Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Liga Champions: Inter Milan Vs Slavia Praha 1-1

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Inter Milan Romelu Lukaku. REUTERS/Daniele Mascolo
Pemain Inter Milan Romelu Lukaku. REUTERS/Daniele Mascolo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain pengganti Nicolo Barella menjadi penyelamat Inter Milan saat klub Italia itu ditahan imbang 1-1 oleh tamunya Slavia Praha, dalam pertandingan Grup F Liga Champions yang dimainkan di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia, pada Rabu dini hari WIB.

Penyerang Slavia Peter Olayinka membuka keunggulan bagi Slavia pada menit ke-63', sebelum pemain pengganti Barella menyelamatkan muka Nerrazurri dengan golnya pada menit ke-90, demikian catatan laman resmi UEFA.

Dengan hasil ini, kedua tim menduduki dua posisi teratas klasemen, masing-masing dengan satu poin. Sedangkan dua peserta lain di Grup F, Borussia Dortmund dan Barcelona, akan berhadapan pada Rabu dini hari WIB.

Tim tamu mendominasi penguasaan bola pada fase awal pertandingan, namun Inter menciptakan lebih banyak peluang, seperti yang didapat melalui sundulan Stefan de Vrij yang masih melambung di atas mistar gawang lawan.

Lautaro Martinez kemudian menebar ancaman melalui sepakan yang masih melebar. Kubu Sparta balas mengancam, namun kali ini Stefano Sensi mampu melakukan tekel untuk menggagalkan tembakan Nicolae Stanciu.

Danilo D'Ambrosio mengirimkan umpan kepada Stefan de Vrij, namun sundulannya dapat ditepis kiper Ondrej Kolar. Sampai menutup babak pertama, Inter kesulitan menciptakan peluang selain melalui tendangan bebas.

Pasukan Antonio Conte memiliki peluang bagus pada awal babak kedua, tetapi kiper Kolar mampu menepis sepakan yang ditujukan kepada arah pergerakan Lautaro Martinez.

Candreva harus ditarik keluar lapangan beberapa saat kemudian. Ia digantikan pemain yang melakukan debut, Valentino Lazaro.

Beberapa saat kemudian, para pemain Slavia melancarkan protes kepada wasit karena menganggap tekel Kwadwo Asamoah kepada Ibrahim Traore terlalu keras. Namun setelah wasit melihat VAR, ia memutuskan hanya mengganjar kartu kuning kepada Asamoah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Publik Giuseppe Meazza dibuat terkejut saat Slavia mengemas gol pembukaan. Olayinka berada di posisi bagus dan menyodorkan umpan tarik kepada pemain pengganti Jaroslav Zeleny, tembakannya dapat ditepis Handanovic, namun Olayinka berhasil menyambarnya untuk membuka keunggulan.

Slavia bahkan memiliki sejumlah peluang bagus lainnya. Lukas Masopust melepaskan tembakan keras yang tidak akurat dari luar kotak penalti, kemudian Milan Skriniar harus bersusah payah memblok tembakan Jan Boril.

D'Ambrosio menjadi motor serangan Inter. Ia berusaha melepaskan tembakan jarak jauh, namun bola masih dapat dihalangi Skriniar.

Wasit memutuskan memberi tambahan waktu selama delapan menit, dan Inter memaksimalkan benar kesempatan yang mereka miliki. Sensi melepaskan tendangan bebas melengkung yang membentur mistar gawang, Barella kemudian melepaskan sepakan voli kanan yang membuat bola bersarang di sudut bawah gawang.

Susunan pemain:

Inter Milan (3-5-2): Samir Handanovic, Danilo D'Ambrosio, Stefan de Vrij, Milan Skriniar, Antonio Candreva (Valentino Lazaro 49'), Roberto Gagliardini, Marcelo Brozovic (Nicolo Barella 71'), Stefano Sensi, Kwadwo Asamoah, Lautaro Martinez (Matteo Politano 72'), Romelu Lukaku

Slavia Praha (4-3-2-1): Ondrej Kolar, Vladimir Coufal, Ondrej Kudela, David Hovorka, Jan Boril, Ibrahim Traore (Jaroslav Zeleny 60'), Tomas Soucek, Josef Husbauer, Lukas Masopust (Abdulla Yusuf Helal 79'), Nicolae Stanciu, Peter Olayinka (Lukas Provod 85')
Oleh : A Rauf Andar Adipati
E

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kyle Walker Ingin Manchester City Lebih Termotivasi Kejar Gelar Piala FA dan Liga Inggris Setelah Gagal di Liga Champions

6 jam lalu

Pemain Manchester City, Kyle Walker (kiri) saat bersama Phil Foden (kanan). Pool via REUTERS/Wolfgang Rattay
Kyle Walker Ingin Manchester City Lebih Termotivasi Kejar Gelar Piala FA dan Liga Inggris Setelah Gagal di Liga Champions

Manchester City akan menghadapi Chelsea di babak semifinal Piala FA yang dijadwalkan berlangsung di Stadion Wembley, Sabtu, 23.15 WIB, 20 April 2024.


Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

1 hari lalu

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menangkap tendangan pemain Manchester City Bernardo Silva saat adu penalti dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024.  REUTERS/Molly Darlington
Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menggagalkan tendangan dua pemain Manchester City dalam adu penalti untuk membantu tim lolos semifinal Liga Champions.


Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

1 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

Empat klub telah berhasil meraih tiket ke semifinal Liga Champions 2023-2024. Bagaimana peluang setiap tim?


Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

1 hari lalu

Pemain Real Madri Antonio Rudiger melakukan selebrasi usai menjadi penentu kemenangan atas Manchester City pada pertandingan leg kedua perempat final di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. REUTERS/Molly Darlington
Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

Bek tengah Real Madrid Antonio Rudiger menjadi penentu kemenangan timnya dalam adu penalti saat singkirkan Manchester City di Liga Champions.


Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

1 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

Rangkaian pertandingan babak perempat final Liga Champions telah berakhir. Simak daftar tim yang lolos dan jadwal semifinal.


Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

1 hari lalu

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. | REUTERS/Isabel Infantes
Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023/24 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City. Simak komentar Carlo Ancelotti.


Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

1 hari lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. | REUTERS/Isabel Infantes
Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

Manchester City gagal mempertahankan gelar Liga Champions. Tim asuhan Pep Guardiola ini kandas di babak perempat final, disingkirkan Real Madrid.


Bayern Munchen Lolos ke Semifinal Liga Champions dengan Depak Arsenal, Thomas Tuchel: Kami Layak Menang

1 hari lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel. REUTERS
Bayern Munchen Lolos ke Semifinal Liga Champions dengan Depak Arsenal, Thomas Tuchel: Kami Layak Menang

Bayern Munchen melakukan penebusan. Mereka lolos ke semifinal Liga Champions, beberapa hari setelah gagal mempertahankan gelar juara Liga Jerman.


Begini Kata Mikel Arteta setelah Arsenal Disingkirkan Bayern Munchen di Perempat Final Liga Champions

1 hari lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. REUTERS/Phil Noble
Begini Kata Mikel Arteta setelah Arsenal Disingkirkan Bayern Munchen di Perempat Final Liga Champions

Langkah Arsenal terhenti di perempat final Liga Champions setelah kalah 0-1 saat berlaga di kandang Bayern Munchen. Apa kata Mikel Arteta?


Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

1 hari lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023-2024 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City lewat adu penalti.