Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

10 Tim Dengan Skuad Termahal di Dunia: Manchester City Juaranya

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Penyerang Manchester City, Sergio Aguero, melakukan selebrasi bersama rekannya Bernardo Silva setelah mencetak gol ke gawang Bournemouth dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Vitality, Bournemouth, 25 Agustus 2019. Action Images via Reuters/Matthew Childs
Penyerang Manchester City, Sergio Aguero, melakukan selebrasi bersama rekannya Bernardo Silva setelah mencetak gol ke gawang Bournemouth dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Vitality, Bournemouth, 25 Agustus 2019. Action Images via Reuters/Matthew Childs
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Juara Liga Inggris, Manchester City, menjadi tim pertama yang menghabiskan lebih dari 1 miliar euro (sekitar Rp 15,5 triliun) untuk belanja pemain.

Data tersebut terungkap dari studi CIES Football Observatory yang berbasis di Swiss. Mereka menemukan bahwa City telah menghabiskan sekitar 1,014 miliar euro (sekitar Rp 15,7 triliun) untuk membangun skuat mereka saat ini.

Juara Prancis Paris Saint-Germain berada di urutan kedua setelah menghabiskan 913 juta euro (sekitar Rp 14,1 triliun) dan Real Madrid berada di urutan ketiga dengan 902 juta euro (sekitar Rp 13,9 triliun).

Rivel sekota City, Manchester United, memiliki skuad termahal kedua di Liga Premier Inggris dengan 751 juta euro (sekitar Rp 11,6 triliun) diikuti oleh pemenang Liga Champions Liverpool dengan 639 juta euro (sekitar Rp 9,91 triliun).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rata-rata klub Liga Premier Inggris menghabiskan 345 juta euro (sekitar Rp 5,35 triliun), menurut studi tersebut yang dilansir Reuters, Selasa.

Sedangkan, klub Jerman Paderborn memiliki skuad termurah dengan 4 juta euro (sekitar Rp 62 miliar) dibandingkan tim divisi utama di Inggris, Jerman, Italia, Prancis, dan Spanyol.

Skuad sepak bola termahal di dunia
1. Manchester City: 1,014 juta euro
2. Paris Saint Germain: 913 juta euro
3. Real Madrid: 902 juta euro
4. Manchester United: 751 juta euro
5. Juventus: 719 juta euro
6. Barcelona: 697 juta euro
7. Liverpool: 639 juta euro
8. Chelsea: 561 juta euro
9. Atlético: 550 juta euro
10. Arsenal: 498 juta euro.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Manchester City vs Arsenal di Liga Inggris Minggu: 5 Pemain Bintang The Gunners Kemungkinan Absen

5 menit lalu

Para pemain Arsenal saat adu penalti dengan pemain FC Porto dalam Leg Kedua 16 Besar Liga Champions di  Emirates Stadium, London, Inggris, 12 Maret 2024. Reuters/Andrew Boyers
Jadwal Manchester City vs Arsenal di Liga Inggris Minggu: 5 Pemain Bintang The Gunners Kemungkinan Absen

Bukayo Saka dan Gabriel Martineli termasuk lima pemain yang berpotensi absen saat laga Manchester City vs Arsenal di pekan ke-30 Liga Inggris Minggu.


Mulai April 2024, Ini Pajak yang Harus Dibayar Turis Berkunjung ke Barcelona

14 menit lalu

Barcelona. Unsplash.com/Dorian D1
Mulai April 2024, Ini Pajak yang Harus Dibayar Turis Berkunjung ke Barcelona

Berapa pajak yang harus dibayar turis yang berkunjung ke Barcelona?


Profil Endrick Felipe, Bintang Muda Brasil yang akan Memperkuat Real Madrid

2 jam lalu

Endrick Felipe. REUTERS
Profil Endrick Felipe, Bintang Muda Brasil yang akan Memperkuat Real Madrid

Endrick Felipe sudah dikontrak Real Madrid sejak Desember 2022. Endrick baru bisa bergabung dengan Real Madrid saat usianya 18 tahun pada Juli 2024


Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

3 jam lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard berusaha melewati pemain Manchester City Bernardo Silva dan Josko Gvardiol dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 8 Oktober 2023. REUTERS/David Klein
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-30 Minggu Ini: Ada Laga Besar Manchester City vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris pekan ke-30 akan bergulir akhir minggu ini, termasuk menampilkan pertandingan besar Manchester City vs Arsenal.


Gareth Southgate Soroti Pengaruh Kobbie Mainoo saat Timnas Inggris Imbang 2-2 Lawan Belgia

2 hari lalu

 International Friendly - England v Belgium - Wembley Stadium, London, Britain - March 26, 2024 England's Kobbie Mainoo in action with Belgium's Amadou Onana and Jeremy Doku Action Images via Reuters/Matthew Childs.
Gareth Southgate Soroti Pengaruh Kobbie Mainoo saat Timnas Inggris Imbang 2-2 Lawan Belgia

Manajer Timnas Inggris Gareth Southgate memuji penampilan Kobbie Mainoo dalam pertandingan melawan Belgia yang berakhir imbang 2-2 di Wembley Stadium.


Dani Alves Keluar dari Penjara dengan Jaminan, Tak Berkomentar dan Langsung Masuk Mobil

3 hari lalu

Pemain sepak bola Dani Alves meninggalkan penjara Brians 2 dengan jaminan bersama pengacaranya Ines Guardiola saat mengajukan banding atas hukuman pemerkosaannya. REUTERS/Bruna Casas
Dani Alves Keluar dari Penjara dengan Jaminan, Tak Berkomentar dan Langsung Masuk Mobil

Dani Alves meninggalkan penjara didampingi pengacaranya.


Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

3 hari lalu

Mahamadou Diawara. (Instagram/@m_dwr8)
Mengenal Mahamadou Diawara, Pesepak Bola Prancis yang Memilih Hengkang dari Timnas U-19

Mahamadou Diawara meninggalkan timnas U-19 Prancis, karena ia tidak diperbolehkan berpuasa selama latihan


3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

3 hari lalu

Pemain PSG, Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Real Sociedad dalam Leg Kedua Liga Champions di Reale Arena, San Sebastian, Spanyol, 5 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

Berikut ringkasan berita terkini bursa transfer yang meliputi kepindahan Kylian Mbappe ke Real Madrid, Sofyan Amrabat, dan manuver Girona.


Presiden Barcelona Joan Laporta Tolak Tawaran PSG untuk Lamine Yamal, Ini Profil Eks Anggota Dewan Kota Barcelona

3 hari lalu

Presiden FC Barcelona Joan Laporta. REUTERS/Albert Gea
Presiden Barcelona Joan Laporta Tolak Tawaran PSG untuk Lamine Yamal, Ini Profil Eks Anggota Dewan Kota Barcelona

Lamine Yamal diklaim diincar oleh PSG, tetapi ditolak oleh Presiden Barcelona


Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

4 hari lalu

Karim Benzema saat masih membela Real Madrid. REUTERS/Juan Medina
Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

Karim Benzema pernah membuktikan bahwa berpuasa tak jadi halangan untuk tampil cemerlang dan menjadi bintang di lapangan sepak bola.