Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Klasemen Piala Gubernur Jatim: Bhayangkara Keok, Madura Utd Lolos

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Bhayangkara FC. (instagram/@bhayangkarafc)
Bhayangkara FC. (instagram/@bhayangkarafc)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Madura United akhirnya menyertai Persebaya Surabaya  lolos ke semifinal Piala Gubernur Jatim 2020. Mereka dikalahkan Persebaya, tapi tertolong oleh kekalahan Bhayangkara FC dari Persik Kediri.

Dalam pertandingan Grup A di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Jumat sore, 14 Februari 2020, Persebaya mengalahkan Madura United dengan skor 4-2.

Hasil ini, yang diwarnai dua gol Makan Konate, meloloskan Persebaya ke semifinal. Madura United masih menanti hasil laga malam antara Persik dan Bhayangkara FC.

Ternyata, Persik yang sudah tersingkir mampu mengalahkan Bhayangkara FC dengan skor 3-0. Hasil ini membuat Madura United lolos, mendampingi Persebaya yang menjadi juara grup. Memiliki nilai sama dengan Bhayangkara FC (4), Madura United unggul selisih gol. 

Pesebaya dan Madura United lolos bersama Persija dan Arema FC dari grup B.

Hasil dan klasemen

Hasil Grup A

Senin (10 Februari 2020)
Persebaya vs Persik: 3-1
Madura United vs Bhayangkara FC: 1-1.

Rabu (12 Februari 2020)
Bhayangkara FC vs Persebaya: 1-0
Persik vs Madura United 0-1.

Jumat (14 Februari 2020)
Madura United vs Persebaya: 2-4
Persik vs Bhayangkara FC: 3-0.

Klasemen Grup A 

NoTimMainGol Poin
1.Persebaya37-3 6
2.Madura Utd34-5 4
3.Bhayangkara32-4 4
4.Persik31-4 0

Hasil Grup B
Selasa (11 Februari 2020)
Persija vs Persela: 4-1
Arema FC vs Sabah FA: 2-0.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kamis (13 Februari 2020)
Persija vs Sabah FA: 2-0
Arema FC vs Persela: 3-1.

Sabtu (15 Februari 2020)
Persela vs Sabah FA: 2-2
Arema FC vs Persija: 1-1

Klasemen Grup B

NoTimMainGolPoin
1.Persija37-27
2.Arema 36-27
3.Persela 33-61
4.Sabah32-61

Jadwal Berikutnya
(semua live MNCTV)

Semifinal
Senin (17 Februari 2020)
15.00 WIB Persebaya vs Arema FC
18.30 WIB Persija vs Madura United.

Final
Kamis (20 Februari 2020).

Selanjutnya: Fakta penting Piala Gubernur Jatim Lainnya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Flavio Silva Tampil Cemerlang dan Borong 5 Gol buat Persik Kediri, Simak Posisinya dalam Top Skor Liga 1

2 jam lalu

Pemain Persik Kediri, Flavio Silva. (Instagram/@flaviosilvaa_9)
Flavio Silva Tampil Cemerlang dan Borong 5 Gol buat Persik Kediri, Simak Posisinya dalam Top Skor Liga 1

Flavio Silva tampil gemilang dengan memborong lima gol saat Persik Kediri mengalahkan Persikabo 1973. Simak posisinya dalam top skor Liga 1.


Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

6 jam lalu

Selebrasi pemain Madura United. ANTARA
Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Madura United vs PSS Sleman akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat malam, 29 Maret 2024. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

14 jam lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

Hasil Liga 1 pekan ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara FC, Persik Kediri menang dan membuat Persikabo 1973 terdegradasi.


Hasil Liga 1: Flavio Silva Borong 5 Gol, Persik Kediri Menang 5-2, Bikin Persikabo 1973 Terdegradasi

14 jam lalu

Pemain Persik Kediri, Flavio Silva. (Instagram/@flaviosilvaa_9)
Hasil Liga 1: Flavio Silva Borong 5 Gol, Persik Kediri Menang 5-2, Bikin Persikabo 1973 Terdegradasi

Flavio Silva memborong 5 gol saat Persik Kediri mengalahkan Persikabo 1973 di pekan ke-30 Liga 1. Persikabo terdegradasi.


Hasil Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Skor Akhir 0-0

14 jam lalu

Laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1, 28 Maret 2024. (persib.co.id)
Hasil Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Skor Akhir 0-0

Pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC, pada pekan ke-30 Liga 1, berakhir dengan skor


Hasil Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1: Babak Pertama, Skor Masih 0-0

15 jam lalu

Pemain Persib Bandung, Rezaldi Hehanusa. (persib.co.id)
Hasil Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1: Babak Pertama, Skor Masih 0-0

Babak pertama pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC, pada pekan ke-20 Liga 1, berakhir 0-0.


Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Kedua Timnas Indonesia U-16, Bhayangkara FC Mendominasi

20 jam lalu

Pelatih Timnas U-16 Nova Arianto (kiri) memberikan instruksi kepada pemain saat pemusatan latihan di Lapangan B, Kompleks Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Senin, 19 Februari 2024. Pemusatan latihan tersebut dipersiapkan untuk mengikuti gelaran Piala AFF U-16 dan kualifikasi Piala Asia U-17. ANTARA/M Risyal Hidayat
Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Kedua Timnas Indonesia U-16, Bhayangkara FC Mendominasi

Nova Arianto resmi memanggil 36 pemain untuk mengikuti seleksi tahap kedua Timnas Indonesia U-16 atau Timnas U-16.


Persib Bandung vs Bhayangkara di Liga 1 Hari Ini: Marc Klok dan Dedi Kusnandar Dipastikan Absen, David da Silva Diragukan Main

1 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol yang dicetkanya ke gawang Persija Jakarta melalui titik penalti di laga BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 9 Maret 2024. Dalam big match tanpa penonton ini Persib mengalahkan Persija dengan skor 2-1. TEMPO/Prima Mulia
Persib Bandung vs Bhayangkara di Liga 1 Hari Ini: Marc Klok dan Dedi Kusnandar Dipastikan Absen, David da Silva Diragukan Main

David da Silva melewatkan beberapa sesi latihan persiapan pertandingan Liga 1 melawan Bhayangkara FC karena sakit.


Hasil, Jadwal, Top Skor, dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persebaya Menang, Persib Bandung Main Malam Ini

1 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Jadwal, Top Skor, dan Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persebaya Menang, Persib Bandung Main Malam Ini

Hasil Liga 1: Dewa United mengalahkan Persita Tangerang dan Persebaya Surabaya menang di kandang Arema FC. Malam ini ada laga Persib Bandung.


Prediksi Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Kamis 28 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

1 hari lalu

Persib Bandung. TEMPO/Prima Mulia
Prediksi Persib Bandung vs Bhayangkara FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Kamis 28 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Persib Bandung vs Bhayangkara FC akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Kamis malam, 28 Maret 2024. Simak prediksinya.