Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Serie A: Napoli vs AS Roma 2-1, Poin Kedua Tim Jadi Sama

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Napoli Lorenzo Insigne. REUTERS/Ciro De Luca
Pemain Napoli Lorenzo Insigne. REUTERS/Ciro De Luca
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Laga Napoli vs AS Roma tersaji dalam pekan ke-30 Serie A Liga Italia di Stadion San Paolo, Napoli, Senin dinihari WIB. Napoli menundukkan tamunya dengan skor 2-1 untuk menyamai koleksi poin sang lawan dalam klasemen.

Jose Callejon lebih dulu membawa tuan rumah pada menit ke-55 sebelum diimbangi Henrikh Mkhitaryan untuk Roma pada menit ke-60, lantas Lorenzo Insigne memastikan Napoli mengamankan tiga poin melalui golnya pada menit ke-82.

Tambahan tiga poin membawa Partenopei mengoleksi 48 poin, jumlah koleksi poin yang sama dengan Roma yang berada di peringkat kelima, mengamankan kembali posisi keenam setelah sempat digusur AC Milan (46) sehari sebelumnya, demikian catatan laman resmi Liga Italia.

Kiper Roma Pau Lopez harus bekerja keras sejak awal pertandingan saat ia menggagalkan upaya Fabian Ruiz. Sang kiper kemudian harus meninggalkan gawangnya untuk mencegah pergerakan Piotr Zielinski.

Roma berusaha bangkit lewat pergerakan bek sayap Lorenzo Pellegrini, tetapi sepakannya terdefleksi oleh Konstantinos Manolas sehingga hanya menghasilkan tendangan sudut.

Sayangnya Roma kemudian harus kehilangan Chris Smalling yang mengalami cedera otot pada pangkal pahanya, dan ia harus digantikan oleh Federico Fazio pada menit ke-30.

Tuan rumah hampir unggul tetapi Arkadiusz Milik melihat sundulannya membentur mistar gawang dan Callejon yang menanduk bola liar malah mengirimkan si kulit bundar melambung dari sasaran.

Napoli memecah kebuntuan pada awal babak kedua. Mario Rui mengirimkan umpan silang dari kanan, dan Callejon bergerak cepat mendahului Roger Ibanez untuk menyambarnya dan mencetak gol pembukaan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun keunggulan itu hanya bertahan lima menit. Edin Dzeko memicu serangan balik, untuk kemudian bola diterima Mkhitaryan yang bergerak memotong dan melepaskan sepakan kaki kanan tertuju ke sudut bawah gawang Napoli.

Roma kemudian memasukkan Nicolo Zaniolo, yang tampil untuk pertama kalinya sejak absen karena cedera otot ACL pada pertengahan Januari.

Mkhitaryan melepaskan sepakan keras yang masih dapat ditahan kiper Alex Meret, sementara sepakan Zielinski melebar. Tetapi Insigne kemudian mengamankan kemenangan Napoli melalui sepakan kaki kanan melengkung yang tidak mampu diantisipasi kiper Lopez.

Susunan pemain:

Napoli (4-3-3): Alex Meret, Giovanni Di Lorenzo, Konstantinos Manolas (Nikola Maksimovic 63'), Kalidou Koulibaly, Mario Rui, Fabian (Eljif Elmas 86'), Diego Demme (Stanislav Lobotka 70'), Piotr Zielinski, Jose Callejon (Hirving Lozano 70'), Arkadiusz Milik (Dries Mertens 63'), Lorenzo Insigne
Pelatih: Gennaro Gattuso

AS Roma (4-2-3-1): Pau Lopez, Davide Zappacosta, Chris Smalling (Federico Fazio 30'), Roger, Leonardo Spinazzola, Jordan Veretout, Gianluca Mancini, Henrikh Mkhitaryan, Lorenzo Pellegrini (Bryan Cristante 76'), Justin Kluivert (Nicolo Zaniolo 66'), Edin Dzeko
Pelatih: Paulo Fonseca

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Europa 2023-2024

8 jam lalu

Pemain Atalanta Marten de Roon, Aleksei Miranchuk dan Isak Hien mencoba hentikan pemain Liverpool Mohamed Salah dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Eropa di  Stadio Atleti Azzurri, Bergamo, 19 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Europa 2023-2024

Rangkaian pertandingan perempat final Liga Europa 2023-2024 sudah tuntas digelar. Ini daftar empat tim sudah lolos ke semifinal dan jadwalnya.


Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

8 jam lalu

Pemain AS Roma berselbrasi. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

AS Roma lolos ke semifinal Liga Europa 2023/24 setelah menang 2-1 lawan AC Milan dan secara agregat unggul 3-1.


Jelang AS Roma vs AC Milan di Leg 2 Perempat Final Liga Europa, Daniele De Rossi Diumumkan Akan Terus Melatih Giallorossi

16 jam lalu

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi. REUTERS/Alberto Lingria
Jelang AS Roma vs AC Milan di Leg 2 Perempat Final Liga Europa, Daniele De Rossi Diumumkan Akan Terus Melatih Giallorossi

Sebelumnya Daniele De Rossi ditunjuk sebagai pelatih AS Roma menggantikan Jose Mourinho untuk jangka waktu singkat hingga akhir musim ini.


Duel AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Liga Europa, Adu Cerdik Daniele De Rossi vs Stefano Pioli

20 jam lalu

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi. REUTERS/Alberto Lingria
Duel AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Liga Europa, Adu Cerdik Daniele De Rossi vs Stefano Pioli

Duel AS Roma vs AC Milan akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Europa 2023-2024 di Stadion Olimpico.


Prediksi AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Perempat Final Liga Europa Jumat Dinihari WIB

1 hari lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Prediksi AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Perempat Final Liga Europa Jumat Dinihari WIB

AS Roma akan menjamu AC Milan pada leg kedua perempat final Liga Europa dengan keunggulan agregat 1-0 dari kemenangan pekan lalu.


Bursa Transfer: Ciro Immobile Bisa Tinggalkan Lazio dan Bergabung dengan Napoli

5 hari lalu

Pemain Lazio, Ciro Immobile. REUTERS/Alberto Lingria
Bursa Transfer: Ciro Immobile Bisa Tinggalkan Lazio dan Bergabung dengan Napoli

Kapten Lazio, Ciro Immobile, disebutkan bisa pindah ke Napoli pada bursa transfer musim panas nanti.


AC Milan 0-1 AS Roma: Stefano Pioli Akui Ada Kesalahan, Daniele De Rossi Makin Percaya Diri

7 hari lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
AC Milan 0-1 AS Roma: Stefano Pioli Akui Ada Kesalahan, Daniele De Rossi Makin Percaya Diri

Pelatih AC Milan Stefano Pioli mengakui adanya sejumlah kesalahan yang membuat timnyas menelan kekalahan 0-1 dari AS Roma


AC Milan vs AS Roma, Pelatih Daniele De Rossi Akui Takut Kualitas Pemain Rossoneri Sebenarnya

7 hari lalu

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi. REUTERS/Alberto Lingria
AC Milan vs AS Roma, Pelatih Daniele De Rossi Akui Takut Kualitas Pemain Rossoneri Sebenarnya

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi selalu punya kesan saat menghadapi pertandingan di San Siro. Menjadi malam yang indah untuk sepak bola.


Prediksi AC Milan vs AS Roma di Liga Europa Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Susunan Pemain

7 hari lalu

Pemain AC Milan, Tijjani Reijnders melakukan selebrasi setelah menjebol gawang Slavia Praha dalam babak 16 besar Liga Eropa di San Siro, Milan, Italia, 7 Maret 2024. REUTERS/Claudia Greco
Prediksi AC Milan vs AS Roma di Liga Europa Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Susunan Pemain

Duel AC Milan vs AS Roma akan tersaji pada pertandingan leg pertama babak perempat final Liga Europa 2023-2024.


Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Udinese 2-1, Butuh 2 Kemenangan Lagi untuk Juara

10 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Udinese 2-1, Butuh 2 Kemenangan Lagi untuk Juara

Gol Davide Frattesi pada menit-menit terakhir mengantarkan Inter Milan menaklukkan Udinese 2-1 pada pertandingan Liga Italia.