Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Piala Dunia 2030: Argentina, Cile, Paraguay, Uruguay Tuan Rumah

Reporter

image-gnews
Uruguya menjuarai Piala Dunia 1930 dengan mengalahkan Argentina. (fifa.com)
Uruguya menjuarai Piala Dunia 1930 dengan mengalahkan Argentina. (fifa.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Argentina, Cile, Paraguay dan Uruguay kompak mengajukan diri menjadi tuan rumah bersama Piala Dunia 2030. Informasi tersebut disampaikan Presiden Cile, Sebastian Pinera, kepada awak media.

Pinera dalam pengumumannya melalui jejaring media sosial pada Kamis 14 Februari 2019, mengatakan, Uruguay menawarkan diri menjadi tuan rumah pertama kali sejak pagelaran sepak bola terakbar di jagad ini pada 1930.

Selain negara-negara Amerika Latin tersebut, Maroko, Spanyol dan Portugal juga memberikan sinyal kuat bersedia menjadi tuan rumah bersama Piala Dunia 2030 sebagaimana keinginan Yunani, Bulgaria, Serbia dan Rumania.

Namun upaya negara-negara tersebut bakal berhadapan dengan keinginan Amerika Latin setelah Pinera melakukan lobi dengan para pemimpin di kawasan regional tersebut.

"Presiden Republik Argentina, Mauricio Macri, pemimpin Republik Cile, Sebastian Pinera, Repubik Paraguay diwakili Preisen Mario Abdo, dan Republik Uruguay, Tabare Vazquez, setuju menjadi tuan rumah bersama Piala Dunia 2030," kata Pinera melalui akun Twitter.

Dia menerangkan melalui media sosial, presiden dari empat negara di Amerika Latin melalui orgranisasi sepak bola masing-masing (AFA, ANFP, AFP and AUF) memutuskan mengajukan tawaran melalui FIFA setelah berkomunikasi dengan CONMEBOL.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Keinginan menjadi tuan rumah tersebut sekaligus untuk memperingati 100 tahun Piala Dunia yang digelar pertama kali di Uruguay pada 1930," ujarnya.

"Beberapa bula lalu, saya mengusulan kepada Presiden Argentina, Uruguay dan Paraguay serta Cile agar bergandengan tangan mengajukan diri menjadi tuan rumah Piala Dunia 2030."

Pinera menegaskan, proposal tersebut diterima oleh tiga negara dan Cile yang pernah menjadi tuan rumah Piala Dunia 1962. "Ini kesempatan baru buat Cile."

Argentina pernah menjadi tuan rumah Piala Dunia 1978 sekaligus menjadi juara. Di antara keempat negara tersebut, hanya Paraguay yang belum pernah ketempatan menjadi tuan rumah Piala Dunia.

LIVE SCORE 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Amerika Latin Mengutuk Serangan Ekuador terhadap Kedutaan Meksiko

12 hari lalu

Petugas polisi Ekuador berdiri di luar kedutaan Meksiko tempat mereka memindahkan paksa mantan Wakil Presiden Ekuador Jorge Glas di Quito, Ekuador 5 April 2024. REUTERS/Karen Toro
Amerika Latin Mengutuk Serangan Ekuador terhadap Kedutaan Meksiko

Nikaragua bergabung dengan Meksiko memutuskan hubungan dengan Ekuador setelah pasukan menyerbu kedutaan Meksiko di Quito.


Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

25 hari lalu

Angel Alfredo Vera. Instagram
Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

Angel Alfredo Vera jadi pelatih baru RANS Nusantara FC, tugas utamanya untuk terhindar dari zona degradasi di sisa Liga I 2023-2024. Begini profilnya.


