Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Undian Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia: Timnas di Pot 5

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

image-gnews
Pelatih timnas Indonesia Simon McMenemy (tengah) memimpin sesi latihan di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat, 14 Juni 2019. Timnas Indonesia akan menghadapi Timnas Vanuatu dalam pertandingan uji coba internasional. ANTARA/Galih Pradipta
Pelatih timnas Indonesia Simon McMenemy (tengah) memimpin sesi latihan di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat, 14 Juni 2019. Timnas Indonesia akan menghadapi Timnas Vanuatu dalam pertandingan uji coba internasional. ANTARA/Galih Pradipta
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jalan panjang menuju putaran final Piala Dunia  2022 di Qatar akan segera dimulai. Sebanyak 40 negara terbaik di Asia, termasuk Indonesia, bersiap memperebutkan jatah dari Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) pada pergelaran empat tahunan tersebut.

Bertempat di AFC House Kuala Lumpur, Malaysia, pengundian pembagian delapan grup dari 40 negara ini akan dilangsungkan pada hari ini, Rabu 17 Juli 2019. Masing-masing grup nantinya akan diiisi lima negara. Pertandingan pertama akan dilaksanakan pada kalender badan sepak bola dunia, FIFA,  September 2019.

Pelatih tim nasional Indonesia, Simon Mcmenemy, menjadi perwakilan PSSI untuk menghadiri langsung acara pengundian. Penempatan unggulan dalam pot ditentukan dari hasil peringkat FIFA terakhir 14 Juni 2019.  Indonesia akan berada di daftar unggulan pot 5. Pertandingan pada kualifikasi nanti akan menggunakan format double round robin, yaitu semua tim akan bertemu.

Kualifikasi akan dimulai dari 5 September 2019 hingga 9 Juni 2020. Juara grup dan empat peringkat kedua terbaik akan lolos langsung ke tahap akhir kualifikasi Piala Dunia Zona Asia dan berhak lolos langsung ke Piala Asia di Cina 2023. Kemudian, tim terbaik dari 24 tim tersisa akan kembali bertanding guna memperebutkan slot Piala Asia yang tersisa.

Berikut pembagian pot undian kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia:

Pot 1:

Iran, Jepang, Republik Korea, Australia, Qatar, UEA, Saudi Arabia, China

Pot 2:

Irak, Uzbekistan, Syiria, Oman, Lebanon, Kyrgyztan, Vietnam, Jordania

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pot 3:

Palestina, India, Bahrain, Thailand, Tajikistan, DPR Korea, Chinese Taipei, Filipina

Pot 4:

Turkmenistan, Myanmar, Hong Kong, Yaman, Afganistan, Maldives, Kuwait, Malaysia

Pot 5:

Indonesia, Singapura, Nepal, Kamboja, Bangladesh, Mongolia, Guam, Sri Lanka

PSSI.ORG

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas Argentina vs El Salvador Sabtu Pagi WIB, Simak Masa Depan Pelatih Lionel Scaloni

28 hari lalu

 Pelatih Argentina Lionel Scaloni. REUTERS/Hannah Mckay
Timnas Argentina vs El Salvador Sabtu Pagi WIB, Simak Masa Depan Pelatih Lionel Scaloni

Menjelang laga timnas Argentina vs El Salvador, pelatih Lionel Scaloni menguraikan pernyataan yang diungkapkannya pada November 2023.


DPR Naturalisasi Pesepakbola Asal Belanda

35 hari lalu

DPR Naturalisasi Pesepakbola Asal Belanda

DPR RI melalui Komisi X dan Komisi III menyetujui naturalisasi pesepakbola asal Belanda yakni Thom Haye, Ragnar Oratmangoen, dan Maarten Pae.


Terpopuler: Mahfud MD Sebut Belum Ada Tersangka Baru Transaksi Janggal Rp 349 Triliun, Jakarta Naikkan Pajak Diskotek Cs Jadi 40 Persen

18 Januari 2024

Menko Polhukam yang juga Ketua Komite Koordinasi Nasional PP TPPU Mahfud MD (kiri) berbincang dengan Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani (kanan) saat mengikuti rapat dengar pendapat bersama Komisi III DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Selasa 11 April 2023. Rapat tersebut membahas tentang laporan hasil rapat Komite Nasional TPPU terkait perkembangan isu transaksi keuangan mencurigakan di Kementerian Keuangan dengan nilai Rp349 triliun. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Terpopuler: Mahfud MD Sebut Belum Ada Tersangka Baru Transaksi Janggal Rp 349 Triliun, Jakarta Naikkan Pajak Diskotek Cs Jadi 40 Persen

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD mengungkapkan masa tugas Satgas TPPU sudah berakhir.


