Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bek Persib Kuipers Nantikan Duel Lawan Striker Bali Melvi Platje

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

image-gnews
Pemain baru Persib Bandung, Nick Kuipers (Belanda), dan Omid Nazari (Filipina), saat dikenalkan oleh pelatih Rene Albert pada wartawan di Bandung, Selasa, 20 Agustus 2019. TEMPO/Prima Mulia
Pemain baru Persib Bandung, Nick Kuipers (Belanda), dan Omid Nazari (Filipina), saat dikenalkan oleh pelatih Rene Albert pada wartawan di Bandung, Selasa, 20 Agustus 2019. TEMPO/Prima Mulia
Iklan

TEMPO.CO, Bandung -Bek tengah Persib Bandung, Nick Kuipers, tak sabar untuk segera bertanding dengan penyerang Bali United, Melvin Platje. Penyerang Bali United itu menjadi salah satu pemain yang ingin dihadapi Kuipers di ajang Liga 1 2019.

Menurut bek asal Belanda itu, Platje merupakan pemain bagus dan cukup piawai dalam membobol jala musuh. Walhasil, hal itu menjadi tantangan bagi Kuipers untuk bisa mematikan keganasan Platje saat Persib bertemu Bali United pada putaran kedua Liga 1.

"Saya pernah bertemu Platje di Belanda dan saya pikir dia striker yang bagus. Jadi saya nantikan saya berhadapan dengan dia lagi di sini. Aalagi dia sudah cetak banyak gol dan dia salah satu pemain terbaik di liga," kata Kuipers di Bandung, Sabtu, 28 September 2019.

Pesepak bola Bali United, Melvin Platje berebut bola dengan pemain Borneo FC, Wildansyah dalam pertandingan Liga 1 Indonesia di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Rabu, 28 Agustus 2019. Johannes P. Christo

Pemain berusia 26 tahun itu mengatakan karakter penyerang depan di Liga Belanda dan di Indonesia tentu berbeda. Di Belanda kebanyakan penyerang memiliki postur tubuh tinggi besar. Sedangkan di Indonesia lebih variatif, dimana penyerang tidak melulu bertubuh tinggi besar, tapi ada yang bertubuh mungil dan memiliki kecepatan di atas rata-rata.

"Saya pikir berbeda karena di sana (Belanda) lebih banyak striker dengan tubuh yang lebih besar dan kuat. Di Belanda juga lebih banyak menekan ke fisik dan saya pikir perbedaan terbesar bukan soal itu saja, tapi di sini lebih baik menurut saya," ujarnya.

Kuipers berhasil mencetak gol perdananya bersama Persib saat berhadapan dengan Tira Persikabo. Gol sundulan Kuipers membawa Persib terhindar dari kekalahan dari tuan rumah Tira Persikabo. Meski berposisi sebagai pemain belakang, tapi Kuipers mengaku berhasrat untuk mencetak gol lebih banyak bersama Persib.

"Tentu saya senang bisa cetak gol. Itu sangat bagus jika bisa bantu tim dan akhirnya kita imbang (lawan Tira Persikabo) dan ke depan saya ingin cetak gol lebih banyak lagi," ucapnya.

Maung Bandung, julukan Persib, kini bercokol di peringkat 11 klasemen sementara Liga 1 dengan torehan 24 poin. Kuipers dan kawan-kawan hanya mampu lima kali menang, sembilan kali imbang, dan enam kali kalah.

AMINUDDIN A.S.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

22 menit lalu

Pesepak bola Persebaya Surabaya Muhammad Iqbal (kanan) melakukan selebrasi bersama rekan setimnya usai mencetak gol ke gawang PSS Sleman pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu, 3 Maret 2024. Persebaya menang dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi/Spt.Persebaya-kalahkan-PSS-Sleman-030324-rzl-3.jpg
Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-33 Hari Ini

Duel Persebaya Surabaya vs Bali United akan menjadi laga pembuka pekan ke-33 Liga 1 2023-2024.


Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

2 hari lalu

Borneo FC Juara Reguler Series BRI Liga 1. Instagram/Borneo
Borneo FC Jadi Juara Reguler Series Liga 1 Musim 2023-2024

Borneo FC akan bertarung dengan tiga tim papan atas Reguler Series untuk perebutan gelar juara Liga 1 musim 2023-2024.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Kalahkan PSS Sleman 3-2, Bali United vs Bhayangkara FC 2-1

3 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1: Dewa United Kalahkan PSS Sleman 3-2, Bali United vs Bhayangkara FC 2-1

Dewa United mengalahkan PSS Sleman pada pertandingan pekan ke-23 Liga 1 2023-2024. Bali United menang dramatis atas Bhayangkara FC.


Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

3 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Jadwal Liga 1 Sabtu 20 April 2024: Ada Bali United vs Bhayangkara FC, Nasib Kedua Tim Dipertaruhkan

Jadwal Liga 1 pada Sabtu, 20 April 2024, akan menampilkan satu laga penting: Bali United vs Bhayangkara FC. Penentuan nasib kedua tim.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Menang Dramatis atas Bali United, Skor 3-2

8 hari lalu

Laga Persikabo 1973 vs Bali United di Liga 1 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Senin, 15 April 2024. Twitter @BaliUtd.
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Menang Dramatis atas Bali United, Skor 3-2

Bali United menelan kekalahan dari Persikabo 1973 pada pertandingan pekan ke-31 BRI Liga 1 di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Senin, 15 April 2024.


Jadwal Liga 1 Pekan 31 pada Senin 15 April 2024: Persib Bandung, Bali United dan Arema FC Main Tandang

9 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Jadwal Liga 1 Pekan 31 pada Senin 15 April 2024: Persib Bandung, Bali United dan Arema FC Main Tandang

Jadwal Liga 1 pekan ke-31 sempat ditunda karena alasan dukungan untuk timnas U-23 Indonesia yang bersiap tampil di Piala Asia U-23 2024 Qatar.


Jadwal Liga 1: Bali United Bawa 21 Pemain untuk Hadapi Persikabo 1973

10 hari lalu

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra. Instagram/@baliunited
Jadwal Liga 1: Bali United Bawa 21 Pemain untuk Hadapi Persikabo 1973

Bali United membawa 21 pemain untuk menghadapi tuan rumah Persikabo 1973 pada laga ke-31 Liga 1 Indonesia 2023/2024.


Jadwal Persikabo 1973 vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-31: Stefano Cugurra Tak Mau Remehkan Lawan yang Sudah Terdegradasi

11 hari lalu

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra. Instagram/@baliunited
Jadwal Persikabo 1973 vs Bali United di Liga 1 Pekan Ke-31: Stefano Cugurra Tak Mau Remehkan Lawan yang Sudah Terdegradasi

Bali United menyatakan tak akan meremehkan Persikabo 1973 yang sudah terdegradasi ketika bertemu dalam laga ke-31 Liga.


Kembali Bergabung ke Skuad Persib, David da Silva Kejar Target Top Skor dan Juara Liga 1

12 hari lalu

Pelatih Bojan Hodak dan penyerang David da Silva dalam sesi jumpa pers usai laga Persija vs Persib di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu, 2 September 2023. TEMPO/Randy
Kembali Bergabung ke Skuad Persib, David da Silva Kejar Target Top Skor dan Juara Liga 1

Striker andalan Persib Bandung, David da Silva kembali ke skuad dan siap bermain.


Kompetisi Liga 1 Pekan 31 Ditunda: Bali United Gelar Pemusatan Latihan di Pantai, Arema FC Atur Ulang Program

23 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Kompetisi Liga 1 Pekan 31 Ditunda: Bali United Gelar Pemusatan Latihan di Pantai, Arema FC Atur Ulang Program

Stefano cugurra berharap momentum bagus terus berlanjut ketika Bali United berlaga menghadapi Persikabo 1973 pada laga ke-31 Liga 1.