Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil - Klasemen Serie A: Juventus Kalah, Inter dan Roma Seri

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Juventus, Cristiano Ronaldo. Reuters
Pemain Juventus, Cristiano Ronaldo. Reuters
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Banyak kejutan terjadi dalam rangkaian pertandingan pekan ke-21 Serie A Liga Italia, Ahad malam hingga Senin dinihari WIB, 27 Januari 2020. Juventus kalah, sedangkan Inter Milan tertahan.

Juventus takluk 1-2 saat berlaga di kandang Napoli. Mereka langsung kebobolan oleh gol Piotr Zielinski (menit 63) dan Lorenzo Insigne (86), kemudian hanya bisa mencetak satu gol lewat Cristiano Ronaldo (90).

Juventus masih ada di puncak klasemen dengan nilai 51, namun selisih poinnya dengan Inter Milan menipis menjadi 3 saja.

Inter sendiri hanya bermain 1-1 saat menjamu Cagliari dalam laga yang berlangsung lebih awal. Pemain Inter, Lautaro Martinez mencetak gol (29) kemudian mendapat kartu merah (90). Sedangkan gol Cagliari diceploskan Radja Nainggolan (78).

Pada laga lain, Roma dan Lazio juga bermain imbang 1-1. Gol Roma lewat Edin Dzeko dibalas gol Francesco Acerbi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kini, Roma menempati posisi keempat klasemen dengan nilai 39, tertinggal 7 poin dari Lazio yang ada di atasnya.

Hasil Liga Italia pekan ke-11
Brescia 0 - 1 Milan
SPAL 1 - 3 Bologna
Fiorentina 0 - 0 Genoa
Torino 0 - 7 Atalanta
Inter 1 - 1 Cagliari
Verona 3 - 0 Lecce
Parma 2 - 0 Udinese
Sampdoria 0 - 0 Sassuolo
Roma 1 - 1 Lazio
Napoli 2 - 1 Juventus.

Klasemen Liga Italia

NoTimMainGolPoin
1Juventus21+1951
2Inter 21+2448
3Lazio20+2846
4Roma21+1539
5Atalanta21+2938
6Cagliari21+431
7Parma21+231
8Milan21−431
9Hellas Verona20+329
10Napoli21+127
11Bologna21−127
12Torino21−927
13Fiorentina21−425
14Udinese21−1424
15Sassuolo21−323
16Sampdoria21−1320
17Lecce21−1916
18SPAL21−1815
19Genoa21−2015
20Brescia21−2015
 
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekam Jejak Stefano Beltrame, Mantan Pemain Juventus yang Baru Dikontrak Persib

2 jam lalu

Pemain Persib Bandung Stefano Beltrame. Doc. Persib.
Rekam Jejak Stefano Beltrame, Mantan Pemain Juventus yang Baru Dikontrak Persib

Mantan pemain Juventus Stefano Beltrame akan gantikan peran Levy Madinda di Persib Bandung


Krisis Pemain, AC Milan Ingin Datangkan Bek Chelsea Benoit Badiashile

4 jam lalu

Pemain Chelsea Benoit Badiashile. Action Images via Reuters/Andrew Couldridge
Krisis Pemain, AC Milan Ingin Datangkan Bek Chelsea Benoit Badiashile

Benoit Badiashile yang diincar AC Milan hanya tampil selama 151 menit untuk Chelsea dalam dua pertandingan musim ini.


Stefano Beltrame, Mantan Pemain Juventus, Bilang Gabung Persib Bandung Bagus untuk Kariernya

4 jam lalu

Pemain Persib Bandung Stefano Beltrame. Doc. Persib.
Stefano Beltrame, Mantan Pemain Juventus, Bilang Gabung Persib Bandung Bagus untuk Kariernya

Persib Bandung telah merekrut Stefano Beltrame sebagai gelandang asing terbaru pada putaran kedua Liga 1 2023-2024.


