Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Persib Bandung Sudah Rekrut 6 Pemain Anyar, Inilah Mereka

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Latihan Persib Bandung dipimpin pelatih Miljan Radovic. (persib.co.id)
Latihan Persib Bandung dipimpin pelatih Miljan Radovic. (persib.co.id)
Iklan

3. Erwin Ramdani

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Erwin Ramdani (tengah). ANTARA

Erwin merupakan pemain kedua Persib yang didatangkan dari PSMS Medan pada Januari 2019. Pemain kelahiran Bandung, 25 tahun itu merupakan pesepakbola yang juga merangkap sebagai prajurit aktif TNI.

Rekam jejak Erwin memang tidak terlalu tampak di lapangan hijau. Erwin merupakan pemain binaan Diklat Persib U-21. Dia sempat memperkuat PSGC Ciamis pada 2014. Baru kemudian, musim berikutnya, Erwin memperkuat PS TNI yang berlaga di ajang Indonesia Soccer Championship.

Sebelum berseragam Persib, Erwin tercatat memperkuat PSMS Medan pada musim kemarin. Dia bermain apik bersama skuad berjulukan Ayam Kinantan dan menjadi pemain yang tak tergantikan di sektor penyerangan PSMS.

4. Srjdan Lopicic

Srdan Lopicic (kanan). ANTARA/Wahyu Putro A

Lopicic merupakan pemain asing anyar Persib Bandung pada musim ini. Gelandang asal Montenegro itu didatangkan Persib dari Borneo FC. Pembelian Lopicic ini dianggap menjadi perjudian besar bagi Persib lantaran usianya yang tak lagi muda membuat Lopicic diragukan untuk bermain gemilang.

Dia mulai tampil di kancah sepak bola Indonesia saat memperkuat Persisam Putra Samarinda pada 2011-2012. Setelahnya, pemain yang memiliki tinggi badan 1,83 meter itu memperkuat Persebaya Surabaya. Kariernya berlanjut saat ia memutuskan memperkuat Persela Lamongan pada 2013-2014. Kemudian dia pindah ke Pusamania Borneo FC musim berikutnya dan kembali pindah ke Arema Cronus pada 2016 silam.

5. Abdul Aziz Lutfi Akbar

Aziz merupakan pemain ketiga Persib yang didatangkan dari PSMS pada musim ini. Gelandang kelahiran Bandung, 24 tahun silam itu merupakan pemain binaan Diklat Persib. Sebelum terjun ke dunia sepak bola, Aziz sempat menggeluti olahraga futsal. Dia tercatat sempat memperkuat tim Futsal Kota Bandung (FKB) pada 2013 lalu. Selain itu dia juga sempat memperkuat tim futsal Super League, Libido FC Bandung pada 2015.

Aziz mengawali karir profesionalnya sebagai pesepakbola saat memperkuat Persiba Balikpapan pada 2016. Hanya semusim bersama Balikpapan, Aziz memutuskan hengkang ke Borneo FC musim berikutnya.

Sebelum berseragam Persib, Aziz merupakan penggawa PSMS. Dia selalu menjadi pemain inti PSMS di bawah arahan pelatih Djajang Nurjaman. Di Liga 1 musim kemarin, Aziz tercatat tampil sebanyak 33 kali dengan total menit bermain sebanyak 2499 menit.

6. Zalnando

Pemain Persib, Zalnando (kanan) dan Mario Jardel. (persib.co.id)

Zalnando bergabung ke Persib pada pertengahan Januari 2019. Dia didatangkan Maung Bandung dari Sriwijaya FC. Sebelum berseragam Persib, Zalnando hanya sempat memperkuat Sriwijaya FC saja. Dia memperkuat Sriwijaya FC U-21 pada 2012 lalu, dan masuk tim senior pada 2016. Penampilan apiknya, membuat Zalnando kenyang dipanggil tim nasional mulai dari timnas U-16, U-21 sampai U-23. Di Liga 1 musim kemarin, pemain kelahiran Cimahi, 22 tahun itu tampil sebanyak 18 kali.

