Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Final Liga Champions Terancam Serangan Cyber

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Suasana salah satu sudut kota Kiev, Ukraina, 21 Mei 2018, menjelang final Liga Champions.  REUTERS/Valentyn Ogirenko
Suasana salah satu sudut kota Kiev, Ukraina, 21 Mei 2018, menjelang final Liga Champions. REUTERS/Valentyn Ogirenko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Para pejabat Ukraina memperingatkan bahwa laga final Liga Champions antara Liverpool kontra Real Madrid yang dilangsungkan di Kiev dapat terganggu oleh serangan cyber Rusia.

Dalam pernyataannya, dinas keamanan Ukraina mengatakan, "Petugas keamanan percaya bahwa infeksi virus dalam beberapa hardware di wilayah Ukraina adalah persiapan untuk agresi cyber lainnya oleh Federasi Rusia, yang bertujuan untuk mengacaukan berlangsungnya laga final Liga Champions."

Sejalan dengan peringatan dari pihak berwenang Ukraina, Talos - unit keamanan cyber dari perusahaan IT terkemuka Amerika, Cisco - telah menemukan serangan malware yang telah mempengaruhi kinerja sekitar 500.000 router yang terkoneksi dengan Internet. Serangan malware ini telah tersebar ke 54 negara, namun angka paling banyak terdapat di Ukraina.

Sistem malware ini dinamakan "VPNFilter". Dalam catatannya, Cisco mengatakan bahwa malware ini menyasar router individu dan rumahan yang menggunakan perangkat dari beberapa pabrikan diantaranya Netgear, TP-Link, dan Linksys. Serangan malware ini memiliki potensi untuk menonaktifkan "akses internet ratusan ribu korban di seluruh dunia atau wilayah tertentu yang menjadi fokus sasaran."

Cisco melanjutkan, kemampuan utama malware ini termasuk pengumpulan data intelijen secara diam-diam, pemantauan software kontrol industri dan, jika dipicu, dapat menyebabkan "bricking" atau melumpuhkan router. Masalah ini akan tetap ada pada perangkat yang telah terinfeksi meskipun telah di reboot.

Talos dalam buletinnya mengatakan bahwa malware "VPNFilter" ini telah menginfeksi banyak router di Ukraina hingga tingkat yang mengkhawatirkan. Terjadi lonjakan infeksi malware tersebut pada bulan ini dan hampir semua korban baru berlokasi di Ukraina.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara buletin dari Talos tidak secara eksplisit menyebutkan nama suatu negara, mereka mengatakan bahwa malware ini kemungkinan dikerahkan oleh oknum yang disponsori atau berafiliasi dengan suatu negara. Peneliti Cisco, Craig Williams, mengatakan kepada Reuters bahwa dia memiliki keyakinan tinggi bahwa aktor di balik serangan malware ini adalah pemerintah Rusia.

Serangan cyber di Ukraina ini bertepatan dengan laga akbar final Liga Champions yang akan ditonton secara global sehingga memiliki kemungkinan dapat memiliki implikasi yang lebih luas.

Konflik antara Ukraina dan kelompok separatis yang didukung Rusia telah berkecamuk selama bertahun-tahun. Menyebabkam Rusia mengambil alih Krimea, yang dulunya adalah bagian dari wilayah Ukraina.

Final Liga Champions sendiri akan mempertemukan Real Madrid kontra Liverpool pada Ahad dini hari 27 Mei 2018 pukul 01.45 WIB

INDEPENDENT | AP NEWS | RYAN DWIKY ANGGRIAWAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

1 jam lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

3 jam lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona dalam pertandingan final Piala Super Spanyol di Stadion Al-Awwal, Riyadh, Arab Saudi, 14 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.


Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

4 jam lalu

Julian Nagelsmann.  REUTERS/Thilo Schmuelgen
Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

Timnas Jerman resmi memperpanjang kontrak pelatih Julian Nagelsmann sampai 2026. Ada dua implikasi penting.


Daniele De Rossi: AS Roma Terinspirasi Real Madrid saat Singkirkan AC Milan di Liga Europa

14 jam lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. Gol tunggal Mancini bawa AS Roma kalahkan AC Milan. REUTERS/Claudia Greco
Daniele De Rossi: AS Roma Terinspirasi Real Madrid saat Singkirkan AC Milan di Liga Europa

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi menyebut ada andil Real Madrid dalam kemenangan 2-1 AS Roma atas AC Milan di leg kedua perempat final Liga Europa.


Kyle Walker Ingin Manchester City Lebih Termotivasi Kejar Gelar Piala FA dan Liga Inggris Setelah Gagal di Liga Champions

17 jam lalu

Pemain Manchester City, Kyle Walker (kiri) saat bersama Phil Foden (kanan). Pool via REUTERS/Wolfgang Rattay
Kyle Walker Ingin Manchester City Lebih Termotivasi Kejar Gelar Piala FA dan Liga Inggris Setelah Gagal di Liga Champions

Manchester City akan menghadapi Chelsea di babak semifinal Piala FA yang dijadwalkan berlangsung di Stadion Wembley, Sabtu, 23.15 WIB, 20 April 2024.


Liverpool Dihentikan Atalanta di Perempat Final Liga Europa 2023-2024, Apa Kata Jurgen Klopp?

1 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liverpool Dihentikan Atalanta di Perempat Final Liga Europa 2023-2024, Apa Kata Jurgen Klopp?

Liverpool kandas di babak perempat final Liga Europa 2023-2024 meski mampu menang 1-0 saat berlaga di markas Atalanta.


Hasil Perempat Final Liga Europa: Hanya Menang 1-0, Liverpool Disingkirkan Atalanta dengan Agregat 1-3

1 hari lalu

Pemain Atalanta berselebrasi. Action Images via Reuters/Lee Smith
Hasil Perempat Final Liga Europa: Hanya Menang 1-0, Liverpool Disingkirkan Atalanta dengan Agregat 1-3

Atalanta melaju ke semifinal Liga Europa 2023/24 usai menyingkirkan Liverpool dengan agregat 3-1.


Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

1 hari lalu

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menangkap tendangan pemain Manchester City Bernardo Silva saat adu penalti dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024.  REUTERS/Molly Darlington
Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menggagalkan tendangan dua pemain Manchester City dalam adu penalti untuk membantu tim lolos semifinal Liga Champions.


Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

1 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

Empat klub telah berhasil meraih tiket ke semifinal Liga Champions 2023-2024. Bagaimana peluang setiap tim?


Duel Atalanta vs Liverpool di Liga Europa: Jurgen Klopp Berharap Comeback, Gasperini Tetap Waspada

1 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Duel Atalanta vs Liverpool di Liga Europa: Jurgen Klopp Berharap Comeback, Gasperini Tetap Waspada

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta para pemain untuk memulai laga dengan performa yang jauh lebih baik pada leg kedua perempat final Liga Europa.