Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas Indonesia Kalah Lawan Malaysia 3-2

image-gnews
Pesepak Bola Timnas Indonesia menyanyikan lagu Indonesia Raya sebelum pertandingan grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis, 5 September 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pesepak Bola Timnas Indonesia menyanyikan lagu Indonesia Raya sebelum pertandingan grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis, 5 September 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim Nasional Indonesia kalah saat melawan Malaysia pada laga perdana babak kualifikasi Piala Dunia 2022 di kandang sendiri, Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis, 5 September 2019. Pertandingan Indonesia vs Malaysia berakhir dengan skor 2-3.

Indonesia unggul lebih dulu melalui Alberto Beto Goncalves pada menit ke-12. Gol ini tercipta berkat umpan dari Saddil Ramdani yang menusuk dari sisi kiri pertahanan Malaysia.

Malaysia berhasil menyamakan kedudukan pada menit ke-37. Pemain pengganti, Mohamadou Sumareh yang masuk menggantikan Hadin Azman, hanya butuh waktu satu menit untuk bisa menjebol gawang Indonesia.

Namun kedudukan imbang tidak bertahan lama. Menit ke-39, Beto kembali mencetak gol. Kali ini dia membuat gol dari tendangan di luar kotak penalti, setelah menerima umpan dari Andik Vermansyah yang bergerak di sisi kanan pertahanan Malaysia. Skor 2-1 bertahan hingga istirahat turun minum.

Di babak kedua, saat pertandingan baru dimulai, Stefano Lilipaly mempunyai kesempatan emas untuk menambah keunggulan Indonesia. Pada menit ke-46, Lilipaly berhasil lepas dari kawalan pemain belakang Malaysia. Namun, tendangannya masih melebar.

Petaka Indonesia terjadi saat Syafiq Ahmad berhasil mencetak gol pada menit ke-65 sehingga kedudukan kembali imbang 2-2.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada saat kedudukan imbang, pertandingan sempat dihentikan sementara karena ada insiden di tribun penonton. Ada oknum suporter Timnas Indonesia melempar petasan asap ke arah suporter Malaysia.

Meski ada tambahan 8 menit dari waktu normal. Timnas Indonesia gagal mencetak gol tambahan. Sementara, Malaysia malah mampu memanfaatkan situasi dengan mencetak gol tambahan melalui Sumareh pada injury time.

Susunan Pemain

Indonesia: Andritany Ardhiyasa, Yustinus Pae, Hansamu Yama, Manahati Lestusen, Ricky Fajrin (Ruben Sanadi '80) , Zulfiandi (Rizki Pelu '46), Evan Dimas, Andik Vermansyah, Saddil Ramdani (Irvan Jaya '52), Stefano Lilipaly, Alverto "Beto" Goncalves.

Malaysia: Farizal Marlias, Matthew Davies, Shahrul Saad, Adam Nor Azlin, La'Vere Corbin-Ong, Brendan Gan, Nor Azam, Safawi Rasid, Norshahrul Idlan Talaha (Akhyar Rashid '66), Hadin Azman (Mohamadou Sumareh pada menit ke-36), Muhammad Syafiq (Syame Kutty '83).

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Preview Indonesia vs Yordania di Laga Terakhir Fase Grup Piala Asia U-23 2024

9 menit lalu

Indonesia vs Yordania di Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Preview Indonesia vs Yordania di Laga Terakhir Fase Grup Piala Asia U-23 2024

Duel Timnas U-23 Indonesia vs Yordania akan tersaji pada pertandingan ketiga babak penyishan Grup A Piala Asia U-23 2024.


Erick Thohir Buka Peluang Naturalisasi Emil Audero, tapi Tak Ingin Memaksa

19 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan penjaga gawang Inter Milan Emil Audero. Sumber Instagram @erickthohir.
Erick Thohir Buka Peluang Naturalisasi Emil Audero, tapi Tak Ingin Memaksa

Erick Thohir memberi sinyal positif soal rencana naturalisasi penjaga gawang keturunan Indonesia, Emil Audero Mulyadi.


Erick Thohir Ungkap Ada Tiga Calon Direktur Teknik PSSI, Salah Satunya dari Eropa

21 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir Ungkap Ada Tiga Calon Direktur Teknik PSSI, Salah Satunya dari Eropa

Ketua Umum PSSI Erick Thohir akan mewawancarai ketiga kandidat direktur teknik baru PSSI di Qatar.


Erick Thohir Bilang Timnas Indonesia Punya Wajah Baru dengan Standar Tinggi, tapi...

22 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan wakilnya, Zainuddin Amali, serta pelatih Timnas U-16 Indonesia Nova Arianto.(Instagram/@erickthohir)
Erick Thohir Bilang Timnas Indonesia Punya Wajah Baru dengan Standar Tinggi, tapi...

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan bahwa Timnas Indonesia punya standar tinggi usai mengalahkan Australia. Ia minta pemain jangan cepat puas.


Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

1 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Kamis, 14 Maret 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

Erick Thohir mengatakan PSSI melakukan sinkronisasi program kompetisi berjenjang sehingga mampu menciptakan komposisi Timnas Indonesia yang merata.


Erick Thohir Janji Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Jika Timnas U-23 Lolos Perempat Final Piala Asia U-23

1 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir Janji Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Jika Timnas U-23 Lolos Perempat Final Piala Asia U-23

Erick Thohir berjanji akan memperpanjang kontrak Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia hingga 2027.


Hari Ulang Tahun ke-94 PSSI, Erick Thohir Ingin Ciptakan Sepak Bola Bersih dan Berprestasi

1 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memberikan penjelasan dalam rapat Exco PSSI bersama PT Liga Indonesia Baru (LIB) di Jakarta, Rabu, 3 April 2024. ANTARA/HO-Dok. PSSI
Hari Ulang Tahun ke-94 PSSI, Erick Thohir Ingin Ciptakan Sepak Bola Bersih dan Berprestasi

Pembenahan Timnas Indonesia menjadi fokus Ketua Umum PSSI Erick Thohir pada 2024. Apa lagi?


Penyelamatan Ernando Ari Gagalkan Tendangan Penalti Australia Jadi Momen Penting Kemenangan Timnas U-23 Indonesia

1 hari lalu

Kiper Timnas Indonesia U-23 Ernando Ari. Instagram
Penyelamatan Ernando Ari Gagalkan Tendangan Penalti Australia Jadi Momen Penting Kemenangan Timnas U-23 Indonesia

Pelatih Australia U-23 mengatakan jalannya laga akan berbeda jika kiper timnas U-23 Indonesia Ernando Ari tidak mampu menggagalkan penalti itu.


4 Rekor Baru Shin Tae-yong Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong, saat konferensi pers menjelang laga melawan tuan rumah Qatar di Piala Asia U-23 2024. Kredit: Tim Media PSSI
4 Rekor Baru Shin Tae-yong Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

Shin Tae-yong bersama timnas U-23 Indonesia mencatatkan empat rekor baru di Piala Asia U-23 2024 setelah kemenangan 1-0 atas Australia di laga kedua.


Skenario Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Komang Teguh dan rekan-rekannya merayakan gol ke gawang Australia di Piala Asia U-23 2024 pada Kamis, 18 April 2024. Twitter @TimnasIndonesia.
Skenario Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Timnas U-23 Indonesia minimal butuh hasil imbang melawan Yordania di laga terakhir penyisihan grup untuk lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024.