Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Coppa Italia: Juventus dan AS Roma Gagal ke Semifinal

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Juventus Cristiano Ronaldo. REUTERS/Massimo Pinca
Pemain Juventus Cristiano Ronaldo. REUTERS/Massimo Pinca
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dua klub besar, Juventus dan AS Roma, sama-sama tersingkir di babak perempat final Coppa Italia, Kamis dinihari WIB. Juventus takluk 0-3 di kandang Atalanta, sedangkan Roma dipermalukan Fiorentina 1-7.

Juventus, yang mengandalkan Cristiano Ronaldo selama 90 menit, tampil buruk dalam laga di kandang Atalanta itu. Mereka kebobolan oleh gol Timothy Castagne (37) dan Duvan Zapata (39, 86).

Hasil ini memastikan Juventus gagal mempertahankan gelar juara. Sedangkan Atalanta melaju ke semifinal untuk berhadapan dengan Fiorentina.

Fiorentina lolos dengan membantai AS Roma 7-1 di Stadion Artemio Franchi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tiga gol Fiorentina dicetak Federico Chiesa (7, 18, dan 74). Giovanni Simeone memborong dua gol (79, 89). Dua gol lain dicetak Luis Muriel (33), Marco Benassi (66). Roma mendapat gol dari Aleksandar Kolarov (28) dan kehilangan Edin Dzeko karena kartu merah (71).

Selain Atalanta dan Fiorentina, AC Milan juga sudah melaju ke semifinal Coppa Italia. Sedangkan tiket semifinal lainnya akan diperebutkan Inter Milan dan Lazio nanti malam.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Uji Coba Timnas U-20 Indonesia vs Cina Berakhir Imbang 1-1, Ji Da Bin Cetak Gol Penyeimbang

3 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-20 Indonesia Arkhan Kaka (kiri) berebut bola dengan pesepak bola Timnas U-20 China Peng Xiao (kanan) dalam pertandingan persahabatan internasional di Stadion Madya, Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Hasil Uji Coba Timnas U-20 Indonesia vs Cina Berakhir Imbang 1-1, Ji Da Bin Cetak Gol Penyeimbang

Timnas Indonesia U-20 atau Timnas U-20 kembali bermain imbang dalam laga uji coba melawan Cina di Stadion Madya, Senayan.


3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

3 hari lalu

Pemain PSG, Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Real Sociedad dalam Leg Kedua Liga Champions di Reale Arena, San Sebastian, Spanyol, 5 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

Berikut ringkasan berita terkini bursa transfer yang meliputi kepindahan Kylian Mbappe ke Real Madrid, Sofyan Amrabat, dan manuver Girona.


Kembali ke Juventus, Mengenal Dean Huijsen Pemain Pinjaman AS Roma

4 hari lalu

Dean Huijsen. Instagram/@deanhuijsen
Kembali ke Juventus, Mengenal Dean Huijsen Pemain Pinjaman AS Roma

Dean Huijsen akan kembali ke Juventus pada akhir musim ini setelah selama enam bulan dipinjamkan ke AS Roma


AC Milan Incar Youssef En-Nesyri, Mengenal Pesepak Bola Maroko Ini

4 hari lalu

Aksi pemain Sevilla, Youssef En-Nesyri dan pemain Juventus, Danilo saat berebut bola dalam laga leg pertama semifinal Liga Europa di Stadion Allianz, Italia, 11 Mei 2023. Juventus hanya bermain 1-1 saat menjamu Sevilla. Hasil ini membuat peluang kedua tim masih serba terbuka pada leg kedua pekan depan. REUTERS/Massimo Pinca
AC Milan Incar Youssef En-Nesyri, Mengenal Pesepak Bola Maroko Ini

Penyerang Sevilla, Youssef En-Nesyri dalam incaran AC Milan


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

4 hari lalu

Pemain Timnas Brasil Endrick. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.


Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

5 hari lalu

Timnas Argentina vs El Salvador dalam laga uji coba pada Sabtu WIB, 23 Maret 2024. Twitter @Argentina.
Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

Timnas Argentina berhasil mengalahkan El Salvador pada uji coba internasional di Stadion Lincoln Financial Field, Sabtu, 23 Maret 2024.


Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Thailand Tahan Korea Selatan 1-1, Son Heung-min Cetak Gol

7 hari lalu

Pemain Korea Selatan Paik Seung-ho dan pemain Thailand Weerathep Pomphan dalam laga kualifikasi Piala Dunia 6, Kamis, 21 Maret 2024. Laga berakhir 1-1. 202REUTERS/Kim Hong-Ji
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Thailand Tahan Korea Selatan 1-1, Son Heung-min Cetak Gol

Timnas Thailand menahan imbang Korea Selatan 1-1 dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2026.


Performa Juventus Menurun, Bagaimana Nasib Massimiliano Allegri?

8 hari lalu

Massimiliano Allegri. REUTERS
Performa Juventus Menurun, Bagaimana Nasib Massimiliano Allegri?

Posisi Massimiliano Allegri jadi sorotan setelah performa Juventus mengalami penurunan pada kompetisi Liga Italia musim ini.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

10 hari lalu

Logo Serie A Liga Italia. (Antara)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Italia Pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus Seri, AC Milan dan AS Roma Menang

Hasil Liga Italia pekan ke-29: Inter Milan dan Juventus tertahan, sedangkan AC Milan dan AS Roma menang.


Paulo Dybala Absen karena Cedera saat Timnas Argentina Jalani 2 Laga Uji Coba

11 hari lalu

Paulo Dybala. REUTERS/Alberto Lingria
Paulo Dybala Absen karena Cedera saat Timnas Argentina Jalani 2 Laga Uji Coba

Paulo Dybala harus absen dari Timnas Argentina yang akan menjalani laga persahabatan melawan El Salvador dan Kosta Rika karena cedera.