Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Liverpool Juara Musim Ini: Antara Sportivitas dan Kausalitas

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Liverpool hanya membutuhkan dua kemenangan lagi, pada sembilan pertandingan tersisa buat mereka, untuk menjuarai Liga Primer Inggris musim kompetisi 2019-2020.

Klub berjuluk the Reds itu sudah memimpin di puncak klasemen dengan keunggulan 25 poin. Berdasarkan data tersebut, mereka layak disebut memiliki probabilitas memenangi liga musim ini sebanyak 100 persen.

Tapi, tidak semua setuju, Liverpool dianugerahi juara divisi tertinggi di Liga Inggris yang sudah ditunggu-tunggu selama 30 tahun ini, jika Liga Primer Inggris musim ini dinyatakan batal karena krisis pendemi virus corona, seperti yang dilakukan Asosiasi Sepak Bola Kerajaan Belanda (KNVB) pada Jumat 24 April 2020 tehadap Eredivisie dan divisi liga di bawahnya.

Berikut beberapa kemungkinan persoalan yang akan dihadapi pengelola Liga Primer Inggris, jika Liverpool diputuskan menjadi juara dan demikian liga dinyatakan rampung, bukan dibatalkan.

1 Juara berdasarkan posisi terakhir dari 20 tim di klasemen

Masih ada empat tim yang baru menyelesaikan 28 pertandingan, termasuk juara bertahan Manchester City, sehingga kesamarataan tidak terpenuhi jika diputuskan dilakukan penentuan juara. Meski, jarak nilainya sudah cukup jauh.

1 Liverpool 29 27 1 1 66-21 +45 82     

2 Manchester City 28 18 3 7 68-31 +37 57       

3 Leicester City 29 16 5 8 58-28 +30 53     

4 Chelsea 29 14 6 9 51-39 +12 48

5 Manchester United 29 12 9 8 44-30 +14 45  

6 Wolverhampton 29 10 13 6 41-34 +7 43

7 Sheffield United 28 11 10 7 30-25 +5 43

8 Tottenham Hotspur 29 11 8 10 47-40 +7 41

9 Arsenal 28 9 13 6 40-36 +4 40   

10 Burnley 29 11 6 12 34-40 -6 39      

11 Crystal Palace 29 10 9 10 26-32 -6 39   

12 Everton 29 10 7 12 37-46 -9 37      

13 Newcastle United 29 9 8 12 25-41 -16 35   

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

14 Southampton 29 10 4 15 35 52 -17 34

15 Brighton 29 6 11 12 32-40 -8 29     

16 West Ham United 29 7 6 16 35-50 -15 27   

17 Watford 29 6 9 14 27-44 -17 27     

18 AFC Bournemouth 29 7 6 16 29-47 -18 27  

19 Aston Villa 28 7 4 17 34-56 -22 25  

20 Norwich City 29 5 6 18 25-52 -27 21     

2 Persaingan perebutan zona Eropa

Manchester United yang menduduki peringkat kelima akan mendapat jatah ke kualifikasi Liga Champions, karena Manchester City akan mendapat hukuman dilarang ikut Liga Champions dua musim ketika musim 2019-2020 ini berakhir.

Tapi, Sheffield United bisa memprotes karena mereka masih berpeluang menyodok ke peringkat kelima dengan satu pertandingan lebih banyak di tangan (lihat klasemen).

3 Persaingan menghindari zona degradasi

Bournemouth, Norwich City dan Aston Villa terdegradasi jika dilihat dari posisi di klasemen. Tapi, Aston Villa masih punya sisa satu pertandingan yang lebih banyak yang membuat mereka bisa keluar dari zona degradasi, sehingga West Ham United atau Watford yang turun ke dalam posisi tiga terbawah.

4 Musim kompetisi yang kacau

Juara ditentukan dalam pertarungan di lapangan dan bukan karena pemberian penghargaan. Demikian pendapat sejumlah pengamat dan tokoh olahraga, terutama di Eropa dan Inggris.

