Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Wawancara Eksklusif Indra Sjafri: Klub Beri Peluang Pemain Muda

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

image-gnews
Pelatih Timnas U-22, Indra Sjafri (tengah) bersama tim ofisial Indonesia dan para pemain menyapa para pendukung Timnas Indonesia seusai pertandingan Semi Final Piala AFF U-22 melawan Vietnam di Stadion Nasional Olimpiade Phnom Penh, Kamboja, Ahad, 24 Februari 2019. ANTARA/Nyoman Budhiana
Pelatih Timnas U-22, Indra Sjafri (tengah) bersama tim ofisial Indonesia dan para pemain menyapa para pendukung Timnas Indonesia seusai pertandingan Semi Final Piala AFF U-22 melawan Vietnam di Stadion Nasional Olimpiade Phnom Penh, Kamboja, Ahad, 24 Februari 2019. ANTARA/Nyoman Budhiana
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Timnas U-23 Indra Sjafri meminta klub di Liga Indonesia memberi kesempatan bermain kepada pemain muda. Menurut dia, langkah itu penting untuk pembinaan.

Indra tak setuju bila ada pihak yang menyebut para pemain muda kerap tidak maksimal atau menurun penampilannya begitu memasuki level Timnas senior. Pelatih yang membawa U-19 juara dua kali Piala AFF itu menilai harus ada kesempatan bermain di klub bagi pemain muda bila ingin mendapatkan permainan yang konsisten.

"Pemain muda tidak diberi kesempatan. Jadi penghangat bangku cadangan," kata Indra kepada Tempo di Jakarta, pekan lalu.

Indra meminta kepada para pelatih klub agar berani menurunkan pemain muda. Pelatih berusia 56 tahun itu juga menyoroti keberadaan pemain asing dan naturalisasi di klub. Ia menilai perlu ada lagi pembatasan pemain asing. "Kenapa sih kalau tanpa pemain asing, apa tidak bisa main bola?" ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam beberapa tahun terakhir skuad Timnas Indonesia di tingkat senior nyaris tak pernah absen dari kehadiran pemain naturalisasi. Biasanya mereka mengisi posisi sebagai penyerang. Beberapa pemain naturalisasi di tubuh tim Garuda diantaranya ada Cristian Gonzales, Greg Nwokolo, dan yang terbaru Ilija Spasojevic serta Otavio Dutra.

PSSI sudah menerapkan kebijakan pembatasan pemain asing di klub Liga Indonesia. Saat ini setiap klub hanya boleh mempunyai empat pemain asing yang terdiri dari tiga pemain dari luar Asia dan satu pemain asal Asia.

SAPTO YUNUS | ANGELINA ANJAR | ADITYA BUDIMAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Liga 1 pada Sabtu, 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

2 jam lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Jadwal Liga 1 pada Sabtu, 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

Jadwal Liga 1 pada Sabtu, 20 April 2024, akan menampilkan satu laga penting: Bali United vs Bhayangkara FC. Penentuan nasib kedua tim.


Daftar 3 Tim yang Sudah Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024 dan Jadwal Sabtu Malam 20 April

5 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Daftar 3 Tim yang Sudah Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024 dan Jadwal Sabtu Malam 20 April

Jadwal Piala Asia U-23 2024 pada Sabtu, 20 April 2024: Ada dua laga, Vietnam dan Uzbekistan berpeluang lolos.


Jadwal Live dan Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Hari Ini

5 jam lalu

Pemain Persib Bandung, Rezaldi Hehanusa. (persib.co.id)
Jadwal Live dan Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 Hari Ini

Laga besar antara Persib Bandung vs Persebaya Surabaya akan tersaji pada pekan ke-32 Liga 1 2023-2024.


Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

5 jam lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol. TEMPO/Prima Mulia
Prediksi Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Pekan Ke-32 Liga 1 Sabtu Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Jadwal Persib Bandung vs Persebaya Surabaya akan hadir pada pekan ke-32 Liga 1 hari ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Erick Thohir Buka Peluang Naturalisasi Emil Audero, tapi Tak Ingin Memaksa

14 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan penjaga gawang Inter Milan Emil Audero. Sumber Instagram @erickthohir.
Erick Thohir Buka Peluang Naturalisasi Emil Audero, tapi Tak Ingin Memaksa

Erick Thohir memberi sinyal positif soal rencana naturalisasi penjaga gawang keturunan Indonesia, Emil Audero Mulyadi.


Soal Dugaan Match Fixing Laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri di Liga 1, Ini Kata Erick Thohir

16 jam lalu

Ketum PSSI Erick Thohir. PSSI.org
Soal Dugaan Match Fixing Laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri di Liga 1, Ini Kata Erick Thohir

Erick Thohir mengirim surat ke Komite Disiplin PSSI menanggapi laporan dugaan match fixing di laga Bhayangkara FC vs Persik Kediri.


Erick Thohir Ungkap Ada Tiga Calon Direktur Teknik PSSI, Salah Satunya dari Eropa

16 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir Ungkap Ada Tiga Calon Direktur Teknik PSSI, Salah Satunya dari Eropa

Ketua Umum PSSI Erick Thohir akan mewawancarai ketiga kandidat direktur teknik baru PSSI di Qatar.


Erick Thohir Bilang Timnas Indonesia Punya Wajah Baru dengan Standar Tinggi, tapi...

17 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan wakilnya, Zainuddin Amali, serta pelatih Timnas U-16 Indonesia Nova Arianto.(Instagram/@erickthohir)
Erick Thohir Bilang Timnas Indonesia Punya Wajah Baru dengan Standar Tinggi, tapi...

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan bahwa Timnas Indonesia punya standar tinggi usai mengalahkan Australia. Ia minta pemain jangan cepat puas.


Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

20 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Kamis, 14 Maret 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

Erick Thohir mengatakan PSSI melakukan sinkronisasi program kompetisi berjenjang sehingga mampu menciptakan komposisi Timnas Indonesia yang merata.


Erick Thohir Janji Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Jika Timnas U-23 Lolos Perempat Final Piala Asia U-23

21 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir Janji Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Jika Timnas U-23 Lolos Perempat Final Piala Asia U-23

Erick Thohir berjanji akan memperpanjang kontrak Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia hingga 2027.