Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Uji Coba Liverpool Vs Napoli 0-3, Tren Negatif Skuad Klopp

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Pemain Napoli Lorenzo Insigne melepaskan tendangannya dan mengenai pemain Liverpool Naby Keita saat bertanding dalam penyisihan grup C Liga Champions di Anfield, Liverpool, Inggris, 11 Desember 2018. REUTERS/Jon Super
Pemain Napoli Lorenzo Insigne melepaskan tendangannya dan mengenai pemain Liverpool Naby Keita saat bertanding dalam penyisihan grup C Liga Champions di Anfield, Liverpool, Inggris, 11 Desember 2018. REUTERS/Jon Super
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil buruk kembali didapatkan Liverpool pada laga uji coba pramusim. Skuad asuhan Jurgen Klopp kali ini harus bertekuk dari Napoli dengan skor telak 0-3.

Bermain di Stadion Murrayfield, Edinburg, Skotlandia, Klopp masih belum diperkuat sejumlah pemain andalannya seperti Mohamed Salah, Sadio Mane, Roberto Firmino hingga penjaga gawang Alisson Becker. Alhasil mereka menurunkan trio Alex Oxlade-Chamberlain, Divock Origi dan Georginio Wijnaldum di lini depan.

Skuad asuhan Carlo Ancelotti bahkan mampu memberikan kejutan dengan unggul cepat pada menit ke-18. Pemain sayap Lorenzo Insigne membawa Napoli unggul setelah sepakannya gagal diantisipasi oleh penjaga gawang Simon Mignolet.

Upaya Liverpool untuk menyamakan kedudukan tak berbuah hasil meskipun mereka lebih banyak menguasai bola. Napoli justru berhasil menambah golnya 11 menit berselang.

Penyerang Arkadiusz Milik memaksa Mignolet memungut bola dari gawang untuk kedua kalinya setelah menerima umpan dari Insigne. Skor 2-0 bertahan hingga babak pertama usai.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Napoli kembali membuat kejutan pada awal babak kedua. Pemain penggantin Amin Younes yang baru masuk menggantikan Dries Mertens memperbesar keunggulan tim asal Italia tersebut. Skor 3-0 untuk Napoli.

Klopp sempat mengganti seluruh pemainnya pada babak kedua. Dia memasukkan dua rekrutan anyar Liverpool, pemain sayap Harvey Elliott dan bek muda Sep van den Berg. Naas baagi Klopp, upayanya menyegarkan tenaga tak juga membuat skuad The Kopp mampu mencetak gol.

Kekalahan itu membuat Liverpool mencatatkan hasil buruk pada uji coba pramusim kali ini. Mereka sebelumnya sempat dikalahkan oleh Borussia Dortmund dan Sevilla serta ditahan imbang Sporting Lisbon. Jordan Henderson cs hanya mampu dua kali menang melawan tim gurem Bradford City dan Tranmere Rovers.

Paga laga selanjutnya, Liverpool akan menghadapi klub asal Prancis Lyon sementara Napoli akan menantang klub Prancis lainnya, Marseille.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

4 jam lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard berusaha melewati pemain Manchester City Bernardo Silva dan Josko Gvardiol dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 8 Oktober 2023. REUTERS/David Klein
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris pekan ke-30 akan bergulir akhir minggu ini, termasuk menampilkan pertandingan besar Manchester City vs Arsenal.


Reaksi Jurgen Klopp Usai Liverpool Tersingkir dari Piala FA Setelah Kekalahan Dramatis Lawan Manchester United

11 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Reaksi Jurgen Klopp Usai Liverpool Tersingkir dari Piala FA Setelah Kekalahan Dramatis Lawan Manchester United

Liverpool gagal melangkah ke semifinal Piala FA setelah kalah dramastis 3-4 dari Manchester United di Old Trafford pada Minggu, 17 Maret 2024.


Kemenangan Atas Liverpool di Piala FA Diharapkan Jadi Momentum Manchester United Membalikkan Keadaan

11 hari lalu

Pemain Manchester United Marcus Rashford melakukan selebrasi bersama Alejandro Garnacho usai mencetak gol ke gawang Liverpool dalam pertandingan perempat final Piala FA di  Old Trafford, Manchester, 17 Maret 2024. REUTERS/Molly Darlington
Kemenangan Atas Liverpool di Piala FA Diharapkan Jadi Momentum Manchester United Membalikkan Keadaan

Pelatih Erik ten Hag mengatakan kemenangan Manchester United atas Liverpool secara dramatis 4-3 di Piala FA bisa menjadi momen penting bagi timnya.