Tapi, “Prinsip sportivitas juga harus dikedepankan. Adalah tidak adil juga buat Livepool setelah begitu tampil fantastis musim ini dan menghasilkan prestasi luar biasa di liga, lantas dinyatakan tidak patut juara,” kata Kenny Dalglish, salah satu legenda Liverpool.

Adalah benar kata Claudio Ranieri, pelatih sepuh dari Italia yang kini menangani Sampdoria, pandemi virus corona ini hanya akan membuat liga-liga Eropa dalam keadaan chaos.

“Setiap keputusan pasti akan menimbulkan kekacauan, karena kita semua dipaksa untuk berjalan pada kondisi yang tidak ideal,” kata Claudio Ranieri, yang membawa Leicester City juara Liga Primer Inggris 2015-2016, saat Jurgen Klopp baru melakukan debutnya di Liverpool.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

2 jam lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.


Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

11 jam lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.


Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

20 jam lalu

Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

Laga bertajuk Derbi Merseyside antara Everton vs Liverpool akan tersaji pada pekan ke-34 Liga Inggris 2023-2024.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

3 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

Arsenal dan Liverpool bersaing ketat di posisi dua besar klasemen Liga Inggris setelah kembali ke jalur kemenangan pada pekan ke-34.


Hasil Liga Inggris: Liverpool Kembali ke Jalur Kemenangan, Taklukkan Fulham 3-1

3 hari lalu

Pemain Liverpool melakukan selebrasi. REUTERS/Molly Darlington
Hasil Liga Inggris: Liverpool Kembali ke Jalur Kemenangan, Taklukkan Fulham 3-1

Liverpool kembali ke jalur kemenangan setelah menaklukkan Fulham dengan skor 3-1 pada pekan ke-34 Liga Inggris.


Jadwal Fulham vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34, Klopp Yakin Peluang Juara Masih Ada

4 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Jadwal Fulham vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34, Klopp Yakin Peluang Juara Masih Ada

Jadwal Fulham vs Liverpool akan hadir pada pekan ke-34 Liga Inggris. Klopp masih yakin akan juara.


Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

5 hari lalu

Julian Nagelsmann.  REUTERS/Thilo Schmuelgen
Timnas Jerman Perpanjang Kontrak Julian Nagelsmann hingga 2026, Berimplikasi ke Liverpool dan Bayern Munchen

Timnas Jerman resmi memperpanjang kontrak pelatih Julian Nagelsmann sampai 2026. Ada dua implikasi penting.


Liverpool Dihentikan Atalanta di Perempat Final Liga Europa 2023-2024, Apa Kata Jurgen Klopp?

6 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liverpool Dihentikan Atalanta di Perempat Final Liga Europa 2023-2024, Apa Kata Jurgen Klopp?

Liverpool kandas di babak perempat final Liga Europa 2023-2024 meski mampu menang 1-0 saat berlaga di markas Atalanta.


Hasil Perempat Final Liga Europa: Hanya Menang 1-0, Liverpool Disingkirkan Atalanta dengan Agregat 1-3

6 hari lalu

Pemain Atalanta berselebrasi. Action Images via Reuters/Lee Smith
Hasil Perempat Final Liga Europa: Hanya Menang 1-0, Liverpool Disingkirkan Atalanta dengan Agregat 1-3

Atalanta melaju ke semifinal Liga Europa 2023/24 usai menyingkirkan Liverpool dengan agregat 3-1.


Duel Atalanta vs Liverpool di Liga Europa: Jurgen Klopp Berharap Comeback, Gasperini Tetap Waspada

6 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Duel Atalanta vs Liverpool di Liga Europa: Jurgen Klopp Berharap Comeback, Gasperini Tetap Waspada

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta para pemain untuk memulai laga dengan performa yang jauh lebih baik pada leg kedua perempat final Liga Europa.