Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sheffield United Vs Wolves: Pembukaan Dua Kuda Hitam Liga Primer Inggris

image-gnews
Pemain Sheffield United Oliver McBurnie, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Manchester United dalam pertandingan Liga Inggris di Bramall Lane, Sheffield, 24 November 2019. Manchester United ditahan imbang Sheffield United 3-3. Action Images via Reuters/Carl Recine
Pemain Sheffield United Oliver McBurnie, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Manchester United dalam pertandingan Liga Inggris di Bramall Lane, Sheffield, 24 November 2019. Manchester United ditahan imbang Sheffield United 3-3. Action Images via Reuters/Carl Recine
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ini ada pertemuan klub yang patut diacungi jempol di Liga Primer Inggris musim lalu. Sheffield United menjamu Wolverhampton Wanderers atau Wolves di Stadion Bramall Lane, dinihari nanti, Selasa 15 September 2020, pada rangkaian pertandingan pertama musim baru, 2020-2021.

Keduanya bukan klub dengan nama populer di kalangan pecinta sepak bola di dunia yang menggemari Liga Inggris. Ada pemain hebat tapi tak menjulang karena harga transfernya tak menyentuh langit maupun punya prestasi sangat istimewa yang bertebaran di Liverpool, Manchester City, Chelsea, Manchester United, Arsenal, dan Tottenham Hotspur.

Baca Juga: Sesama Bos Arab Saudi, Sheffield United Ingin Beda

Tapi, dengan kolekvitas di bahwa sosok manajer pelatih yang tangguh, yaitu Chris Wilder dan Nuno Espirito Santo, kedua klub itu nyaris melangkahi para klub mapan untuk merebut tiket ke Liga Europa. Wolves, sebutan Wolverhampton, bahkan melangkah sampai ke perempat final Liga Europa musim lalu.  

Sheffileld United bersama Chris Wilder patut diteladani musim lalu. Banyak yang memprediksi mereka akan terdegradasi. Kenyataannya mereka finis di urutan kesembilan dari 20 tim di Liga Primer Inggris musim lalu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sheffield United merebut empat poin dari perlawanan mereka terhadap Chelsea, Arsenal, Tottenham Hotspur, dan Wolves musim lalu. Mereka sudah mengamankan tiket ke Liga Europa sebelum sirna karena kekalahan pada tiga pertandingan terakhir.

Wolverhampton Wanderers atau Wolves musim lalu finis lebih tinggi di urutan ketujuh. Manajernya mantan kiper di Portugal, Nuno Espirito Santo, sudah menandantangani perpanjangan kontrak tiga tahun di klub yang bermarkas di Stadion Molineux ini. Nama-nama pemainnya pun mungkin lebih gemerlap dibandingkan Sheffield United, seperti Raul Jimenez, Diogo Jota, dan Adama Traore yang baru dipanggil ke tim nasional Spanyol oleh pelatih Luis Enrique.

Tapi, yang dua klub ini patut diacungi jempol karena ada yang bisa diperjuangkan melebihi  kekayaan dana dan pengumpulan para pemain bintang. Siapa yang menang atau kalah atau seri, Chris Wilder dan kawan-kawan saling respek dengan Nuno Espirito Santo cs. Mereka kuda hitam di Liga Primer Inggris.

Skuad Sheffield United: Aaron Ramsdale, Wes Foderingham, Chris Basham, Ethan Ampadu, John Egan, Phil Jagielka, Jack O'Connell, Jack Robinson, Enda Stevens, Max Lowe, George Baldock, Jayden Bogle, Sander Berge, John Lundstram, Oliver Norwood

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

4 hari lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. | REUTERS/Andrew Boyers.
Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

Arsenal merebut puncak klasemen Liga Inggris setelah menang 2-0 di markas Wolves. Simak komentar Mikel Arteta seusai laga.


Hasil Liga Inggris: Chelsea Ditahan Sheffield United 2-2 setelah Kebobolan di Menit-menit Akhir

18 hari lalu

Pemain Chelsea saat merayakan gol. Action Images via Reuters/Jason Cairnduff
Hasil Liga Inggris: Chelsea Ditahan Sheffield United 2-2 setelah Kebobolan di Menit-menit Akhir

Chelsea hanya bermain imbang 2-2 saat berlaga di kandang Sheffield United dalam pertandingan Liga Inggris pekan ke-32.


Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris, Jurgen Klopp Akui Liverpool Main Kurang Bagus saat Kalahkan Sheffield United 3-1

20 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris, Jurgen Klopp Akui Liverpool Main Kurang Bagus saat Kalahkan Sheffield United 3-1

Jurgen Klopp mengakuiLiverpool bermain kurang bagus saat mengalahkan Sheffield United 3-1 di Liga Inggris pekan ke-31.


Hasil Liga Inggris Pekan Ke-31: Liverpool Kalahkan Sheffield United 3-1, Rebut Kembali Puncak Klasemen

21 hari lalu

Pemain Liverpool Cody Gakpo melakukan selebrasi bersama Curtis Jones dan Darwin Nunez. REUTERS/Carl Recine
Hasil Liga Inggris Pekan Ke-31: Liverpool Kalahkan Sheffield United 3-1, Rebut Kembali Puncak Klasemen

Liverpool berhasil merebut kembali puncak klasemen Liga Inggris setelah mengalahkan Sheffield United dengan skor 3-1 pada pekan ke-31.


Prediksi Liverpool vs Sheffield United di Liga Inggris Pekan ke-31: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

21 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah melakukan selebrasi usai mencetak ke gol ke gawang Brighton & Hove Albion dalam pertandinga Liga Inggris di Anfield, Liverpool, 31 Maret 2024. Sempat tertinggal terlabih dahulu, akhirnya Liverpool berhasil comeback dan meraih kemenangan 2-1 atas Brightion. REUTERS/Molly Darlington
Prediksi Liverpool vs Sheffield United di Liga Inggris Pekan ke-31: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Liverpool vs Sheffield United akan tersaji pada pertandingan pekan ke-31 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.


Jawaban Justin Hubner soal Kepindahan ke Cerezo Osaka Dianggap Penurunan Karier

37 hari lalu

Pemain Cerezo Osaka asal Indonesia Justin Hubner saat ditemui di Hotel Fairmont, Jakarta Pusat, Selasa, 19 Maret 2024. TEMPO/Randy
Jawaban Justin Hubner soal Kepindahan ke Cerezo Osaka Dianggap Penurunan Karier

Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner, merespons kritik soal keputusannya pindah ke Liga Jepang dan bergabung Cerezo Osaka.


Alasan Wolves Lepas Justin Hubner ke Cerezo Osaka dengan Status Pinjaman

42 hari lalu

Pemain Wolves, Justin Hubner. (Instagram/@justinhubner5)
Alasan Wolves Lepas Justin Hubner ke Cerezo Osaka dengan Status Pinjaman

Wolves telah meminjamkan Justin Hubner ke klub Jepang, Cerezo Osaka. Apa alasan manajer Wolves, Steven Davis, melepasnya?


3 Fakta Justin Hubner yang Gabung Cerezo Osaka: Jadwal Debut hingga Setim dengan Eks Pemain Manchester United

44 hari lalu

Justin Hubner bergabung dengan Cerezo Osaka. Instagram
3 Fakta Justin Hubner yang Gabung Cerezo Osaka: Jadwal Debut hingga Setim dengan Eks Pemain Manchester United

Justin Hubner menjadi pemain Indonesia pertama yang merumput di J1 League Jepang.


Profil Cerezo Osaka: Klub Baru Justin Hubner, Mantan Juara J1 League Jepang

44 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner. pssi.org
Profil Cerezo Osaka: Klub Baru Justin Hubner, Mantan Juara J1 League Jepang

Pemain timnas Indonesia, Justin Hubner, bergabung ke Cerezo Osaka dengan status pinjaman dari Wolves hingga akhir musim.


Justin Hubner Resmi Gabung Cerezo Osaka dengan Status Pinjaman Hingga Akhir Musim

44 hari lalu

Justin Hubner bergabung dengan Cerezo Osaka. Instagram
Justin Hubner Resmi Gabung Cerezo Osaka dengan Status Pinjaman Hingga Akhir Musim

Justin Hubner mengaku senang bergabung dengan Cerezo Osaka dan sudah tidak sabar untuk bisa segera bertanding di J1 League Jepang.