Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PS Tira Tekuk Bhayangkara FC 2-0, Nil Maizar: Ini Kado HUT TNI

image-gnews
Pelatih PS Tira, Nil Maizar. (liga-indonesia.id)
Pelatih PS Tira, Nil Maizar. (liga-indonesia.id)
Iklan

TEMPO.CO, Yogyakarta -  Kemenangan telak PS Tira atas Bhayangkara FC dalam laga lanjutan kompetisi Liga 1 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Sabtu petang 6 Oktober 2018 sangat disyukuri jajaran pemain hingga pelatih PS Tira.

Baca: Klasemen Liga 1 Pekan Ke-24: Sriwijaya FC dan PS Tira Menang

Bagaimana tidak, kemenangan dengan skor 2-0 itu bertepatan dengan momentum Hari Ulang Tahun TNI selaku induk PS Tira yang belum lama merayakan hari jadinya ke-73 pada 5 Oktober 2018.

"Kemenangan PS Tira ini sekaligus menjadi kado terbaik untuk TNI," ujar pelatih kepala PS Tira Nil Maizar usai laga.

Dalam laga itu, Bhayangkara FC yang pada putaran pertama Liga 1 lalu sempat mencukur PS Tira dengan skor 4-2, dibuat tak berkutik dan menjadi bulan-bulanan permainan cepat The Young Warriors sejak babak pertama.

Dua gol PS Tira disumbangkan Dzimitry Rekish di menit 3 dan Aleksandar Rakic di menit 30 berhasil memutus cerita buruk kekalahan PS Tira saat menjalani tiga laga kandang berturut-turut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Meskipun ada tiga peluang gol yang sempat terlepas dan gagal dimanfaatkan dengan baik, tapi kemenangan ini jadi modal kuat saat melawan PSMS Medan pekan depan," ujarnya.

Dalam laga itu, PS Tira tak diperkuat dua pilarnya yakni Ryan Wiradinata dan Firmansyah karena harus pulang kampung ke Palu untuk mengecek kondisi keluarganya pasca bencana gempa dan tsunami yang melanda wilayah itu.

Adapun pelatih Bhayangkara FC Simon Alexander McMenemy menilai kekalahan anak asuhnya atas PS Tira ini karena sejumlah faktor. "Kami merasa tak beruntung dalam laga ini. PS Tira main bagus di babak awal sehingga punya banyak sekali peluang gol tercipta," ujar Simon.

Simon mengakui salah satu kunci kemenangan PS Tira adalah karena memiliki Alexandar Rakic. "Rakic anda tahu sangat tajam ketika mendapatkan peluang, kami tak heran dia menjadi pemain dengan gol terbanyak di Liga 1," ujar Simon.

Selain itu, Simon juga menilai pertahanan PS Tira sangat jauh berbeda dengan ketika bertemu dalam putaran pertama Liga 1 lalu. PS Tira, menurutnya, memiliki lini belakang dengan pertahanan sangat rapat dan susah ditembus para pemain Bhayangkara.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

5 jam lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

Jadwal Liga 1 pada Sabtu, 20 April 2024, akan menampilkan satu laga penting: Bali United vs Bhayangkara FC. Penentuan nasib kedua tim.


Soal Dugaan Match Fixing Laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri di Liga 1, Ini Kata Erick Thohir

19 jam lalu

Ketum PSSI Erick Thohir. PSSI.org
Soal Dugaan Match Fixing Laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri di Liga 1, Ini Kata Erick Thohir

Erick Thohir mengirim surat ke Komite Disiplin PSSI menanggapi laporan dugaan match fixing di laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri.


Satgas Anti Mafia Bola Selidiki Pertandingan Liga 1 antara Persik Kediri dan Bhayangkara FC yang Berakhir 0-7

2 hari lalu

Akmal Marhali. Foto: Istimewa
Satgas Anti Mafia Bola Selidiki Pertandingan Liga 1 antara Persik Kediri dan Bhayangkara FC yang Berakhir 0-7

Satgas Anti Mafia Bola menyelidiki pertandingan Liga 1 Indonesia antara Persik Kediri versus Bhayangkara FC yang berakhir 0-7.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-31: Bhayangkara FC vs Persik Kediri 7-0, PSM Makassar vs PSIS Semarang 3-1

3 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-31: Bhayangkara FC vs Persik Kediri 7-0, PSM Makassar vs PSIS Semarang 3-1

Banjir gol terjadi pada lanjutan pekan ke-31 Liga 1 2023-2024, Selasa malam, 16 April 2024. Total ada 11 gol yang tercipta dalam dua laga.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

22 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

Hasil Liga 1 pekan ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara FC, Persik Kediri menang dan membuat Persikabo 1973 terdegradasi.


Hasil Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Skor Akhir 0-0

22 hari lalu

Laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1, 28 Maret 2024. (persib.co.id)
Hasil Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Skor Akhir 0-0

Pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC, pada pekan ke-30 Liga 1, berakhir dengan skor


Hasil Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1: Babak Pertama, Skor Masih 0-0

22 hari lalu

Pemain Persib Bandung, Rezaldi Hehanusa. (persib.co.id)
Hasil Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1: Babak Pertama, Skor Masih 0-0

Babak pertama pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC, pada pekan ke-20 Liga 1, berakhir 0-0.


Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Kedua Timnas Indonesia U-16, Bhayangkara FC Mendominasi

22 hari lalu

Pelatih Timnas U-16 Nova Arianto (kiri) memberikan instruksi kepada pemain saat pemusatan latihan di Lapangan B, Kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Senin, 19 Februari 2024. Pemusatan latihan tersebut dipersiapkan untuk mengikuti gelaran Piala AFF U-16 dan kualifikasi Piala Asia U-17. ANTARA/M Risyal Hidayat
Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Kedua Timnas Indonesia U-16, Bhayangkara FC Mendominasi

Nova Arianto resmi memanggil 36 pemain untuk mengikuti seleksi tahap kedua Timnas Indonesia U-16 atau Timnas U-16.


Persib Bandung vs Bhayangkara di Liga 1 Hari Ini: Marc Klok dan Dedi Kusnandar Dipastikan Absen, David da Silva Diragukan Main

23 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol yang dicetkanya ke gawang Persija Jakarta melalui titik penalti di laga BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 9 Maret 2024. Dalam big match tanpa penonton ini Persib mengalahkan Persija dengan skor 2-1. TEMPO/Prima Mulia
Persib Bandung vs Bhayangkara di Liga 1 Hari Ini: Marc Klok dan Dedi Kusnandar Dipastikan Absen, David da Silva Diragukan Main

David da Silva melewatkan beberapa sesi latihan persiapan pertandingan Liga 1 melawan Bhayangkara FC karena sakit.


Prediksi Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Kamis 28 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

23 hari lalu

Persib Bandung. TEMPO/Prima Mulia
Prediksi Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Kamis 28 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Kamis malam, 28 Maret 2024. Simak prediksinya.