Manchester United Maju Semifinal Piala FA Usai Menang Dramatis Lawan Liverpool, Ini Kata Marcus Rashford dan Amad Diallo

11 hari lalu

Antony merayakan gol kedua Manchester United bersama Amad Diallo dan Diogo Dallot saat mengalahkan Liverpool 4-3 dalam laga perempat final Piala FA di Old Trafford, Minggu, 17 Maret 2024. | REUTERS/Molly Darlington
Manchester United Maju Semifinal Piala FA Usai Menang Dramatis Lawan Liverpool, Ini Kata Marcus Rashford dan Amad Diallo

Amad Diallo mencetak gol penentu kemenangan Manchester United atas Liverpool 4-3 di perempat final Piala FA pada menit akhir babak tambahan.


Manchester United Lolos ke Semifinal Piala FA Usai Menang Dramatis Atas Liverpool 4-3

11 hari lalu

Alejandro Garnacho pada laga Manchester United vs Liverpool di Piala FA di Old Trafford pada Minggu, 17 Maret 2024. Twitter @ManUtd.
Manchester United Lolos ke Semifinal Piala FA Usai Menang Dramatis Atas Liverpool 4-3

Manchester United memetik kemenangan dramatis atas Liverpool pada babak perempat final Piala FA di Old Trafford pada Minggu, 17 Maret 2024.


Manchester United vs Liverpool: Rekor Gila Mohamed Salah Melawan Setan Merah

12 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Brentford dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Brentford Community, London, 17 Februari 2024. Liverpool berhasil memetik tiga angka dari tuan rumah setelah menang telak 4-1 atas Brentford. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Manchester United vs Liverpool: Rekor Gila Mohamed Salah Melawan Setan Merah

Saat ini Mohamed Salah menjadi pemain Liverpool yang paling banyak menjebol gawang Manchester United.


10 Fakta Penting Jelang Duel Manchester United vs Liverpool di Piala FA Malam Ini

12 hari lalu

Pemain Manchester United Casemiro mencetak gol ke gawang Nottingham Forest yang dikawal Matt Turner dalam pertandingan Babak Kelima Piala FA di The City Ground, Nottingham, 29 Februari 2024. Action Images via Reuters/Jason Cairnduff
10 Fakta Penting Jelang Duel Manchester United vs Liverpool di Piala FA Malam Ini

Laga Manchester United vs Liverpool nanti malam akan menjadi duel ke-15 kedua tim di Piala FA.


Prediksi Manchester United vs Liverpool di Piala FA: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

12 hari lalu

Pemain Liverpool Darwin Nunez melakukan selebrasi bersama Dominik Szoboszlai, Bobby Clark dan Conor Bradley usai mencetak gol ke gawang Sparta Praha dalam pertandingan Leg Kedua Babak 16 Liga Eropa di Anfield, Liverpool, 15 Maret 2024. Liverpool menang telak 6-1 sekaligus lolos ke perempat final Liga Eropa. REUTERS/Molly Darlington
Prediksi Manchester United vs Liverpool di Piala FA: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Duel Manchester United vs Liverpool di perebutan tiket semifinal Piala FA ini diprediksi sengit, dengan tim tamu lebih diunggulkan.


Pelatih Liverpool Jurgen Klopp Enggan Remehkan Atalanta di Perempat Final Liga Europa

12 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Pelatih Liverpool Jurgen Klopp Enggan Remehkan Atalanta di Perempat Final Liga Europa

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, tak mau memandang remeh ancaman Atalanta di perempat final Liga Europa 2023-2024.


Duel Manchester United vs Liverpool di Perempat Final Piala FA, Kedua Tim Hadapi Tekanan Ekstra

12 hari lalu

Duel Manchester United vs Liverpool di Perempat Final Piala FA, Kedua Tim Hadapi Tekanan Ekstra

Perempat final Piala FA menghadirkan laga besar antara Manchester United vs Liverpool di Old Trafford pada Minggu, 17 Maret 2024.