Jadwal Benfica vs Inter Milan di Liga Champions Malam Ini: Prediksi, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Pemain Inter Milan, Lautaro Martinez dihadang oleh pemain Benfica, Nicolas Otamendi saat bertanding dalam Leg Kedua Perempat Final Liga Champions di San Siro, Milan, Italia, 19 April 2023. REUTERS/Daniele Mascolo
Jadwal Benfica vs Inter Milan di Liga Champions Malam Ini: Prediksi, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Formasi

Duel Benfica vs Inter Milan akan tersaji pada pertandingan kelima Grup D Liga Champions di Stadion Da Luz pada Kamis, 30 November 2023.


Klasemen Grup E Liga Champions: Atletico Madrid dan Lazio Lolos ke Babak 16 Besar

1 hari lalu

Pemain Atletico Madrid, Antoine Griezmann dan Alvaro Morata, melakuakn selebrasi REUTERS/Juan Medina
Klasemen Grup E Liga Champions: Atletico Madrid dan Lazio Lolos ke Babak 16 Besar

Atletico Madrid dan Lazio lolos ke babak 16 besar Liga Champions setelah menang atas lawan-lawannya pada pertandingan Grup E, Rabu dinihari WIB.


Daftar 10 Tim yang Sudah Lolos ke Babak 16 Besar Liga Champions, yang Terbaru Barcelona dan Dortmund

1 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Daftar 10 Tim yang Sudah Lolos ke Babak 16 Besar Liga Champions, yang Terbaru Barcelona dan Dortmund

Empat tim lolos ke babak 16 besar Liga Champions 2023-2024 pada Rabu dinihari, 29 November 2023. Dengan demikian sudah ada 10 tim yang melaju.


Rekap Hasil Liga Champions Rabu Dinihari 29 November: Barcelona, Dortmund, Atletico, dan Lazio Lolos

1 hari lalu

Para pemain Barcelona berselebrasi setelah menjebol gawang Real Betis dalam laga Liga Spanyol di Stadion Olimpic Lluis Companys, Spanyol, 16 September 2023. Barcelona mengalahkan Real Betis dengan skor 5-0 dan untuk sementara naik ke puncak klasemen. REUTERS/Albert Gea
Rekap Hasil Liga Champions Rabu Dinihari 29 November: Barcelona, Dortmund, Atletico, dan Lazio Lolos

Hasil Liga Champions Rabu dinihari, 29 November 2023: Barcelona, Borussia Dortmund, Atletico Madrid, dan Lazio lolos ke babak 16 besar.


Alasan Massimiliano Allegri Ingin Tinggalkan Juventus di Akhir Musim

2 hari lalu

Massimiliano Allegri. REUTERS
Alasan Massimiliano Allegri Ingin Tinggalkan Juventus di Akhir Musim

Massimiliano Allegri dikabarkan kesal dengan kunjungan Antonio Conte ke pusat pelatihan Juventus dan klaimnya tentang kemungkinan kembali ke Turin.


Antonio Conte Dikabarkan akan Kembali ke Juventus, Massimiliano Allegri Ingin Hengkang

3 hari lalu

Massimiliano Allegri. REUTERS
Antonio Conte Dikabarkan akan Kembali ke Juventus, Massimiliano Allegri Ingin Hengkang

Antonio Conte baru-baru ini mengatakan selalu ada kemungkinan untuk kembali ke Juventus.


Inter Milan Hadapi Jadwal Padat, Simone Inzaghi Berharap Alexis Sanchez Segera Pulih

3 hari lalu

Pemain Inter Milan Alexis Sanchez. REUTERS/Jennifer Lorenzini
Inter Milan Hadapi Jadwal Padat, Simone Inzaghi Berharap Alexis Sanchez Segera Pulih

Inter Milan akan bermain dua kali sepekan hingga Natal, dimulai dengan melawan Benfica di Liga Champions, pada Kamis nanti.