Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kalahkan Barito Putera, Ini Kunci Kemenangan Madura United

Reporter

Editor

Hari Prasetyo

image-gnews
Pemain Madura United, Haris Tuharea (tengah). Antara
Pemain Madura United, Haris Tuharea (tengah). Antara
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, mengatakan pemainnya bermain dengan rileks atau tidak tegang menjadi kunci kemenangan 4-0 timnya saat melawan Barito Putera pada laga perdana Shopee Liga 1 2020 di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu malam, 29 Februari 2020.

“Saya selalu ingatkan sama pemain agar tidak tegang menghadapi laga pertama. Komunikasi sering saya lakukan termasuk juga oleh direktur klub untuk bermain lepas,” jelasnya.

Selain itu, pelatih yang akrab disapa RD ini menjelaskan gol cepat pada menit ketujuh oleh Jaimerson juga makin memudahkan permainan timnya.

“Gol di awal tadi membuat kita bisa bermain dengan lepas. Pemain bisa melakukan banyak kombinasi serta variasi serangan yang juga bagus,” ungkapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun kemenangan telak ini diminta oleh Rahmad Darmawan tidak membuat para pemain cepat berpuas diri. Apalagi menurutnya, pada laga melawan Barito Putera ada beberapa situasi yang harus diperbaiki. “Silakan merayakan kemenangan ini tapi jangan berpuas diri, sebab masih ada beberapa situasi permainan yang harus diperbaiki lagi,” tegas  pelatih Madura United ini.

LIGA INDONESIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

3 hari lalu

Barito Putera vs Persija. Instagram/Barito
Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

Persija Jakarta unggul lebih dulu lewat gol Ryo Matsumura, sebelum akhirnya laga berakhir imbang 2-2 melawan Barito Putera di pekan ke-32 Liga 1.


Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan PSM Makassar 2-0, Naik Peringkat Empat Jaga Asa Lolos Championship Series

3 hari lalu

Madura United vs PSM Makassar. Instagram/Madura United
Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan PSM Makassar 2-0, Naik Peringkat Empat Jaga Asa Lolos Championship Series

Madura United mengalahkan PSM Makassar 2-0 pada pekan ke-32 Liga 1 berkat gol Riyatno Abiyoso dan Dalberto.


Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan Borneo FC 4-0, Rekor 19 Laga Tak Terkalahkan Pesut Etam Terhenti

7 hari lalu

Borneo FC Samarinda saat bertanding melawan Madura United FC dalam BRI Liga 1. FOTO/vidio.com
Hasil Liga 1: Madura United Kalahkan Borneo FC 4-0, Rekor 19 Laga Tak Terkalahkan Pesut Etam Terhenti

Francisco Rivera mencetak satu gol dan menciptakan tiga assist dalam kemenangan Madura United di kandang Borneo FC pada pekan ke-31 Liga 1.


Jadwal dan Prediksi Rans Nusantara FC vs Barito Putera pada Pekan ke-31 Liga 1 Rabu 17 April 2024

8 hari lalu

Laga BRI Liga 1: Rans Nusantara FC vs Barito Putera.
Jadwal dan Prediksi Rans Nusantara FC vs Barito Putera pada Pekan ke-31 Liga 1 Rabu 17 April 2024

Pertandingan Rans Nusantara FC vs Barito Putera akan hadir pada pekan ke-31 Liga 1. Simak H2H, fakta menarik, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam 29 Maret 2024: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

27 hari lalu

Selebrasi PSIS Semarang di Liga 1. Instagram/Psisfcofficial
Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam 29 Maret 2024: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Barito Putera vs PSIS Semarang akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat malam, 29 Maret 2024. Simak prediksinya.


Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

27 hari lalu

Selebrasi pemain Madura United. ANTARA
Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Madura United vs PSS Sleman akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat malam, 29 Maret 2024. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-29: Persib Bandung Kalahkan Persikabo 3-1, Barito Putera vs PSM Makassar 3-1

40 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-29: Persib Bandung Kalahkan Persikabo 3-1, Barito Putera vs PSM Makassar 3-1

Hasil Liga 1 pada Jumat malam, 15 Maret 2024, menampilkan dua pertandingan pekan ke-29. Persib Bandung dan Barito Putera sema-sama menang.


Jadwal dan Prediksi Barito Putera vs PSM Makassar di Pekan Ke-29 Liga 1 Jumat Malam 15 Maret 2024

41 hari lalu

Selebrasi PSM Makassar di Liga 1. Instagram/PSM Makassar
Jadwal dan Prediksi Barito Putera vs PSM Makassar di Pekan Ke-29 Liga 1 Jumat Malam 15 Maret 2024

Pertandingan Barito Putera vs PSM Makassar akan hadir pada pekan ke-29 Liga 1, Jumat malam ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Prediksi Persebaya Surabaya vs Madura United di Pekan Ke-29 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

43 hari lalu

Ilustrasi pertandingan Persebaya Surabaya melawan Madura United. ANTARA/Rizal Hanafi
Prediksi Persebaya Surabaya vs Madura United di Pekan Ke-29 Liga 1: Jadwal Live, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

Pertandingan Persebaya Surabaya vs Madura United akan hadir pada pekan ke-29 Liga 1, Rabu malam, 13 Maret 2024. Simak jadwal, H2H, dan prediksinya.


Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

45 hari lalu

Persis Solo. Dok.Liga Indonesia Baru
Liga 1: Peringkat Persis Solo Naik, Alexis Messidoro Cs Petik Kemenangan Beruntun Lawan PSM Makassar dan Barito Putera

Pertandingan Liga 1 selanjutnya, Persis Solo akan melakoni laga tandang melawan PSIS Semarang pada pekan ke-29, Kamis malam, 14 Maret mendatang.