Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Liga Inggris: Hasil Pekan Kedua, Klasemen, Jadwal Senin Ini

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Manchester United. Reuters
Manchester United. Reuters
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah hasil Liga Inggris pekan kedua sudah tersaji sejak Sabtu malam hingga Senin dinihari, 19 Agustus 2019. Masih ada satu partai menarik yang akan tersaji pada dinihari nanti, yakni Manchester United yang akan berlaga di kandang Wolverhampton Wanderers.

Pertandingan nanti akan jadi kesempatan untuk emas bagi MU untuk meraih kemenangan keduanya sekaligus menyodok ke puncak klasemen. Pada pekan kedua ini, komposisi papan atas menjadi menarik setelah kejutan terjadi.

Juara bertahan Manchester City hanya mampu bermain 2-2 saat menjamu Tottenham Hotspur. Chelsea juga hanya mampu bermain imbang 1-1.

Tim unggulan yang mampu terus menang tercatat hanya Arsenal dan Liverpoool. Kini keduanya ada di posisi dua besar klasemen. Bila mampu menang di laga ini, MU yang sebelumnya mengalahkan Chelsea 4-0 dipastikan akan bisa naik ke puncak klasemen.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hasil Liga Inggris pekan kedua
Arsenal 2 - 1 Burnley
Aston Villa 1 - 2 AFC Bournemouth
Brighton & Hove Albion 1 - 1 West Ham United
Everton 1 - 0 Watford
Norwich City 3 - 1 Newcastle United
Southampton 1 - 2 Liverpool
Manchester City 2 - 2 Tottenham Hotspur
Sheffield United 1 - 0 Crystal Palace
Chelsea 1 - 1 Leicester City

Jadwal Selasa, 20 Agustus:
02:00 Wolverhampton Wanderers vs Manchester United (TVRI).

Klasemen Liga Inggris

No  TimMain Gol Poin
1Liverpool2+46
2Arsenal2+26
3Manchester City2+54
4Brighton 2+34
5Tottenham Hotspur2+24
6Bournemouth2+14
7Sheffield United2+14
8Everton2+14
9Manchester United1+43
10Burnley2+23
11Norwich City2−13
12Leicester City202
13Wolverhampton 101
14Crystal Palace2−11
15Chelsea2−41
16West Ham United2−51
17Aston Villa2−30
18Newcastle United2−30
19Southampton2−40
20Watford2−40
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

3 jam lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard berusaha melewati pemain Manchester City Bernardo Silva dan Josko Gvardiol dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 8 Oktober 2023. REUTERS/David Klein
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris pekan ke-30 akan bergulir akhir minggu ini, termasuk menampilkan pertandingan besar Manchester City vs Arsenal.


Sandro Tonali Didakwa FA Atas Dugaan Pelanggaran Taruhan setelah Kepindahannya ke Newcastle United

3 jam lalu

Pemain Newcastle United, Sandro Tonalidan Kieran Trippier. REUTERS/Scott Heppell
Sandro Tonali Didakwa FA Atas Dugaan Pelanggaran Taruhan setelah Kepindahannya ke Newcastle United

Gelandang Newcastle United, Sandro Tonali, tengah menjalani hukuman larangan bermain 10 bulan atas pelangaran taruhan yang dilakukan di Italia.


Shin Tae-yong Panggil Ernando Ari untuk Laga Kedua Timnas Indonesia vs Vietnam

5 hari lalu

Kiper timnas Indonesia, Ernando Ari. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Shin Tae-yong Panggil Ernando Ari untuk Laga Kedua Timnas Indonesia vs Vietnam

Ernando Ari akan menggantikan Nadeo Argawinata yang cedera dan Muhammad Riyandi yang sakit menjelang laga kedua Timnas Indonesia vs Vietnam.


Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

5 hari lalu

Pemain timnas Inggris, Harry Kane dalam sebuah pertandingan.  Action Images via Reuters/Paul Childs
Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.


Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

6 hari lalu

Pemain Timnas Prancis, Dayot Upamecano melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timnas Belanda dalam Kualifikasi Piala Eropa 2024 di Stade de France, Saint-Denis, Prancis, 24 Maret 2023. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Prediksi Prancis vs Jerman dalam Laga Uji Coba Malam Ini: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan pemain

Pertandingan antara Prancis vs Jerman akan tersaji dalam pertandingan uji coba di Stadion Groupama, Minggu, 24 Maret 2024, pada pukul 03.00 WIB.


Jadwal dan Prediksi Inggris vs Brasil pada Pertandingan Uji Coba Malam Ini

6 hari lalu

Pemain Timnas Italia, Gianluca Scamacca melapaskan tendangannya saat bertanding melawan Timnas Inggris dalam Kualifikasi Piala Eropa 2024 di Wembley Stadium, London, Inggris, 17 Oktober 2023. REUTERS/Carl Recine Pemain Timnas Italia, Gianluca Scamacca melapaskan tendangannya saat bertanding melawan Timnas Inggris dalam Kualifikasi Piala Eropa 2024 di Wembley Stadium, London, Inggris, 17 Oktober 2023. REUTERS/Carl Recine
Jadwal dan Prediksi Inggris vs Brasil pada Pertandingan Uji Coba Malam Ini

Duel Inggris vs Brasil akan berlangsung dalam pertandingan persahabatan di Stadion Wembley pada Minggu, 24 Maret 2024.


Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

7 hari lalu

Logo Euro 2024.
Daftar 20 Tim yang Lolos ke Piala Eropa 2024 Lewat Jalur Kualifikasi

Fase grup babak kualifikasi Euro 2024 atau Piala Eropa 2024 telah berakhir.


Prediksi Indonesia vs Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Formasi

8 hari lalu

Sejumlah pemain Timnas Indonesia menjalani latihan di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu, 20 Maret 2024. Timnas Indonesia menggelar latihan jelang bertanding melawan Vietnam dalam laga lanjutan Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada Kamis besok. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Prediksi Indonesia vs Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Formasi

Laga Timnas Indonesia vs Vietnam akan tersaji dalam pertandingan ketiga Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026. Siapa yang bakal menang?


Liga Inggris: Arsenal Resmi Perpanjang Kontrak Takehiro Tomiyasu

8 hari lalu

Pemain Arsenal, Takehiro Tomiyasu. REUTERS/David Klein
Liga Inggris: Arsenal Resmi Perpanjang Kontrak Takehiro Tomiyasu

Arsenal resmi mengumumkan perpanjangan kontrak bek asal Jepang, Takehiro Tomiyasu, pada Rabu.


Jadwal Timnas Italia vs Venezuela di Laga Uji Coba: Luciano Spalletti Akan Uji Taktik Baru

8 hari lalu

Pelatih Luciano Spalletti. (Foto oleh Tiziano Ballabio/NurPhoto)
Jadwal Timnas Italia vs Venezuela di Laga Uji Coba: Luciano Spalletti Akan Uji Taktik Baru

Pelatih Timnas Italia Luciano Spalletti akan menguji taktik baru ketika menghadapi Venezuela dalam laga uji coba, Jumat dinihari, 22 Maret 2024.