Sebut Nama Lionel Messi, Nenek Ini Batal Diculik Hamas pada 7 Oktober

29 hari lalu

Pemandangan rumah-rumah yang rusak, menyusul infiltrasi mematikan oleh kelompol Hamas dari Jalur Gaza, di Kibbutz Kfar Aza di Israel selatan, 18 Oktober 2023. REUTERS/Violeta Santos Moura
Sebut Nama Lionel Messi, Nenek Ini Batal Diculik Hamas pada 7 Oktober

Esther Cunio, 90 tahun, batal diculik Hamas pada serangan 7 Oktober setelah mengaku satu kampung dengan pesepak bola Argentina Lionel Messi


Profil Isabel Peron, Presiden Perempuan Pertama di Dunia yang Pernah Dipenjara 8 Tahun

30 hari lalu

Isabel Peron. Wikipedia
Profil Isabel Peron, Presiden Perempuan Pertama di Dunia yang Pernah Dipenjara 8 Tahun

Isabel Martnez de Peron atau Isabel Peron merupakan mantan presiden Argentina yang menjabat masa 1974-1976. Hari ini 55 tahun silam ia mulai dipenjara


Profil Legenda Timnas Argentina Hernan Crespo, Pelatih Al Ain FC yang Singkirkan Al Nassr dan Cristiano Ronaldo

37 hari lalu

Hernan Crespo. sortol.com
Profil Legenda Timnas Argentina Hernan Crespo, Pelatih Al Ain FC yang Singkirkan Al Nassr dan Cristiano Ronaldo

Al Ain berhasil menyingkirkan klub Al Nassr yang diperkuat Cristiano Ronaldo. Berikut profil pelatih Al Ain, Hernan Crespo legenda timnas Argentina.


Mengenal Federico Redondo, Gelandang Baru Inter Miami

54 hari lalu

Federico Redondo. Foto : X
Mengenal Federico Redondo, Gelandang Baru Inter Miami

Federico Redondo telah menandatangani kontrak untuk memperkuat Inter Miami, klub yang dihuni Lionel Messi


Kunjungi Paus Fransiskus, Presiden Argentina Bawakan Kue Kering dan Biskuit

12 Februari 2024

Paus Fransiskus bertemu Presiden Argentina Javier Milei di Vatikan, 12 Februari 2024. Vatican Media/Handout via REUTERS
Kunjungi Paus Fransiskus, Presiden Argentina Bawakan Kue Kering dan Biskuit

Presiden Argentina Javier Milei membawa kue kering, biskuit dan hadiah-hadiah favorit Paus Fransiskus untuk memperbaiki hubungan


Argentina Umumkan Rencana Pindahkan Kantor Kedutaan Besarnya di Tel Aviv ke Yerusalem

7 Februari 2024

Kandidat presiden Argentina Javier Milei menyapa pendukungnya saat kampanye menjelang pemilu putaran kedua 19 November, di Rosario, provinsi Santa Fe, Argentina 14 November 2023. REUTERS/Luciano Bisbal/Fie Photo
Argentina Umumkan Rencana Pindahkan Kantor Kedutaan Besarnya di Tel Aviv ke Yerusalem

Presiden Argentina Javier Milei mengumumkan rencana merelokasi kantor kedutaan besar Argentina di Tel Aviv ke Yerusalem


Kejutan Kualifikasi Olimpiade Paris 2024: Juara Bertahan Brasil Kalah 0-1 dari Paraguay

6 Februari 2024

Pemain Wilder Viera berduel dengan pemain Brasil John Kennedy dalam pertandingan Kualifikasi Olimpiade Amerika Selatan di Estadio Brigido Iriarte, Caracas, 5 Februari 2024. REUTERS
Kejutan Kualifikasi Olimpiade Paris 2024: Juara Bertahan Brasil Kalah 0-1 dari Paraguay

Brasil, Paraguay, Argentina, dan Venezuela bersaing dalam babak kualifikasi final round robin untuk Olimpiade Paris 2024.


MotoGP Argentina 2024 Terancam Batal, Presiden Turun Tangan

30 Januari 2024

Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia dan Pembalap Gresini Racing MotoGP, Alex Marquez dalam MotoGP Argentina di Autodromo Termas de Rio Hondo, Santiago del Estero, Argentina, 31 Maret 2023. REUTERS/Agustin Marcarian
MotoGP Argentina 2024 Terancam Batal, Presiden Turun Tangan

Grand Prix MotoGP Argentina 2024 dikabarkan terancam batal karena kebijakan baru di negara tersebut.