Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hadapi Bhayangkara FC, PSMS Medan Akan Uji 3 Pemain Anyarnya

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
PSMS Medan. (liga-indonesia.id)
PSMS Medan. (liga-indonesia.id)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih PSMS Medan, Peter Butler, akan menguji coba 3 pemain anyarnya saat menghadapi Bhayangkara FC di Stadion Stadion PTIK, Jakarta Selatan, Jumat 2 Agustus 2018. Ketiganya masuk dalam daftar 19 pemain yang diboyong PSMS Medan ke Jakarta.

Ketiga pemain itu adalah Shohei Matsunaga (Jepang), Felipe dos Santos Martins (Brasil), dan Alexandros Tanidis (Yunani). Shohei Matsunaga kemungkinan besar akan langsung diturunkan pada laga itu. Pemain yang pada paruh pertama Liga 1 2018 membela Persela Lamongan itu bisa menjadi pengganti gelandang Suhandi yang baru pulih dari cedera dan tak ikut dalam rombongan.

"Kondisi Suhandi belum memungkinkan untuk dibawa ke Jakarta. Memang sudah pulih dari cedera, namun kondisinya belum pulih benar," ungkap Asisten Pelatih PSMS Medan, Suharto.

Di posisi penyerang, Felipe dos Santos Martins, juga sangat berkesempatan untuk langsung bermain untuk mengisi posisi Fret Butuan yang sempat absen selama empat pekan karena harus mengikuti Pekan Olahraga Angkatan Darat (Porad).

Demikian halnya dengan Alexandros Tanidis. Bek anyar asal Yunani itu tampaknya akan menjadi tandem dari Reinaldo Lobo di jantung pertahanan PSMS Medan.

Berikut skuad PSMS Medang yang diboyong untuk menghadapi Bhayangkara FC:
Kiper: Abdul Rohim, Dhika Bhayangkara

Belakang: Roni Fatahillah, Muhammad Roby, Reinaldo Lobo, Firza Andika, Gusti Sandria, Alexandros Tanidis, Fredyan Wahyu, Marco Kabiay

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tengah: Abdul Azis, Legimin Raharjo, Shohei Matsunaga, Rachmad Hidayat, Doni Dio Hasibuan

Depan: Antoni Putro Nugroho, Erwin Ramdani, Felipe Martins dos Santos, Frets Butuan

Pada pertemuan pertama Liga 1 2018 di Stadion Teladan, PSMS Medan harus mengakui keunggulan Bhayangkara FC dengan skor 1-2. Skuad berjulukan Ayam Kinantan itu kini berada di posisi kedua paling bawah klasemen Liga 1 setelah hanya memperoleh 18 angka dari 18 laga.

Sementara Bhayangkara FC yang berstatus sebagai juara bertahan Liga 1 kini berada di posisi ke-9 klasemen. Skuad asuhan Simon McMenemy itu baru mengumpulkan 26 angka dari 18 laga.

Laga lanjutan Liga 1 antara Bhayangkara FC vs PSMS Medan akan berlangsung pada Jumat 2 Agustus 2018 pukul 18.30 WIB.

LIGA INDONESIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Persis Solo vs RANS Nusantara FC Pekan Ke-30 Liga 1, Milomir Seslija Sebut Tim Asuhannya Punya Momentum Bagus

13 menit lalu

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija. Foto : Liga Indonesia
Jadwal Persis Solo vs RANS Nusantara FC Pekan Ke-30 Liga 1, Milomir Seslija Sebut Tim Asuhannya Punya Momentum Bagus

Persis Solo mencatat tiga kemenangan secara beruntun dalam tiga laga sebelum menjamu Persikabo pada pekan ke-30 Liga 1.


