Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Prancis Vs Australia 2-1, Ada 7 Fakta Menarik

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Penjaga gawang tim Australia Mathew Ryan meninju bola yang akan disambut oleh pemain tim Perancis Samuel Umtiti saat bertanding dalam penyisihan grup C Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Kazan, Rusia, 16 Juni 2018. REUTERS/Toru Hanai
Penjaga gawang tim Australia Mathew Ryan meninju bola yang akan disambut oleh pemain tim Perancis Samuel Umtiti saat bertanding dalam penyisihan grup C Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Kazan, Rusia, 16 Juni 2018. REUTERS/Toru Hanai
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas Prancis menekuk Australia 2-1 dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2018 di Kazan Arena, Sabtu sore WIB, 16 Juni 2018.

Prancis unggul pada menit ke-58 berkat gol penalti Antoine Griezmann.
Australia bisa menyamakan kedudukan pada menit ke-62 lewat penalti Mile Jedinak. Les Bleus kemudian unggul berkat gol Paul Pogba pada menit ke-80.

Berikut sejumlah fakta menarik yang muncul di laga ini:

- Gol Antoine Griezmann menjadi gol bersejarah di Piala Dunia. Ini adalah gol yang tercipta dari penalti yang diputuskan dengan bantuan teknologi video asisten wasit (VAR), setelah pemain Atletico Madrid itu dilanggar di dalam kotak penalti.

- Ini Piala Dunia keempat berturut-turut saat Prancis telah memulai turnamen tak terkalahkan (2 kali menang, 2 kali seri). Kekalahan terakhir mereka terjadi pada 2002 saat melawan Senegal.

- Australia kalah empat kali dalam lima pertandingan pembukaan Piala Dunia. Satu-satunya kemenangan didapat mereka saat melawan Jepang pada 2006.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

- Keempat penyelamatan dari kiper Australia, Mat Ryan, terjadi dalam delapan menit awal. Ia kemudian Kuningan oleh dua tembakan berikutnya.

- Dua penalti yang dicetak dalam pertandingan ini hanya terpaut empat menit tujuh detik. Ini jadi periode terpendek antara dua penalti yang dicetak oleh tim yang berbeda dalam pertandingan Piala Dunia.

- Pemain Australia Daniel Arzani menjadi pemain termuda yang pernah tampil di Piala Dunia (19 tahun 163 hari).

- Prancis tampil kurang meyakinkan di laga ini. Kini memuncaki Grup C Piala Dunia 2018 dengan nilai 3. Dua peserta grup ini, Peru dan Denmark, akan bermain malam ini, mulai pukul 23.00 WIB.

FIFA | ESPN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas U-23 Indonesia Kalahkan Australia 1-0, Simak Komentar Kiper Ernando Ari yang Tampil Gemilang

1 hari lalu

Kiper timnas U-23 Indonesia, Ernando Ari. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Timnas U-23 Indonesia Kalahkan Australia 1-0, Simak Komentar Kiper Ernando Ari yang Tampil Gemilang

Timnas U-23 Indonesia berhasil mengalahkan Australia dengan skor 1-0 di Piala Asia U-23 2024. Simak komentar Ernando Ari dan Merselino Ferdinan.


Jadwal Live Timnas U-23 vs Australia Kamis Malam 18 April: Shin Tae-yong Minta Suporter Hibur Pemain

2 hari lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong. (Tim Media PSSI)
Jadwal Live Timnas U-23 vs Australia Kamis Malam 18 April: Shin Tae-yong Minta Suporter Hibur Pemain

Pelatih Timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, meminta dukungan penuh masyarakat Indonesia untuk "menghibur" para pemain menjelang laga vs Australia.


Pimpin Timnas Prancis di Olimpiade 2024 Paris, Thiery Henry Targetkan Medali Emas

7 hari lalu

Thierry Henry. REUTERS
Pimpin Timnas Prancis di Olimpiade 2024 Paris, Thiery Henry Targetkan Medali Emas

Pelatih Timnas Prancis, Thiery Henry, menargetkan medali emas sepak bola Olimpiade 2024 Paris.


Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

25 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

Mahamadou Diawara meninggalkan timnas U-19 Prancis, karena ia tidak diperbolehkan berpuasa selama latihan


Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

27 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Dilarang Berpuasa Saat Latihan, Mahamadou Diawara Pilih Tinggalkan Timnas Prancis U-19

Mahamadou Diawara, bintang muda Prancis beragama islam, memilih meninggalkan Timnas U-19 karena tidak diperbolehkan menjalankan ibadah puasa.


Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

27 hari lalu

Pemain Timnas Prancis Kylian Mbappe dan pemain Jerman Joshua Kimmich dalam laga persahabatan, 23 Maret 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

28 hari lalu

Pemain Timnas Prancis, Dayot Upamecano melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timnas Belanda dalam Kualifikasi Piala Eropa 2024 di Stade de France, Saint-Denis, Prancis, 24 Maret 2023. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

Pertandingan antara Prancis vs Jerman akan tersaji dalam pertandingan uji coba di Stadion Groupama, Minggu, 24 Maret 2024, pada pukul 03.00 WIB.


Paul Pogba Diskors 4 Tahun karena Doping, Didier Deschamps: Pintu Timnas Prancis Masih Terbuka

34 hari lalu

Paul Pogba. Foto : Instagram
Paul Pogba Diskors 4 Tahun karena Doping, Didier Deschamps: Pintu Timnas Prancis Masih Terbuka

Pelatih Timnas Prancis Didier Deschamps mengungkapkan ia sudah berkomunikasi dengan Paul Pogba yang tengah kena skorsing.


Uji Coba Lawan Prancis dan Belanda, Timnas Jerman Panggil 6 Pemain Baru

36 hari lalu

Julian Nagelsmann.  REUTERS/Thilo Schmuelgen
Uji Coba Lawan Prancis dan Belanda, Timnas Jerman Panggil 6 Pemain Baru

Pelatih Timnas Jerman, Julian Nagelsmann, memanggil enam pemain baru untuk pertandingan persahabatan internasional melawan Prancis dan Belanda.


Ini Prediksi Nilai Kontrak Kylian Mbappe Jika Pindah ke Real Madrid Akhir Musim Nanti

43 hari lalu

Pemain PSG, Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Real Sociedad dalam Leg Kedua Liga Champions di Reale Arena, San Sebastian, Spanyol, 5 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
Ini Prediksi Nilai Kontrak Kylian Mbappe Jika Pindah ke Real Madrid Akhir Musim Nanti

Kylian Mbappe dilaporkan telah menyetujui kontrak untuk bergabung dengan Real Madrid, setelah kontraknya di PSG habis akhir musim nanti.