TKN dan Timnas Amin Kompak Apresiasi Polri Tangkap Pengancam Tembak Anies

13 Januari 2024

Anggota Dewan Pembina Partai Gerindra, Andre Rosiade, saat menghadiri Ground Breaking Proyek Pembangunan Pasar Raya Fase VII, Kota Padang pada 20 September 2023. TEMPO/FACHRI HAMZAH
TKN dan Timnas Amin Kompak Apresiasi Polri Tangkap Pengancam Tembak Anies

Polri meringkus pelaku pengancaman penembakan terhadap capres Anies Baswedan. Timnas Amin dan TKN Prabowo-Gibran kompak beri apresiasi.


Sukses ke Semifinal Piala Dunia, Maroko dalam Tekanan untuk Ulangi Aksi Heroik di Piala Afrika 2023

10 Januari 2024

Timnas Maroko. REUTERS/Juan Medina
Sukses ke Semifinal Piala Dunia, Maroko dalam Tekanan untuk Ulangi Aksi Heroik di Piala Afrika 2023

Maroko adalah salah satu dari 12 negara yang pernah menjuarai Piala Afrika.


Lionel Messi Bagikan Perjalanan Kariernya Lewat Serial Netflix 'Captains of the World'

1 Januari 2024

Pemain timnas Argentina, Lionel Messi dalam laga Kualifikasi Piala Dunia melawan timnas Paraguay di Buenos Aires, Argentina, 12 Oktober 2023. REUTERS/Agustin Marcarian
Lionel Messi Bagikan Perjalanan Kariernya Lewat Serial Netflix 'Captains of the World'

Bintang sepak bola Argentina, Lionel Messi, membagikan kisah perjalanan kariernya hingga membawa tim nasional Argentina memenangkan Piala Dunia 2022.


6 Kaus Lionel Messi di Piala Dunia 2022 Terjual Rp 121 Miliar

15 Desember 2023

Kapten Argentina Lionel Messi  merayakan kemenangan Piala Dunia 2022 dengan trofi seusai final di Stadion Lusail, Lusail, Qatar, Ahad,  18 Desember 2022. Messi berhasil membawa timnas Argentina memboyong trofi Piala Dunia setelah 36 tahun. REUTERS/Hannah Mckay
6 Kaus Lionel Messi di Piala Dunia 2022 Terjual Rp 121 Miliar

Enam kaus yang dipakai Lionel Messi di Piala Dunia 2022 Qatar telah terjual seharga US$ 7,8 juta (Rp 121 miliar) di Rumah Lelang Sotheby's.


Inilah 7 Pemain Naturalisasi yang Dinilai Gagal Penuhi Ekspektasi

8 Desember 2023

Pemain timnas Indonesia, Otavio Dutra berebut bola dengan pemain Vietnam, Doan Van Hau dalam laga babak kualifikasi Grup G Piala Dunia 2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 15 Oktober 2019. Hasil itu membuat Indonesia belum pernah menang dari empat pertandingan Grup G. Tiga kekalahan sebelumnya dialami tim Indonesia melawan Malaysia dan Thailand di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, dan saat tampil di kandang Uni Emirat Arab. Foto: Johannes P. Christo
Inilah 7 Pemain Naturalisasi yang Dinilai Gagal Penuhi Ekspektasi

Tak selamanya pemain naturalisasi bisa memenuhi ekspektasi. Berikut daftar pemain naturalisasi yang dianggap gagal.


Jersey Lionel Messi di Piala Dunia 2022 Dilelang di Sotheby's, Diperkirakan Pecahkan Rekor Harga

21 November 2023

Kapten Argentina Lionel Messi mencium trofi Piala Dunia 2022 setelah menerima penghargaan Golden Ball,  dalam seremoni final Piala Dunia 2022 di Stadion Lusail, Lusail, Qatar, Ahad, 18 Desember 2022. Messi mencetak tujuh gol selama gelaran Piala Dunia 2022. REUTERS/Carl Recine
Jersey Lionel Messi di Piala Dunia 2022 Dilelang di Sotheby's, Diperkirakan Pecahkan Rekor Harga

Penawaran untuk kaus Lionel Messi akan dibuka mulai 30 November hingga 14 Desember 2023.


Sejarah Timnas Maroko, Tim Afrika Pertama Melaju Semifinal Piala Dunia

16 November 2023

Sesi latihan timnas Maroko U-17. Istimewa
Sejarah Timnas Maroko, Tim Afrika Pertama Melaju Semifinal Piala Dunia

Kisah perjuangan Timnas Maroko yang menjadi tim Afrika pertama melampaui babak grup pada Piala Dunia 1986 dan gelar Piala Negara Afrika mereka pada 1976.