Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jenguk Korban Ricuh, 2 Pemain PSS Sleman Janjikan Kemenangan

image-gnews
Gelandang PSS Sleman, Brian Ferreira. (liga-indonesia.id)
Gelandang PSS Sleman, Brian Ferreira. (liga-indonesia.id)
Iklan

TEMPO.CO, Yogyakarta - Dua pemain asing PSS Sleman, Yevhen Bokhasvili dan Alfonso de la Cruz, menjenguk Anggriyanto Faisal, salah satu korban kericuhan suporter dalam pertandingan PSS melawan Arema FC di Stadion Maguwoharjo dan dirawat di RSUP Dr Sardjito, Sabtu 18 Mei 2019.

Pemain PSS U-16 itu harus dioperasi mata kanannya setelah terkena lemparan benda diduga pecahan keramik dari suporter dalam pertandingan perdana Liga 1 2019 yang akhirnya dimenangkan PSS dengan skor 3-1 Rabu malam, 15 Mei.

Pada kesempatan tersebut, Alfonso dan Yevhen memberikan semangat pada Anggri agar tetap semangat dan mendoakannya lekas pulih. "Tetap kuat dan yakin untuk sembuh dan bertahan demi cita-cita sebagai pemain sepak bola masa depan," ujar Alfonso.

Adapun penyerang asal Ukraina, Yevhen, meminta Anggi tetap semangat dan kuat menghadapi cobaan itu. "Hal penting dalam kesembuhan dengan cara berpikiran positif, ini cobaan berat pemain," ujarnya.

Untuk menyemangati Anggri, dua pemain asing PSS itu menjanjikan akan mempersembahkan kemenangan pada pertandingan yang dihadapi berikutnya. PSS dijadwalkan menjamu Semen Padang dalam pertandingan lanjutan Liga 1 di Stadion Maguwoharjo pekan depan, 25 Mei 2019. "Jika kami menang di laga kandang berikutnya (lawan Semen Padang), kemenangan itu akan dipersembahkan untuk Anggri," ujar Yevhen.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Yevhen berharap Anggriyanto segera pulih dan bermain bola lagi dan mewujudkan cita-citanya menjadi pemain sepak bola. 

Anggri terluka ketika tengah menyaksikan pertandingan PSS Sleman melawan Arema FC. Saat itu dengan niat ingin belajar dari para pemain senior, tanpa diduga ia ikut menjadi korban keganasan suporter yang berulang kali menghujani tribun penonton dan pinggiran lapangan dengan pecahan keramik. Setelah operasi, Anggri kini masih dirawat namun sudah bisa diajak berkomunikasi. "Thank you," ujar Anggri berulang kali mengungkapkan kegembiraan kepada pemain PSS yang menjenguknya.

PRIBADI WICAKSONO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-32 Usai PSIS Semarang Kalahkan RANS Nusantara FC 2-1

16 jam lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-32 Usai PSIS Semarang Kalahkan RANS Nusantara FC 2-1

PSIS Semarang memanaskan persaingan perebutan empat besar Liga 1 2023-2024 setelah berhasil menaklukkan RANS Nusantara FC.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persis Solo Menang 2-1 atas Persikabo 1973

20 jam lalu

Laga Persis Solo vs Persikabo 1973 pada pertandingan Liga 1 di Stadion manahan, Surakarta, Senin, 22 April 2024. Twitter @persisofficial.
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persis Solo Menang 2-1 atas Persikabo 1973

Persis Solo berhasil mengalahkan Persikabo 1973 pada pertandingan pekan ke-32 Liga 1 2023-2024. Jaga asa ke Championship Series.


Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

1 hari lalu

Borneo FC Juara Reguler Series BRI Liga 1. Instagram/Borneo
Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

Borneo FC akan bertarung dengan tiga tim papan atas Reguler Series untuk perebutan gelar juara Liga 1 musim 2023-2024.


Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

1 hari lalu

Barito Putera vs Persija. Instagram/Barito
Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

Persija Jakarta unggul lebih dulu lewat gol Ryo Matsumura, sebelum akhirnya laga berakhir imbang 2-2 melawan Barito Putera di pekan ke-32 Liga 1.


Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan PSM Makassar 2-0, Naik Peringkat Empat Jaga Asa Lolos Championship Series

1 hari lalu

Madura United vs PSM Makassar. Instagram/Madura United
Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan PSM Makassar 2-0, Naik Peringkat Empat Jaga Asa Lolos Championship Series

Madura United mengalahkan PSM Makassar 2-0 pada pekan ke-32 Liga 1 berkat gol Riyatno Abiyoso dan Dalberto.


Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

2 hari lalu

Pemain Persebaya Surabaya Bruno Moreira Soares (kanan). ANTARA/Fikri Yusuf
Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

Klub Liga 1 Persebaya Surabaya memperpanjang kontrak pemain asingnya, Bruno Moreira selama dua tahun.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Kalahkan PSS Sleman 3-2, Bali United vs Bhayangkara FC 2-1

2 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Kalahkan PSS Sleman 3-2, Bali United vs Bhayangkara FC 2-1

Dewa United mengalahkan PSS Sleman pada pertandingan pekan ke-23 Liga 1 2023-2024. Bali United menang dramatis atas Bhayangkara FC.


Top Skor Liga 1 Usai David Da Silva Cetak Hattrick saat Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1

2 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol yang dicetkanya ke gawang Persija Jakarta melalui titik penalti di laga BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 9 Maret 2024. Dalam big match tanpa penonton ini Persib mengalahkan Persija dengan skor 2-1. TEMPO/Prima Mulia
Top Skor Liga 1 Usai David Da Silva Cetak Hattrick saat Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1

Penyerang Persib Bandung, David da Silva, semakin kokoh di posisi teratas daftar top skor Liga 1 2023-2024.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

2 hari lalu

Laga Persib Bandung vs Persebaya Surabaya di Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat pada Sabtu, 20 April 2024. Twitter @persebayaupdate.
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib Bandung Kalahkan Persebaya Surabaya 3-1, Persik vs Persita Imbang 1-1

Persib Bandung mengalahkan Persebaya Surabaya pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024 dengan skor 3-1. David Da Silva mencetak tiga gol dalam laga itu.


Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

3 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

Jadwal Liga 1 pada Sabtu, 20 April 2024, akan menampilkan satu laga penting: Bali United vs Bhayangkara FC. Penentuan nasib kedua tim.