Persija Jakarta Kembali Diperkuat 3 Pemain Timnas Indonesia saat Hadapi Bali United di Liga 1 Pekan Ke-30

22 menit lalu

Pemain timnas Indonesia Rizky Ridho. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Persija Jakarta Kembali Diperkuat 3 Pemain Timnas Indonesia saat Hadapi Bali United di Liga 1 Pekan Ke-30

Tiga pemain Timnas Indonesia yang berlaga untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 sudah kembali merapat memperkuat Persija Jakarta melawan Bali United.


Persikabo 1973 Terdegradasi dari Liga 1, Djadjang Nurdjaman: Kalah Mental Biang Keterpurukan

1 jam lalu

Pelatih Persikabo 1973, Djadjang Nurdjaman. | Tim Media Persikabo
Persikabo 1973 Terdegradasi dari Liga 1, Djadjang Nurdjaman: Kalah Mental Biang Keterpurukan

Pelatih Persikabo 1973, Djadjang Nurdjaman atau yang akrab disapa Djanur, menilai kalah mental menjadi faktor utama keterpurukan tim asuhannya.


Persija Jakarta Akan Kembali Berkandang di SUGBK saat Jamu Persis Solo pada Liga 1 Pekan Ke-31

4 jam lalu

Pemain Persija Jakarta Marko Simic dan Ryo Matsumura. Twitter @Persija_Jkt.
Persija Jakarta Akan Kembali Berkandang di SUGBK saat Jamu Persis Solo pada Liga 1 Pekan Ke-31

Persija Jakarta akan kembali berkandang di Stadion Gelora Utama Bung Karno, Jakarta, saat menjamu Persis Solo dalam lanjutan Liga 1 pekan ke-31.


Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam 29 Maret 2024: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

9 jam lalu

Selebrasi PSIS Semarang di Liga 1. Instagram/Psisfcofficial
Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam 29 Maret 2024: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Barito Putera vs PSIS Semarang akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat malam, 29 Maret 2024. Simak prediksinya.


Flavio Silva Tampil Cemerlang dan Borong 5 Gol buat Persik Kediri, Simak Posisinya dalam Top Skor Liga 1

10 jam lalu

Pemain Persik Kediri, Flavio Silva. (Instagram/@flaviosilvaa_9)
Flavio Silva Tampil Cemerlang dan Borong 5 Gol buat Persik Kediri, Simak Posisinya dalam Top Skor Liga 1

Flavio Silva tampil gemilang dengan memborong lima gol saat Persik Kediri mengalahkan Persikabo 1973. Simak posisinya dalam top skor Liga 1.


Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs Borneo FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam Ini 29 Maret 2024

11 jam lalu

Para pemain Borneo FC berselebrasi. Twitter @BorneoSMR.
Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs Borneo FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam Ini 29 Maret 2024

Jadwal Liga 1 pekan ke-30 pada Jumat, 29 Maret 2024, akan menampilkan pertandingan PSM Makassar vs Borneo FC. Inilah prediksinya.


Persikabo 1973 Dipastikan Degradasi dari Liga 1 ke Liga 2, Djajang Nurjaman Masih Ingin Bertahan?

14 jam lalu

Pelatih Persikabo 1973 Djajang Nurjaman. Kredit: Tim Media Persikabo 1973
Persikabo 1973 Dipastikan Degradasi dari Liga 1 ke Liga 2, Djajang Nurjaman Masih Ingin Bertahan?

Persikabo 1973 dipastikan terdegradasi dari Liga 1 ke Liga 2 setelah kekalahan telak 5-2 di kandang Persik Kediri pada Kamis malam, 28 Maret 2024.


Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

15 jam lalu

Selebrasi pemain Madura United. ANTARA
Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Madura United vs PSS Sleman akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat malam, 29 Maret 2024. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Liga 1: Persib Bandung Ditahan Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Sebut Satu Kelemahan Timnya

17 jam lalu

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (persib.co.id)
Liga 1: Persib Bandung Ditahan Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Sebut Satu Kelemahan Timnya

Persib Bandung hanya mampu bermain imbang 0-0 saat menjamu Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1. Simak komentar Bojan Hodak.