Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadwal Bola Selasa: Bali United, Lazio, Juga Chelsea Vs Arsenal

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Penyerang Chelsea Tammy Abraham, mencetak gol ke gawang Arsenal dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 29 Desember 2019. Action Images via Reuters/Matthew Childs
Penyerang Chelsea Tammy Abraham, mencetak gol ke gawang Arsenal dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 29 Desember 2019. Action Images via Reuters/Matthew Childs
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Rangkaian jadwal bola yang menarik akan bergulir sepanjang Selasa hingga Rabu dinihari WIB, 21 Januari 2020. Ada pertandingan di Liga Champions Asia, Liga Inggris, Coppa Italia, dan Copa del Rey.

Inilah ringkasannya:

Liga Champions Asia

Bali United akan menjalani babak kedua kualifikasi Liga Champions Asisa di kandang klub Australia, Melbourne Victory.
Selasa, 21 Januari 2020.
15.35 WIB Melbourne Victory vs Bali United.

Liga Inggris

Jadwal Liga Inggris pekan ke-24 akan bergulir tengah minggu ini. Satu laga besar akan tersaji pada malam ini adalah Chelsea vs Arsenal.

Chelsea akan berjuang bangkit setelah di laga sebelumnya dikalahkan Newcastle. Mereka kini menempati posisi keempat klasemen dengan nilai 39, masih unggul 5 poin dari Manchester United yang ada di bawahnya dan pekan ini akan bermain melawan Everton.

Arsenal juga akan berusaha tampil lebih baik setelah ditahan Sheffield 1-1. Mereka membutuhkan kemenangan untuk mendongkrak posisi yang saat ini hanya berada di urutan ke-10 dengan nilai 29.

Untuk pekan ini, tidak ada laga yang disiarkan di TVRI, namun semua pertandingan akan ditayangkan di Mola App.

Jadwal Liga Inggris pekan ke-24

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rabu, 22 Januari 2020
02:30 Bournemouth vs Brighton
02:30 Aston Villa vs Watford
02:30 Crystal Palace vs Southampton
02:30 Everton vs Newcastle
02:30 Sheffield Utd vs Manchester City
03:15 Chelsea vs Arsenal.

Coppa Italia

Coppa Italai mulai memasuki babak perempat final. Pertandingan masing-masing partai masih akan dilakukan sekali. Baru pada semifinal dipakai sistem tandang dan kandang.

Rabu, 22 Januari 2020
02:45 Napoli vs Lazio.

Copa del Rey

Kompetisi Piala Raja Spanyol (Copa del Rey) memasuki babak 32 besar. Barcelona dan Real Madrid mulai berlaga di babak ini. Kamis diniharini, Barca akan berlaga di kandang tim divisi 3, Ibiza. Sedangkan Madrid melawan tim divisi 3, Unionistas.

Rabu, 22 Januari 2020
01:00 Real Zaragoza vs Mallorca
01:00 Recreativo Huelva vs Osasuna
03:00 Sevilla vs Levante.

Rabu, 23 Januari 2020
01:00 Elche vs Athletic Bilbao
01:00 Ibiza vs Barcelona
03:00 Badalona vs Granada
03:00 Girona vs Villarreal
03:00 Logrones vs Valencia
03:00 Real Sociedad vs RCD Espanyol
03:00 Tenerife vs Real Valladolid
03:00 Unionistas de Salamanca vs Real Madrid.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Hasil Leg Pertama Playoff Liga Champions Asia: Bali United vs PSM Makassar 1-1

9 jam lalu

Laga Bali United vs PSM Makassar pada leg pertama playoff Liga Champions Asia di Stadion I Wayan Dipta, Selasa, 6 Juni 2023. (Instagram/@baliunitedfc)
Hasil Leg Pertama Playoff Liga Champions Asia: Bali United vs PSM Makassar 1-1

Laga Bali United vs PSM Makassar, pada leg pertama playoff Liga Champions Asia, berakhir dengan skor 1-1.


Berita Terkini Liga Inggris: Tottenham Hotspur Tunjuk Ange Postecoglou sebagai Pelatih Baru

9 jam lalu

Ange Postecoglou. REUTERS/Russell Cheyne/File Photo
Berita Terkini Liga Inggris: Tottenham Hotspur Tunjuk Ange Postecoglou sebagai Pelatih Baru

Klub Liga Inggris, Tottenham Hotspur, resmi menunjuk Ange Postecoglou sebagai pelatih baru.


