard. Reuters/Jason Cairnduff
Sedang Rombak Lini Tengah, PSG Incar Gelandang Arsenal Martin Odegaard

PSG juga mengincar gelandang Sporting CP Manuel Ugarte.


Kontrak Lionel Messi dan Karim Benzema Habis Akhir Juni, Dapat Tawaran Fantastis dari Klub Liga Arab Saudi

5 hari lalu

Pemain PSG, Lionel Messi bereaksi saat betanding melawan AC Ajaccio dalam Liga Perancis di Parc des Princes, Paris, Perancis, 13 Mei 2023. REUTERS/Christian Hartmann
Kontrak Lionel Messi dan Karim Benzema Habis Akhir Juni, Dapat Tawaran Fantastis dari Klub Liga Arab Saudi

Lionel Messi dan Karim Benzema sama-sama akan berakhir kontraknya dan dirumorkan tertarik bermain di Liga Arab.