AMINUDDIN A.S.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

1 jam lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Rekap Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1: Persib Bandung Menang, Arema FC Kalahkan PSM Makassar 3-2

Arema FC berhasil memetik kemenangan dramatis saat menjamu PSM Makassar pada pekan ke-33 Liga 1.


Hasil Liga 1: Sama-sama Sudah Lolos Championship Series, Persib Bandung Kalahkan Borneo FC 2-1

2 jam lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva berselebrasi dengan Ciro Alves. TEMPO/Prima Mulia
Hasil Liga 1: Sama-sama Sudah Lolos Championship Series, Persib Bandung Kalahkan Borneo FC 2-1

Persib Bandung menutup laga kandang terakhir pada putaran kedua dalam lanjutan Liga 1 2023/2024 dengan kemenangan. Mereka mengalahkan Borneo FC 2-1.


Hasil Liga 1: Bhayangkara FC Menang Telak 5-1 atas Barito Putera, Matias Mier Cetak Hattrick

6 jam lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Hasil Liga 1: Bhayangkara FC Menang Telak 5-1 atas Barito Putera, Matias Mier Cetak Hattrick

Bhayangkara FC mengalahkan Barito Putera pada pekan ke-33 Liga 1 2024-2024.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persik Kediri vs PSS Sleman Berakhir Imbang 4-4, Flavio Silva Hattrick

1 hari lalu

Pemain Persik Kediri, Flavio Silva. (Instagram/@flaviosilvaa_9)
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persik Kediri vs PSS Sleman Berakhir Imbang 4-4, Flavio Silva Hattrick

Persik Kediri gagal menuai poin penuh saat menjamu PSS Sleman pada pekan ke-33 Liga 1 2023-2024 di Stadion Brawijaya.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

1 hari lalu

Pesepak bola Bali United Privat Mbarga berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC saat pertandingan Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu 20 April 2024. Bali United mengalahkan Bhayangkara FC yang sudah dipastikan terdegradasi ke Liga 2 dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-33: Bali United Jadi Tim Ketiga Lolos ke Championships Series

Bali United menjadi tim ketiga yang lolos babak Championship Series alias empat besar Liga 1 2023-2024.


Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

1 hari lalu

Pesepak bola Persebaya Surabaya Muhammad Iqbal (kanan) melakukan selebrasi bersama rekan setimnya usai mencetak gol ke gawang PSS Sleman pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu, 3 Maret 2024. Persebaya menang dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi/Spt.Persebaya-kalahkan-PSS-Sleman-030324-rzl-3.jpg
Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

Duel Persebaya Surabaya vs Bali United akan menjadi laga pembuka pekan ke-33 Liga 1 2023-2024.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-32 Usai PSIS Semarang Kalahkan RANS Nusantara FC 2-1

3 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-32 Usai PSIS Semarang Kalahkan RANS Nusantara FC 2-1

PSIS Semarang memanaskan persaingan perebutan empat besar Liga 1 2023-2024 setelah berhasil menaklukkan RANS Nusantara FC.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persis Solo Menang 2-1 atas Persikabo 1973

3 hari lalu

Laga Persis Solo vs Persikabo 1973 pada pertandingan Liga 1 di Stadion manahan, Surakarta, Senin, 22 April 2024. Twitter @persisofficial.
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persis Solo Menang 2-1 atas Persikabo 1973

Persis Solo berhasil mengalahkan Persikabo 1973 pada pertandingan pekan ke-32 Liga 1 2023-2024. Jaga asa ke Championship Series.


Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

4 hari lalu

Borneo FC Juara Reguler Series BRI Liga 1. Instagram/Borneo
Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

Borneo FC akan bertarung dengan tiga tim papan atas Reguler Series untuk perebutan gelar juara Liga 1 musim 2023-2024.


Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

4 hari lalu

Barito Putera vs Persija. Instagram/Barito
Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

Persija Jakarta unggul lebih dulu lewat gol Ryo Matsumura, sebelum akhirnya laga berakhir imbang 2-2 melawan Barito Putera di pekan ke-32 Liga 1.