Profil Al Hilal: Klub Liga Arab yang Akan Datangkan Lionel Messi

12 jam lalu

Logo Al Hilal.
Profil Al Hilal: Klub Liga Arab yang Akan Datangkan Lionel Messi

Al Hilal dikabarkan telah mengirimkan kontrak agar Lionel Messi bergabung pada musim panas ini. Berikut profil klub bola tersebut.


Jadwal dan Preview Bali United vs PSM Makassar di Leg Pertama playoff Liga Champions Asia Selasa 6 Juni 2023

19 jam lalu

Pesepak bola PSM Makassar melakukan latihan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin 5 Juni 2023. PSM Makassar akan menghadapi tuan rumah Bali United dalam pertandingan leg pertama babak play off pada Selasa (6/6) untuk menentukan wakil Indonesia pada Liga Champions Asia 2023/2024. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Jadwal dan Preview Bali United vs PSM Makassar di Leg Pertama playoff Liga Champions Asia Selasa 6 Juni 2023

Jadwal bola pada Selasa, 6 Juni 2023, akan menampilkan laga playoff Liga Champions Asia 2023-2024, Bali United vs PSM Makassar.


Romelu Lukaku Ogah Kembali ke Chelsea, Ingin Bertahan di Inter Milan

1 hari lalu

Ekspresi pemain Inter Milan Romelu Lukaku saat melakukan selebrasi usai menangkan Coppa Italia setelah kalahkan Fiorentina dalam pertandingan final Coppa Italia di Stadio Olimpico, Roma, 25 Mei 2023. REUTERS/Daniele Mascolo
Romelu Lukaku Ogah Kembali ke Chelsea, Ingin Bertahan di Inter Milan

Romelu Lukaku berbicara kepada manajemen Inter Milan dan mengonfirmasi keinginannya untuk tetap bersama klub.


Bursa Transfer Liga Inggris: Arsenal Buru Declan Rice dan Ilkay Gundogan

1 hari lalu

Pemain West Ham United, Declan Rice berselebrasi di akhir laga lanjutan Liga Inggris melawan Crystal Palace di Stadion Selhurst Park, Inggris, 2 Januari 2022. West Ham United menang 3-2 atas Crystal Palace di pekan ke-21 Liga Inggris. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Bursa Transfer Liga Inggris: Arsenal Buru Declan Rice dan Ilkay Gundogan

Arsenal bersiap mengajukan penawaran untuk Declan Rice setelah final Liga Conference.


Manchester City Incar Treble Musim Ini, Begini Kata Rodri

1 hari lalu

Rodri dari Manchester City merayakan dengan trofi setelah memenangkan Piala FA dalam Final Piala FA di Manchester City vs Manchester United di Stadion Wembley, London, Inggris, 3 Juni 2023. REUTERS/Carl Recine
Manchester City Incar Treble Musim Ini, Begini Kata Rodri

Manchester City berpeluang menyamai Manchester United yang meraih treble pada musim 1998-1999.


Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Mason Mount untuk Gantikan Marcel Sabitzer

2 hari lalu

Pemain Chelsea Mason Mount mencetak gol ke gawang AC Milan namun dianulir wasit dalam pertandingan Grup E Liga Champions di Stamford Bridge, London, 6 Oktober 2022. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Mason Mount untuk Gantikan Marcel Sabitzer

Gelandang Chelsea Mason Mount dikabarkan didekati oleh Manchester United untuk menggantikan Marcel Sabitzer.


Jadwal Bola Minggu 4 Juni 2023: Laga Pekan Terakhir Liga Spanyol dan Liga Italia, Juga Piala Dunia U-20

2 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Minggu 4 Juni 2023: Laga Pekan Terakhir Liga Spanyol dan Liga Italia, Juga Piala Dunia U-20

Jadwal bola pada Minggu malam hingga Senin dinihari, 4-5 Juni 2023, akan menampilkan Liga Spanyol, Liga Italia, dan Piala Dunia U-20 2023.


Pelatih Bali United Tak Mau Remehkan PSM Makassar di Perebutan Slot Playoff Liga Champions Asia

3 hari lalu

Stefano Cugurra, pelatih Bali United. Instagram
Pelatih Bali United Tak Mau Remehkan PSM Makassar di Perebutan Slot Playoff Liga Champions Asia

Duel Bali United vs PSM Makassar pada leg pertama perebutan slot playoff Liga Champions Asia akan berlangsung, Selasa, 6 Juni nanti.